Anda di halaman 1dari 27

MINI LOKAKARYA

Program Studi DIII


Kebidanan
(KELOMPOK III)
KELOMPOK III

ANSRIANI LILI P MELINDA


DESI SUKMAWATI NURIMAN
PUTRI NURMALA SARI
EKA ANDRIANI PARAMITHA SARI
FARIDAH RAHAYU
FITRI ARISKA RINDA MANDA
IRMAYANI TIARA KARLINA
MAILISABET
KELURAHAN SIDODADI

P ro f i l k e l u ra h a n S I D O D A D I Ta h u n 2 0 13 :
Batas wilayah kelurahan SIDODADI :
 Utara : Air Hitam
 Selatan : Dadimulya,
 Timur : Gunung Kelua,
 Barat : Jawa / Teluk Lerong Ilir.
Jumlah RT : 60 RT
Jumlah Penduduk kelurahan SIDODADI
 Laki-laki : 11783
 Perempuan : 10404
 Jumlah : 22187
PENDATAAN RT 50 & RT 51

Jumlah Penduduk RT 50 :
 Laki-laki : 192
 Perempuan : 158
 Total : 350
Jumlah Penduduk RT 51:
 Laki-laki : 137
 Perempuan : 146
 Total : 283
HASIL PENDATAAN
PEKERJAAN
PENDIDIKAN TERAKHIR
AGAMA

*RT.51 terdapat 1 keluarga dengan agama Kristen*


SUKU
SUMBER AIR
KEADAAN RUMAH
VENTILASI
PERILAKU HIDUP BERSIH DAN
SEHAT
AKSEPTOR KB
DATA KESEHATAN
IBU HAMIL
MASALAH YANG DITEMUKAN

1. Posyandu
2. KB
3. Posyandu Lansia
4. ANC
5. GSI (Gerakan Sayang Ibu)
RENCANA

1. Penyuluhan (Posyandu, KB, ANC, lansia)


2. Mengaktifkan kader posyandu (arisan
kader/arisan posyandu).
3. Pembentukan GSI
4. Pembentukan Posyandu Lansia
MMD
(MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA)

Dilaksanakan pada tanggal 10 Februari 2014 di rumah


ketua RT.50 dengan dihadiri oleh :
1. Ketua RT.50
2. Ketua RT.51
3. Puskesmas Segiri
4. Tokoh Masyarakat
5. Kader Posyandu
Respon Masyarakat :Baik,
Prioritas masalah : Kurangnya pengetahuan
masyarakat mengenai Posyandu
Tindakan yang akan dilakukan : Penyuluhan Mengenai
Pentingnya Posyandu
DOKUMENTASI
TINDAKAN

1. Penyuluhan
2. Membentuk arisan kader / arisan
Posyandu (belum terlaksana)
3. Membentuk Posyandu Lansia (belum
terlaksana)
4. Membentuk GSI (Belum terlaksana)
PENYULUHAN

Dilakasanakan pada tanggal 13 Februari 2014 di Posyandu


Bunga Teratai dengan dihadiri oleh :
1. Puskesmas Segiri
2. Ibu PKK
3. Kader Posyandu
4. Peserta penyuluhan ( Ibu dan Balita)
Pembahasan :
5. Posyandu
6. Kader Posyandu
7. Kegiatan Posyandu
8. Kesehatan Balita
9. Kesehatan Ibu Hamil
10. Keluarga Berencana
HASIL PENYULUHAN

R e s p o n M a s y a ra k at :
Baik, terbukti pada saat penyuluhan peserta cukup banyak
yang hadir.

Ta n g g a p a n m a s y a ra k at :
Antusiasme masyarakat positif, berkaitan dengan masalah
makanan pendamping ASI, kesehatan Ibu Hamil, Keluarga
Berencana (KB), dan kesehatan Balita.
DOKUMENTASI
KESIMPULAN

Setelah melakukan pendataan, ada beberapa


masalah yang ditemukan dari data yang
dikumpulkan, kemudian menentukan rencana yang
ingin dilakukan untuk dimusyawarahkan bersama.
Melakukan MMD, untuk menentukan prioritas
masalah yang ingin diselesaikan dan melakukan
tindakan dari rencana yang dibuat
Tindakan yang dilakukan untuk sementara ini
adalah penyuluhan kepada masyarakat mengenai
pentingnya Posyandu
^TERIMA KASIH^

Anda mungkin juga menyukai