Anda di halaman 1dari 6

Bahan Kuliah:

ANALISA DAN PENGGUNAAN LAPORAN


KEUANGAN

Quality of Earnings
Disampaikan Oleh:
NUNUNG BADRUZAMAN, DRS, MSPA, MBA., CAF, Ak

Fakultas Ekonomi
UNIVERSITAS WIDYATAMA
2013-2014
TAHAPAN ANALISIS
1. Mengidentifikasi Kebijakan Akuntansi Kunci
KEBIJAKAN
INDUSTRI MASALAH KRUSIAL AKUNTANSI KUNCI
Perbankan Credit Risk Management Alowance for Bad Debt
Retail Inventory Management Inventory Valuation

2. Menilai Fleksibilitas Standar Akuntansi


(Penerapan standar akuntansi tertentu di
antara beberapa alternatif yang
diperkenankan)
TAHAPAN ANALISIS
3. Mengevaluasi strategi pemilihan penerapan
akuntansi dibandingkan dengan industri
4. Mengevaluasi kualitas pengungkapan (disclosure)
- Mandatory Disclosure
- Voluntary Disclosure
5. Mengidentifikasi “Red Flags” (indikasi adanya
masalah bisnis dan akuntansi dalam perusahaan)
6. Menghilangkan Distorsi Akuntansi
MASALAH DALAM ANALISIS
1. Masalah Perbandingan
Suatu transaksi yang sama dalam suatu industri yang sama
belum tentu menggunakan standar akuntansi yang sama

2. Distorsi Akuntansi, yang disebabkan oleh:


a. Estimasi akuntansi : Dipengaruhi judgment
b. Earnings Management : Adanya pilihan penerapan
akuntansi
c.Standar Akuntansi : Tidak sesuai dengan realita
ekonomi

HAL-HAL TERSEBUT BERPENGARUH TERHADAP KUALITAS LABA


(QUALITY OF EARNINGS)
QUALITY OF EARNINGS
Karakteristik Kualitas Laba
Kualitas Tinggi Kualitas Rendah

1. Penggunaan Prinsip Akuntansi yang 1. Penggunaan Prinsip Akuntansi yang


konservatif liberal
2. Kelancaran Pendistribusian Kas 2. Jauh dari kelancaran pendistribusian kas
3. Tidak berfluktuasi dari garis trend 3. Berfluktuasi
4. Menjadi indikator aliran laba mendatang 4. Tdk menjadi indikator aliran laba
mendatang
5. Berhubungan dengan bisnis utama 5. Diperoleh dari kegiatan usaha lainnya
6. Menggambarkan kehati-hatian dan 6. Berdasarkan pandangan optimis
realistik terhadapa masa depan
7. Tidak ada potensi “surprise lurking” 7. Terdapat markup terhadap asset
8. Berasal dari kegiatan operasi dan tidak ada 8. Berasal dari kesepakatan keuangan yang
manuver keuangan patut dipertanyakan
9. Bersifat Domestik 9. Berasal dari luar negeri
10. Dapat dimengerti 10. Disertai berbagai macam catatan

16
29
QUALITY OF EARNINGS
Red Flags
1. Laporan Audit dengan penjelasan yang tidak biasanya, mengungkapkan
ketidakpastian, diterbitkan terlambat, dan penggantian auditor.
2. Penurunan biaya manajemen
3. Perubahan kebijakan akuntansi ke metode yang liberal
4. Kenaikan luar biasa dalam piutang usaha
5. Perpanjangan pembayaran Hutang Usaha
6. Kenaikan luar biasa dalam aktiva tidak berwujud
7. Sumber pendapatan yang timbul hanya sesekali
8. Penurunan dalam prosentase Laba kotor
9. Penurunan cadangan melalui pembebanan langsung
10. Kenaikan pinjaman
11. Kenaikan beban pajak tangguhan
12. Kenaikan hutang dana pensiun
13. Saldo Kas dan setara kas akhir tahun yang rendah
14. Tingginya Hutang jangka pendek pada akhir tahun
15. Tingkat perputaran persediaan yang menurun

30
17

Anda mungkin juga menyukai