Anda di halaman 1dari 9

Pengertian Infeksi

Menurut Utama 2006, Infeksi adalah adanya suatu organisme pada jaringan atau cairan tubuh yang
disertai suatu gejala klinis baik lokal maupun sistemik. Infeksi yang muncul selama seseorang tersebut
dirawat di rumah sakit dan mulai menunjukkan suatu gejala selama seseorang itu dirawat atau setelah
selesai dirawat disebut infeksi nosokomial. Secara umum, pasien yang masuk rumah sakit dan
menunjukkan tanda infeksi yang kurang dari 72 jam menunjukkan bahwa masa inkubasi penyakit telah
terjadi sebelum pasien masuk rumah sakit, dan infeksi yang baru menunjukkan gejala setelah 72 jam
pasien berada dirumah sakit baru disebut infeksi nosokomial.
1. Calor (panas)
2. Dolor (rasa sakit)
3. Rubor (Kemerahan)
4. Tumor (pembengkakan)
5. Functiolaesa
A. Enviroment B. Pasien
1. Lamanya waktu tunggu pre 1. Umur
operasi di rumah sakit 2. Nutrisi dan berat badan
2. Teknik septik antiseptik 3. Penyakit
a) Prinsip asepsis ruangan 4. Obat-obat yang digunakan
b) Prinsip asepsis personel
c) Prinsip asepsis pasien
d) Prinsip asepsis
instrumen
3. Ventilasi ruang operasi
1. Persiapan pasien 1. Ventilasi
2. Antiseptik tangan/ lengan bawah 2. Membersihkan dan diinfeksi
untuk anggota tim bedah. permukaan lingkungan
3. Penanganan personel bedah 3. Sterilisasi peralatan bedah
yang terinfeksi 4. Pakaian operasi
4. Profilaksis antimicrobial 5. Asepsi dan teknik operasi
6. Perawatan insisi setelah operasi
1. Pembersihan Luka
2. Balutan
3. Kondisi Stabil
4. Sterilisasi
1. Usia
2. Nutrisi
3. Infeksi
4. Sirkulasi (hipovolemia) dan oksigenasi
5. Hematoma
6. Iskemia
7. Diabetes
8. Keadaan luka
9. Obat
A. Komplikasi dini B. Komplikasi Lanjut
1. Infeksi 1. Keloid dan jaringan parut hipertrofik timbul
2. Perdarahan karena reaksi serat kolagen yang berlebihan
3. Dehiscence dan Eviscerasi dalam proses penyembuhan luka.
2. Parut hipertrofik hanya berupa parut luka yang
menonjol, nodular, dan kemerahan, yang
menimbulkan rasa gatal dan kadang – kadang
nyeri.
3. Keloid dapat ditemukan di seluruh permukaan
tubuh
4. Pengobatan keloid pada umumnya tidak
memuaskan

Anda mungkin juga menyukai