Anda di halaman 1dari 16

PERHITUNGAN

DOSIS
PADA ANAK
z

Kelompok 22
Desti Dwi Rahmah | Dimas | Dwi Sarwindah | Fauziah Dwi
Apriani | Firinda Sonia | Jovanka Ris Natalia |Abiyyi Pratama
HW | Nursilri Meidania | Rizky Aprilia W | Wina Nazula Makrufa
z
Pengertian Dosis

Dosis obat adalah jumlah atau ukuran


yang diharapakan dapat menghasilkan
efek terapi pada fungsi tubuh yang
mengalami gangguan
Macam-Macam Dosis
z

1.takaran obat yang dapat diberikan dalam


1.Dosis keadaan biasa dan dapat menyembuhkan
terapi penderita.

1.takaran obat terkecil yang diberikan yang


1.Dosis masih dapat menyembuhkan dan tidak
minimum menimbulkan resisten pada penderita.

1.takaran obat terbesar yang diberikan


1.Dosis yang masih dapat menyembuhkan dan
maksimum tidak menimbulkan keracunan pada
penderita.

1.takaran obat yang dalam keadaan biasa a. L.D 50: takaran yang dapat menyebabkan
1.Dosis dapat menyebabkan kematian pada kematian pada 50% hewan percobaan.

letal penderita. b. L.D 100: takaran yang menyebabkan kematian


pda 100% hewan percobaan.

takaran obat yang dalam keadaan biasa


Dosis dapat menyebabkan keracunan pada
toksis penderita.
z
Macam-Macam Perhitungan Dosis
Young

Usia Dilling

Freid

Berat Badan Clark

Permukaan Crawford-Terry-
Luas Tubuh Rourke
z
RUMUS YOUNG
Berdasarkan Usia

YOUNG = n / (n + 12) x dosis dewasa

 berlaku untuk anak usia 1 – 8 tahun,


 n: usia dalam tahun
z
RUMUS DILLING
Berdasarkan Usia

DILLING = n / 20 x dosis dewasa

 berlaku untuk usia 8 – 20 tahun


 n: usia dalam tahun
z
RUMUS FREID
Berdasarkan Usia

FRIED = m / 150 x dosis dewasa

 Rumus ini dipakai untuk bayi usia <1 tahun.


 m: Usia dalam bulan
Berdasarkan Berat Badan z
RUMUS CLARK

CLARK = BB (kg) x Dosis Dewasa


70
Berdasarkan Luas Permukaan Tubuh
z
RUMUS Crawford-Terry Rourke

Crawford-Terry-Rourke = LPT x Dosis Dewasa


70

 LPT = Luas Permukaan Tubuh


Berat Umur Luas Permukaan Persentase dari
(Kg) Tubuh (M2) Dosis Dewasa

3 Newborn 0,2 12
6 3 bulan 0,3 18
10 1 tahun 0,45 28
20 5,5 tahun 0,8 48
30 9 tahun 1,0 60
40 12 tahun 1,3 78
50 14 tahun 1,5 90
65 Dewasa 1,7 102
70 Dewasa 1,76 103
z

Contoh Soal
z Seorang anak perempuan usia 4 tahun dibawa ke RS karena
belum bisa bicara. Saat ini pasien hanya bisa mengatakan
“pak-e” dan “buk-e”. Pasien sering menggumam dan
mengoceh tanpa arti. Jika dipanggil, tidak merespon. Jika
mendengar suara keras jarang kaget. Tidak ada riwayat sakit
telinga sebelumnya. Pasien anak pertama dan belum punya
saudara. Ibu pasien berusia 30 tahun saat mengandung
pasien. Tidak ada riwayat konsumsi obat atau jamu saat hamil.
Terdapat riwayat demam tinggi saat hamil, muncul bintik merah
saat demam disangkal.
Hasil pemeriksaan serologi TORCH tampak IgG anti CMV dan
IgM anti CMV postif, serta IgG rubella positif.
z

 Terapi: Valgansiklovir, dosis dewasa 15


mg/kgbb diberikan oral tiap 12 jam selama 6
minggu
z

Perhitungan dosis anak:


Menggunakan Rumus YOUNG:

Da = n x Dd
n+12

Da = 4 x 15mg/kgbb = 3.75mg/kgbb
16
Pada anak diberikan selama 6 minggu tiap 12
jam oral
z
Resep
dr. Wina Nazula Makrufa
Jl. Soematri Brojonegoro No.1 Bandar Lampung
No. SIP: 019/2017

Bandar Lampung, 22 Mei 2018

R/ Valgansiklovir 60 mg
m.f. pulv. dtd. No. LXXXIV da in caps
S 2 dd caps I d.c

Pro: Nn. A
Umur: 4 tahun
z

Anda mungkin juga menyukai