Anda di halaman 1dari 13

HERPES SIMPLEKS

PENYAKIT MENULAR SEKSUAL


APA ITU HERPES SIMPLEKS ???
Herpes simpleks adalah penyakit
infeksi menular seksual yang
disebabkan Herpes simpleks virus
(HSV).

HSV 1 : herpes orolabialis (bibir)


HSV 2 : herpes genitalis (kemaluan)
SIAPAKAH YANG BERESIKO ?

Mereka yang sering berganti-ganti


pasangan seksual
BAGAIMANAKAH GEJALANYA ??
• Muncul seperti lepuhan (gelembung berisi
cairan) yang berkelompok,
• kulit kemerahan,
• terasa nyeri,
• panas,
• gatal
3 FASE INFEKSINYA :
1. Infeksi Primer :
-Didahului oleh gejala sistemik (demam, tidak mau makan, lemah
tubuh )
-pada laki laki sering muncul pada batang penis dan sekitar anus
-Pada wanita sering muncul di vagina, vulva perineum, serviks,
sampai bokong

2. Infeksi laten

Pada fase ini tidak ditemukan gejala klinis pada penderita karena
virus herpes simpleks dalam keadaan tidak aktif pada ganglion
dorsalis

3. Infeksi rekuren

Infeksi ini berarti virus pada syaraf yang dalam keadaan tidak aktif
berubah menjadi aktif dan mencapai kulit sehingga menimbulkan
gejala klinis
Infeksi rekuren terjadi utamanya karena lemahnya daya
tahan tubuh sehingga virus menjadi aktif kembali

Itu sebabnya penderita herpes simpleks perlu


mendapatkan terapi agar dapat membantu melawan
virus bila sewaktu-waktu daya tahan tubuh menurun
PENGOBATAN ??

• Pemberian antivirus
• Rawat inap untuk infeksi yang disertai komplikasi
• Pemberian suplemen penguat imun tubuh
APA SAJA KOMPLIKASINYA ???

 Pneumonitis
 Hepatitis
 Infeksi sistem syaraf pusat (meningitis,
ensefalitis)
BAGAIMANA PENCEGAHANNYA ??
 Hindari berganti-ganti pasangan seksual
 Menggunakan kondom dapat menurunkan resiko
penularan
 Menghindari pinjam-meminjam barang pribadi dari
penderita seperti handuk, sikat gigi
 Hindari faktor pencetus episode rekuren seperti kurang
tidur, stress yang berlebih
 Rutin memeriksakan kesehatan diri ke layanan kesehatan
Jaga kesehatan selalu agar imunitas tubuh selalu terjaga
Penyakit herpes simpleks
adalah infeksi yang kronis,
namun dapat diobati 

Anda mungkin juga menyukai