Anda di halaman 1dari 29

Bentuk sediaan adalah bentuk formulasi obat

hingga didapat suatuproduk yang siap untuk


diminum atau dipakai oleh penderita
supayatercapai efek terapi yang diinginkan
LARUTAN
Sediaan cair yang mengandun
g satu atau lebih bahan obat
terlarut
Terdispersi secara molekuler
dalam pelarut yang sesuai ata
ucampuran pelarut yang salin
g bercampur.Contoh : sirup
(± 60%gula)
SUSPENSI
Adalah sediaan cair yang mengandung
partikel padat tidak larutyang terdispersi
(tercampur) dalam fase cair
EMULSI
Adalah sediaan ca sistem
dua fase
(minyak dan air)
yang salahsatu cairannya
terdispersi (tercampur)
dalam cairan lain,dalam
bentuk tetesan kecil.
EAR DROPS
(tetes telinga)
Bentuk sediaan : larutan,
suspensi, emulsi atau
suspensi
digunakan melalui telinga
dengan cara diteteskan
EYE DROPS ( tetes mata )
Sediaan steril larutan atau suspensi
mengandung satu atau
lebih bahan obat digunakan pada mata.
INJEKSI (Suntik)
sediaan steril yang disuntikkan dengan cara
merobek jaringan kedalam kulit atau melalui
kulit atau melalui selaput lendir
Memberikan efek sistemik
(langsung melalui peredarandarah)
Paling
ideal digunakan untuk pasien yang tidak sada
r
SEDIAAN PADAT
KAPSUL
Bahan kapsul terbuat dari
gelatin ditujukan untuk
pemakaianoral.
Terdapat 2 tipe kapsul
-Hard gelatin capsul
- Soft gelatin capsul.
TABLET
adalah Sediaan padat yang merupakan
kompresi dari bahan obat
dengan berbagai pembawa
(bahan tambahan).
Ada beberapa obat yang bersifat
sustained release (lepas lambat)
KAPLET
Adalah Sediaan padat yang mengandung ba
han obat denganberbagai pembawa
(bahan tambahan) pembuatanya dengan car
amemberikan tekanan (kompresi)
massa seperti tablet tetapibentuknya seperti
kapsul.
PIL
Sediaan oral padat berbentuk bulat
mengandung satu atau lebihbahan
obat yang terdispersi (tercampur)
dalam pembawa.
LOZENGES
adalah Sediaan padat yang
mengandung gula sebagai pembawa
bahan obat. Umumnya untuk
pengobatan saluran cerna atau untuk
batuk
SERBUK/PUYER
Adalah campuran homogen (merata)
dua atau lebih obat yang diserbukkan
SEDIAAN SETENGAH PADAT
SALEP
Adalah sediaan setengah padat
ditujukan untuk pemakaian topikal
pada kulit atau selaput lendir
CREAM
Adalah bentuk sediaan setengah
padat mengandung satu atau lebih
bahan obat terlarut atau terdispersi
dalam bahan dasar yang sesuai.
GEL
Adalah merupakan sistem semipadat
terdiri dari suspensi yangdibuat dari
partikel anorganik yang kecil atau
molekul organikyang besar,
terpenetrasi oleh suatu cairan.
PASTA
Adalah sediaan semipadat yang menga
ndung lebih dari 80%bahan padat.
SAPO (Sabun)
Sediaan semisolid untuk pemakaian luar
hasil dari prosespenyabunan alkali
dengan lemak atau asam lemak tinggi.
Contoh : sapo kalinus (sabun hijau) dan
berbagai macam sabun
SEDIAAN BENTUK KHUSUS
IMPLAN (SUSUK)
Adalah Silinder steril yang
dimasukkan ke dalam jaringan tubuh
diharapkan dapat melepaskan obat
pada periode waktu tertentu.
AEROSOL
Adalah Bentuk sediaan
spray yang digunakan dengan
cara
disemprotkan atau dihirup
umumnya digunakan untukpe
ngobatan sesak atau asma.
SUPPOSITORIA
Adalah sediaan padat dalam berbagai ukuran,
bobot dan bentukdigunakan dengan cara disisip
kan di rectal (dubur), vagina
atau uretra, Memberikan efek lokal
Suppositoria biasanya digunakan untuk obat
wasir
EFEK OBAT YANG MEMBAHAYAKAN

1.Mutagenikdapat menyebabkan mutasi genetik

2.Teratogenikdapat membahayakan janin

3.Karsinogenikdapat menyebabkan kanker


OBAT GOLONGAN HIGH ALERT

Anda mungkin juga menyukai