Anda di halaman 1dari 28

KEWIRAUSAHAAN

Kelompok 1 : Fashion dan Skin Care by SAEA.store


ANGGOTA KELOMPOK:

1. Sopia Ayu Lestari (15643004)


2. Erlita Widya Ayuningtyas (15643008)
3. Annisa Putri Indirwana (15643018)
4. Anggi Pangestu Rahayu (15643025)
LOGO DAN MOTO TOKO
Fashion dan Skin Care by SAEA.store
1. Visi dan Misi perusahaan atau rencana usaha
2. Analisa SWOT
3. Strategy
4. Rencana keuangan / cash flow
Fashion dan Skin Care by SAEA.store
LOKASI TOKO
STRUKTUR ORGANISASI

Manajer
Annisa

Administrasi Marketing Operation


Anggi Erlita Sopia

Pelanggan
Wanita, 15 – 30 tahun
 Manajer : Manajer mempunyai wewenang dalam mengambil
keputusan dan membuat kebijakan, serta melakukan pengawasan
terhadap usaha sesuai dengan program dan tujuan yang telah
ditetapkan, berhak atas penambahan stock barang (order ke supplier)
dan bertanggung jawab dalam pengiriman barang kepada customer.
 Administrasi : Bertugas menjalankan proses penjualan dan
pembayaran secara online maupun offline, melakukan pencatatan
atas semua transaksi, bertanggung jawab dalam mengatur pemasukan
dan pengeluaran stock barang (stok mingguan).
 Marketing : Membantu pelanggan dalam memberikan informasi
mengenai semua produk, bertanggung jawab dalam penjualan produk
dan membalas chat customer melalui online.
 Operation : Bertanggung jawab terhadap promosi online termasuk
mengunggah gambar-gambar produk ke social media (media
penjualan), mengupdate produk-produk yang akan dijual dan
mengatur semua promosi secara online.
1. VISI DAN MISI USAHA

 Visi :
Menyediakan keperluan wanita (pakaian dan perawatan
wajah) guna mempermudah para konsumen dalam berbelanja,
yang berpusat di kota Samarinda yang mampu memberikan
kesan puas dan nyaman di hati pelanggannya sehingga konsumen
akan membeli dan menjadi pelanggan setia.
 Misi :
1. Kepuasan pelanggan adalah tujuan utama kami
2. Mempermudah kalangan masyarakat yang mempunyai kesibukan dan
kegiatan yang banyak sehingga memudahkan mereka dalam
berbelanja
3. Mampu menyediakan variasi pilihan baju dan fashion yang selalu
mengikuti trend masa kini
4. Mampu menyediakan kebutuhan berbagai macam perawatan wajah
sehari hari yang selalu mengikuti trend masa kini
5. Dengan menyediakan pelayanan yang terbaik bagi pelanggan, berupa
kemudahan dalam berbelanja serta kualitas produk dan barang yang
terjamin dengan harga komperatif
6. Terus mengembangkan jaringan dan relasi untuk menarik konsumen
agar berminat berbelanja di toko kami
2. ANALISIS SWOT

 Strength (Kekuatan)
1. Memiliki pengalaman dibidang penjualan fashion wanita dan
perawatan wajah
2. Memiliki lokasi atau tempat usaha (butik) strategis di daerah
perkampusan dan daerah kost-an
3. Sudah dikenal masyarakat Samarinda
4. Dapat mengikuti perkembangan zaman mode fashion maupun
perawatan wajah untuk wanita
5. Proses jual beli dapat dilakukan secara online maupun offline
6. Penjualan menjangkau seluruh Indonesia, pengiriman
menggunakan ekspedisi JNE maupun J&T
7. Pengantaran barang khusus wilayah Samarinda kami antar sendiri
sehingga ongkos kirim lebih murah dibandingkan ongkos kirim dari
jasa kurir
 Weaknesses (kelemahan)
1. Lokasi toko berada di Samarinda seberang, sehingga jauh
dari pusat kota, orang yang dari Samarinda kota terlalu jauh
jika ingin ke toko
2. Lokasi toko berada dalam perumahan, bukan di pinggir
jalan. Sehingga tidak terlihat dengan orang banyak
 Opportunity (Peluang)
1. Menarik perhatian mahasiswi setempat
2. Perkembangan mode fashion dan skin care yang tidak pernah
berhenti
3. Barang yang dijual sesuai dengan perkembangan trend, sehingga
barang yang dijual dapat cepat terjual. Karena Fashion dan Skin
Care merupakan kebutuhan sekunder yang perlu untuk wanita
4. Mengikuti pameran atau bazar di mall maupun event yang sedang
berjalan (jika ada event) dan menjadi anggota dari Wisata Belanja
Kaltim setiap hari Minggu pagi di Gor Sempaja. Sehingga dapat
bertemu dengan customer baru setiap minggunya.
 Threats (ancaman) :
1. Banyaknya toko/pesaing yang menjual barang yang sama
2. Perbedaan harga dengan toko lain, jika ada yang menjual
dibawah harga pasaran di Samarinda
3. Barang yang dijual dipakai sendiri
STRATEGI :

 Mencari modal yang lebih besar untuk membuka cabang toko di


daerah Samarinda Kota dan di pinggir jalan sehingga dapat
dijangkau oleh semua orang di Samarinda dan menjadi trend
center pusat perbelanjaan dibidang fashion dan skin care
 Dapat membuat brand / label sendiri, sehingga fashion yang
dijual merupakan produk asli yang diproduksi dan dipasarkan
langsung dari SAEA.store
PRODUK YANG DIJUAL
FASHION:
PRODUK YANG DIJUAL
SKIN CARE :

Share in Jar
HARGA PRODUK
Jenis Produk Fashion Harga Kisaran/1pc Jenis Produk Skin Care Harga
Baju dewasa St. Ives
Kaos Rp 40.000 - Rp 100.000
Blackhead Clearing Rp 25.000
Kemeja Rp 85.000 - Rp 120.000
Even & Bright Rp 25.000
Blouse Rp 80.000 - Rp 150.000
Tunik Rp 110.000 - Rp 150.000 Blemish Control Rp 25.000
Gamis Rp 130.000 - Rp 450.000 Oatmeal Rp 25.000
Jaket jeans Rp 120.000 - Rp 160.000 Freeman
Sweater Rp 75.000 - Rp 130.000 Mint & Lemon Clay Mask Rp 30.000
Beauty Infushion Brightening Rp 40.000
Celana Miracle Formula
Pants Rp 90.000 - Rp 110.000
Aztec Clay Mask Rp 40.000
Kulot Rp 100.000 - Rp 175.000
Celana katun Rp 45.000 - Rp 70.000 Bragg Cuka Apel Rp 25.000
Celana jeans Rp 130.000 - Rp 160.000 Paket Rp 60.000
Jegging pants Rp 90.000 - Rp 100.000 Cetaphil
Gentle Skin Cleanser Rp 30.000
Tas Fashion
Dompet Rp 60.000 - Rp 80.000
Tas Rp 75.000 - Rp 200.000
Rattan bag Rp 185.000 - Rp 200.000
4. CASH FLOW
Cash Flow Forecast - 5 Tahun

Years Pre-Start 1 2 3 4 5 Totals

Receipts
Modal Rp 6.000.000 Rp 6.000.000
Penjualan Fashion Rp 120.000.000 Rp 150.000.000 Rp 195.000.000 Rp 253.500.000 Rp 342.225.000 Rp 1.060.725.000
Penjualan SkinCare Rp 24.000.000 Rp 30.000.000 Rp 39.000.000 Rp 50.700.000 Rp 68.445.000 Rp 212.145.000
Total Receipts Rp 6.000.000 Rp 144.000.000 Rp 180.000.000 Rp 234.000.000 Rp 304.200.000 Rp 410.670.000 Rp 1.278.870.000

Payments
Biaya pengadaan barang (barang dan
Rp 5.000.000 Rp 72.000.000 Rp 86.400.000 Rp 112.320.000 Rp 157.248.000 Rp 235.872.000
pelengkap)
Rp 1.800.000 Rp 1.800.000 Rp 3.960.000 Rp 1.800.000 Rp 3.060.000

Transportasi Rp 1.500.000 Rp - Rp - Rp - Rp 3.500.000


Handphone Rp 65.000 Rp 780.000 Rp 7.500.000 Rp 6.000.000 Rp 6.000.000 Rp 6.000.000
Internet Rp 350.000 Rp 4.200.000 Rp 4.200.000 Rp 6.300.000 Rp 6.300.000 Rp 6.300.000
Promosi / Endorse Rp - Rp 1.125.000 Rp - Rp 1.875.000 Rp 10.000.000
Biaya Perbaikan dan Perawatan Butik Rp 3.360.000 Rp 3.360.000 Rp 3.360.000 Rp 3.360.000 Rp 3.360.000
Biaya Pameran (gor sempaja) Rp 2.500.000 Rp 5.000.000 Rp 5.000.000 Rp 10.000.000 Rp 10.000.000
Biaya Pameran (event) Rp - Rp - Rp - Rp - Rp 35.000.000 Rp 35.000.000
Total Payments Rp 5.415.000 Rp 86.140.000 Rp 109.385.000 Rp 136.940.000 Rp 221.583.000 Rp 313.092.000 Rp 872.555.000

Cashflow Surplus/Deficit (-) Rp 585.000 Rp 57.860.000 Rp 70.615.000 Rp 97.060.000 Rp 82.617.000 Rp 97.578.000 Rp 406.315.000

Opening Cash Balance Rp - Rp 585.000 Rp 58.445.000 Rp 129.060.000 Rp 226.120.000 Rp 308.737.000

Closing Cash Balance Rp 585.000 Rp 58.445.000 Rp 129.060.000 Rp 226.120.000 Rp 308.737.000 Rp 406.315.000


GRAFIK CASHFLOW

Rp500,000,000

Rp450,000,000

Rp400,000,000

Rp350,000,000

Rp300,000,000

Rp250,000,000 Cashflow Surplus


Closhing Cash Balance
Rp200,000,000

Rp150,000,000

Rp100,000,000

Rp50,000,000

Rp-
0 1 2 3 4 5 6 7
ATURAN KERJA

 Toko buka hari senin – sabtu pada jam 10 pagi – 10 malam


 Hari minggu toko tutup dan open booth di Stadion Sempaja dari
jam 7 pagi – 11 siang.
 Online dari jam 10 pagi – 10 malam (sabtu minggu slow respon)
 Penggantaran : Selasa dan jum’at mulai pukul 4 sore – selesai.
 Pengantaran (JNE dan J&T) : Setiap hari
STRATEGI MARKETING

 Pemasarannya / penjualan :
- Online (ig dan facebook)
- Offline (toko, stand gor sempaja, bazar/pameran)
 Memberikan diskon di momen special
 Memberikan gratis ongkos kirim
 Mengadakan cuci gudang setiap 6 bulan sekali
Selalu mengupdate model fashion (Mengikuti tren)
 Display yang menarik
 Memberikan kesempatan kepada para resaller (harga grosir)
 Selalu mengikuti event/pameran/bazar agar selalu mendapatkan
customer baru
DISKON / SALE DI MOMENT
TERTENTU

Timing pengadaan sale:


• Cuci gudang
• Mendekati bulan Ramadhan
• Tahun baru (akhir dan awal tahun)
• Penghabisan stock
STRATEGI PROMOSI

 Promosi : endorse / paid promote


melalui selebgram dan media
informasi kota Samarinda
 Mendapatkan review pemakaian
produk dari selebgram
 Mengadakan giveaway dengan
hadiah yang menarik (syarat dan
ketentuan berlaku)
 Memberikan secara gratis hadiah
cantik dengan minimal
pembelanjaan
ENDORSEMENT SELEBGRAM

Selebgram Samarinda @nadianraulya


SOP (STANDAR OPERATIONAL
PROSEDUR)
 ALUR PEMESANAN (online)

Cek melalui Hubungi salah


media penjualan satu contact Pesanan akan di
(Instagram dan yang tertera di proses
Facebook) Bio

 ALUR PENGIRIMAN BARANG


Memberikan sticker
Pesanan akan di Barang akan diantar
shipping yang berisi
kemas sesuai jadwal
nama, pesanan, dan
menggunakan antaran yang telah
total pada plastik
plastik kemasan di tetapkan
kemasan

Barang telah sampai ke tangan customer


Booth setiap hari minggu
Bazar di mall
pagi di Gor Sempaja

S O
A N
E
A A
. C
s T
t I
o O
r N
Event Tahunan
e
THANKYOU
ADA YANG INGIN DITANYAKAN ?

Anda mungkin juga menyukai