Anda di halaman 1dari 15

LAPORAN KASUS

Vitiligo
Identitas Pasien

• Nama : An. ZS
• Usia : 4 tahun
• Jenis Kelamin : Perempuan
• Alamat : Jl. Tipar Cakung RT.04/RW.01,
Sukapura- Cilincing
• Agama : Islam
• Pekerjaan : Pelajar TK
• Tanggal Periksa: 28 Agustus 2017
Anamnesa

• Muncul perubahan warna kulit


Keluhan menjadi putih di perut sejak 3
Utama tahun SMRS.

Keluhan • -
Tambahan
Riwayat Penyakit Sekarang

Pasien datang dengan keluhan muncul perubahan


warna kulit menjadi putih di perut sejak 3 tahun SMRS.
Tidak gatal, tidak nyeri dan tidak terasa panas. Lesi
Awalnya kecil lalu semakin lama semakin meluas di
area perut. Sebelumnya lesi yang sama juga terdapat di
belakang leher, namun sekarang sudah hilang sejak
diobati. Kakek buyut dari pasien juga mengalami hal
yang sama pada pasien. BAB dan BAK tak ada keluhan.
• Pernah mengalami lesi yang
Riwayat sama di belakang leher, namun
Penyakit sudah hilang.
Dahulu
• Riwayat asma (-)

Riwayat • Kakek buyut pasien mengalami


Penyakit
hal yang sama
Keluarga

Riwayat • Pasien belum pernah berobat


Pengobatan SMRS.
Riwayat • Pasien tidak memiliki riwayat
Alergi alergi obat maupun makanan

Riwayat • Pasien bersekolah di TK


Psikososial
Pemeriksaan fisik
• Keadaan umum : baik
• Kesadaran : Compos mentis
• Tanda vital : Tidak dilakukan

Status Generalisata
• Kepala : t.a.k.
• Leher : t.a.k.
• Thoraks : t.a.k.
• Abdomen : t.a.k.
• Ekstremitas : t.a.k.
• Genital : t.a.k.
• Kulit : lihat status dermatologis
Status Dermatologi

• Lokasi : ad abdomen dextra


• Eflouresensi : macula hipopigmentasi
• Penyebaran : Regional
• Bentuk : Tidak teratur
• Ukuran : milier hingga plakat
• Batas : sirkumskrip
• Permukaan : rata
FOTO
RESUME

Pasien datang dengan keluhan muncul perubahan warna


kulit menjadi putih di perut sejak 3 tahun SMRS. Tidak gatal,
tidak nyeri dan tidak terasa panas. Lesi Awalnya kecil lalu
semakin lama semakin meluas di area perut. Sebelumnya lesi
yang sama juga terdapat di belakang leher, namun sekarang
sudah hilang sejak diobati. Kakek buyut dari pasien juga
mengalami hal yang sama pada pasien. BAB dan BAK tak ada
keluhan.
Dari pemeriksaan dermatologis didapatkan efloresensi berupa
macula hipopigmentasi pada regio abdomen dekstra.
Anjuran Pemeriksaan Penunjang

• Pemeriksaan lampu Wood


• Pemeriksaan biopsy
• Pemeriksaan pewarnaan BTA
Diagnosa

Diagnosa Kerja :
 Suspek Vitiligo
Diagnosa Banding :
• Morbus Hansen
• Tinea Corporis
Penatalaksanaan

Non Medikamentosa :
 Hindari kontak dengan sinar matahari dengan waktu
lama, pada kulit yang mengalami lesi.

Medikamentosa :
• Psoralen dan PUVA , dilakukan 2-3 kali seminggu.
• Psoralen oral (Metoksalen 0,3-0,6 mg/kgBB)
• Narrowband UVB, dilakukan 2x seminggu
• Laser Excimer
Patogenesis

• Genetik
Tujuh dari 10 yang dijumpai terkait dengan penyakit
autoimun lainnya (antara lain : HLA kelas I dan II,
PTPN22, LPP, NALP1, TYR yang mengkode tirosinase
yang merupakan enzim penting dalam mensintesis
melanin). Pada tipe segmental diduga adanya mutasi
gen mosaic de novo bersifat sporadis.

Anda mungkin juga menyukai