Anda di halaman 1dari 29

Asuhan Keperawatan

Gerontik Kelompok 3
BAB I
1. LATAR BELAKANG
• Lanjut usia (lansia) adalah seseorang yang telah mencapai masa usia 60
tahun keatas dengan kemampuan fisik dan kognitifnya yang semakin
menurun (Nugroho, 2008).
• Proses menua merupakan proses yang terus menerus (berlanjut) secara
alamiah dimulai sejak lahir dan umumnya dialami pada semua makhluk
hidup (Azizah, 2011).
• Setelah manusia bertambah tua, keluarga dan teman-temannya menjadi
sibuk dengan masalahnya sendiri, pindah perkerjaan, pindah rumah,
menjadi sakit dan meninggal, sehingga keluarga membawa ke panti jompo.
Panti jompo merupakan lembaga sosial yang mempunyai tanggung jawab
untuk memberikan pelayanan kesejahteraan sosial kepada lansia.
2. TUJUAN
Tujuan Umum :
Untuk mengetahui model asuhan keperawatan kelompok di
Panti Werda Pangesti Lawang.
Tujuan Khusus :
Untuk mengetahui konsep dasar pada lansia.
Untuk mengetahui program asuhan keperawatan kelompok
pada lansia di Panti Werda Pangesti Lawang.
Untuk mengetahui tingkat keberhasilan asuhan keperawatan
kelompok pada lansia di Panti Werda Pangesti Lawang.
BAB II
KONSEP LANSIA
• Definisi Lansia
• Klasifikasi Lansia
• Teori Proses Menua
• Faktor yang Mempengaruhi Penuaan
• Perubahan Pada Lansia
• Masalah yang Dihadapi Lansia
• Patofisiologi Lansia
• Pathway
BAB III
PEMBAHASAN ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK
Analisa Data
Cont………
Cont……..
Analisa Data
Analisa Data
Diagnosa Keperawatan
Intervensi keperawatan
Implementasi I
Evaluasi
Implementasi II
Evaluasi
Implementasi
Evaluasi

Anda mungkin juga menyukai