Anda di halaman 1dari 21

M O R N I N G R E P O RT

KELOMPOK 3 :
1. DYA H K I R A N A P I TA L O K A 1665050232
2. N OVA L D O S U RYO B A S KO R O 1765050069
3. P U T I M A R I S YA E I V E R U L I A N T Y 1765050154
4. R A N I TA 1765050259
5. N O RY J U N O V PA R A M A N A 1765050299
6. R A H A N R A D A V I D D . P. 1865050025
7. OLIVIA STELLA SIMBOLON 1865050027
8. DW I K A RT I K A H A R I S E T I A N A 1665050167
TOTAL PASIEN RAWAT INAP
(23 JANUARI 2019):
1. Tn. G (17 thn)  Demam tifoid
2. Tn. dr. N (thn)  ISK
3. Tn. SH (46 thn)  UAP + gastritis
4. Ny. S (47 thn)  Dispepsia
5. Ny. L (59 thn)  Imbalance cairan + hipertensi
6. Ny. H (60 thn)  BP
7. Nn. I (14 thn)  Dispepsia
8. Tn. K (thn)  Dispepsia

Total Pasien Rawat Inap: 8 pasien


TOTAL PASIEN RAWAT JALAN
(23 JANUARI 2019):
1. Nn. J (19 thn)  Dispepsia
2. Tn. K (38 thn)  Febris hari ke-2
3. Tn. M (33 thn)  Periodontitis
4. Tn. F (15 thn )  Rhinosinusitis

Total Pasien Rawat Jalan: 4 pasien


IDENTITAS PASIEN
Nama : Tn. SH
Umur : 46 Tahun
Jenis Kelamin : Laki-laki
No. RM : 00-09-68-85
Diagnosa : UAP + gastritis
DPJP : dr. Frits R. W. Suling, Sp.JP, FIHA, FAsCC
KELUHAN UTAMA
Nyeri dada sejak 4 jam SMRS
RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG (1)
Pasien datang ke IGD RSU UKI dengan keluhan nyeri dada sebelah kiri sejak pukul 16.00 (pasien
datang ke IGD RSU UKI pukul 22.00). Nyeri dada muncul secara tiba-tiba pada saat pasien sedang menonton TV.
menjalar sampai ke punggung. Nyeri dirasakan seperti tertimpa beban berat dan muncul terus menerus. Pasien
mengatakan nyeri dada dirasakan menjalar sampai ke punggung. Pada saat ditanyakan beratnya nyeri dari 0 (tidak
nyeri) sampai 10 (sangat nyeri), pasien mengatakan nyeri yang dirasakan berada di skor 9. Nyeri dada yang
muncul berlangsung selama kurang lebih 1 jam 30 menit. Nyeri yang dirasakan disertai dengan keringat dingin.
Pasien kemudian mengurangi keluhan yang dirasakannya dengan meminum obat ISDN, setelah itu pasien sempat
tertidur. Pada kurang lebih pukul 18.00 pasien terbangun dari tidurnya karena mengalami keluhan nyeri dada
yang sama. Pasien kemudian dibawa ke IGD RSU UKI oleh istrinya karena keluhan tidak kunjung membaik.
Pasien juga mengeluh sesak napas yang dikatakan dirasakan akibat menahan rasa nyeri. Mual (+), muntah (-), nyeri
ulu hati (+), perut terasa kembung (+). Rasa panas di dada disangkal, keluhan sering sendawa disangkal, rasa nyeri
saat menelan disangkal. Keluhan demam disangkal, lemas separuh badan disangkal…
RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG (2)
Pasien memiliki riwayat pemasangan ring sebanyak 1 buah pada bulan Desember 2018, namun
Istri pasien mengatakan setelah pemasangan ring, pasien tidak mau meminum obat yang diberikan
oleh Dokter. Pasien mengatakan memiliki riwayat hipertensi sejak kurang lebih 3 bulan yang lalu,
yang terkontrol dengan konsumsi captopril 2x25mg. Riwayat DM disangkal, asam urat disangkal,
kolesterol disangkal.
RIWAYAT PENYAKIT DAHULU
• Pada sekitar 2 bulan yang lalu pasien pernah mengalami keluhan yang sama dan sempat dirawat
di RSU UKI
• Pasien memiliki riwayat sakit lambung yang sering kambuh
RIWAYAT PENYAKIT KELUARGA
• Tidak ada anggota keluarga yang memiliki keluhan serupa dengan pasien
• Ayah pasien menderita DM
• Paman pasien memiliki riwayat sakit jantung
RIWAYAT SOSIAL
• Pasien masih bekerja sebagai seorang pegawai negeri
• Pasien mempunyai 1 orang istri dan 2 orang anak yang tinggal dalam satu rumah
• Pasien jarang melakukan olahraga
• Pasien pernah menjadi seorang perokok aktif namun sudah berhenti sejak kurang lebih 1 tahun
yang lalu
PEMERIKSAAN FISIK

Keadaan Umum : Tampak Sakit Berat


Kesadaran : Composmentis
Tanda-Tanda Vital
Tekanan Darah : 170/140 mmHg
Nadi : 78 x/menit
Pernafasan : 32 x/menit
Suhu : 37,0 0C
Saturasi : 97 %
PEMERIKSAAN FISIK
Kepala : Normocephali, CA -/-, SI -/-
Leher : KGB tidak teraba membesar
JVP tidak distensi
THT : Tonsil T1/T1, dinding faring tidak
hiperemis, arkus faring simetris,
lidah simetris di tengah
Lidah kotor (-)
PEMERIKSAAN THORAKS

PA RU : JANTUNG :

Inspeksi : Pergerakan dinding Inspeksi : Ictus cordis tidak terlihat


dada simetris Palpasi : Ictus cordis teraba pada
garis midclaviculae ICS V
Palpasi : VF simetris
Perkusi : jantung tidak membesar,
Perkusi : Sonor/sonor batas jantung kanan pada
Auskultasi : BND vesikuler garis sternalis dextra ICS IV,
batas jantung kiri pada garis
rh -/- , wh -/-
midclaviculae sinistra ICS V
Auskultasi : Bunyi jantung I dan II
regular
murmur (-), gallop (-)
PEMERIKSAAN FISIK
Pemeriksaan Abdomen
Inspeksi : Perut tampak datar
Auskultasi : BU (+) 6 x/menit
X
Perkusi : Timpani, Nyeri ketok (-)
Palpasi : Defence muscular (-), Nyeri tekan (+)
Pemeriksaan fisik
Kulit : Tidak ada kelainan
Ekstremitas : Akral hangat, edema -/- -/- , CRT <2”
WORKING DIAGNOSIS
• UAP dd NSTEMI
• Gastritis
Hasil Laboratorium :
Darah Rutin HASIL SATUAN RUJUKAN
Hemoglobin 12.0 g/dl 14-16
Leukosit 16.0 Ribu/uL 5-10
Trombosit 416 Ribu/uL 150-400
Hematokrit 34.5 % 40-48

IMUNOLOGI HASIL
Troponin-T Negatif
HASIL EKG:
RUMUSAN MASALAH
1. UAP
2. Gastritis
3. Leukositosis
4. Penurunan hemoglobin
5. Trombositosis
6. Penurunan hematokrit
PENATALAKSANAAN IGD
Pro rawat inap
IVFD : Inj plug
Mm : • Ranitidine 2 x 1 amp
• ISDN 3 x 5 mg
• Miniaspi 1 x 80 mg
• Clopidogrel 1 x 75 mg
• Amlodipine 1 x 10 mg
ANJURAN

• Pemeriksaan EKG ulang


• Echocardiogram
• Foto thoraks

Anda mungkin juga menyukai