Anda di halaman 1dari 4

Sejarah Katarak

Katarak merupakan salah satu penyakit tertua di


dunia.
Patung kayu Mesir yang berasal dari tahun 2457 S.M
Pada patung tersebut ada lapisan putih yang
diukirkan pada mata kiri patung, yang
menggambarkan katarak
• 0,1%/tahun atau setiap tahun di antara 1.000 orang terdapat
seorang penderita baru katarak
• Penduduk Indonesia juga memiliki kecenderungan menderita
katarak 15 tahun lebih cepat dibandingkan penduduk di daerah
subtropis, sekitar 16-22% penderita katarak yang dioperasi berusia
di bawah 55 tahun.

Rencana Strategi Nasional Penanggulangan Gangguan Penglihatan dan Kebutaan untuk


mencapai Vision 2020. Lampiran Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 1473 Tahun 2005
Apa Itu Katarak?

Penglihatan dengan mata Penglihatan dengan mata


normal katarak
Katarak adalah kekeruhan
pada lensa mata yang
menyebabkan penglihatan
seseorang menjadi kabur,
bahkan sampai tidak bisa
melihat
Cahaya yang masuk tidak
dapat mencapai retina,
akibat terhalang oleh lensa
yang keruh

Anda mungkin juga menyukai