Anda di halaman 1dari 11

LEUKIMIA

 AGNES DEREK (NH0116006)


 AGUSTINA MANGANDE’ (NH0116008)
 AISYAH ABDUL RAHMAN (NH0116010)
 ASMA (NH0116022)
 BIRIANI TANGDI (NH0116030)
 FARIDHA AMIN (NH0116049)
 FILDZAH DEA Z M (NH0116050)
LATAR BELAKANG

Penyakit kanker merupakan salah satu


kematian tingkat global termasuk leukimia.
Leukimia merupakan jenis kanker yang paling
banyak diderita oleh anak-anak di Indonesia
(Kemenkes,2016).
Berdasarkan rekam medik salah satu rumah
sakit pemerintah di Makassar prevalensi
leukimia di sulawesi selatan tiga tahun
cenderung meningkat. Tahun 2015 terdapat 60
kasus meningkat pada tahun 2016 menjadi 63
kasus dan pada tahun 2017 meningkat menjadi
67 kasus.
LANJUTAN
World Health Organization (WHO) menyebut pada akhir
2015 jumlah penderita kanker di seluruh dunia
mencapai 14,1 juta orang dan 4% di antaranya di derita
oleh anak-anak. Dari data itu 80 persen anak yang di
diagnosa kanker berasal dari negara berkembang
termsauk indonesia. Setiap tahun 100-130 kasus kanker
ditemukan pada setiap satu juta anak . Bahkan data
riset kesehatan dasar (Riskesdas) kementerian
kesehatan menunjukkan angka kejadian kanker pada
anak usia 0-14 tahun di indonesia mencapai lebih dari
16 kasus.
KASUS

Pada tanggal 25 November 2018 An.G diantar ke RS


oleh orang tuanya karena sejak 3 minggu yang lalu
An.G sering mengalami sakit kepala, mimisan, nyeri
pada tulang, muncul bintik merah pada kulitnya dan
mengalami penurunan berat badan. Setelah dilakukan
pemeriksaan An.G terdiagnosis menderita penyakit
leukimia. Sehingga harus menjalani kemoterapi
PENGKAJIAN

Pemeriksaan fisik :

Nyeri
Pucat
tulang
Mimisan

Pembesaran
hati

Pembesaran
Demam
kelenjar limfe
LANJUTAN
Ketika terdiagnosis mengalami kanker, psikologis
seseorang juga ikut terganggu. Gangguan psikologis
yang dapat muncul seperti :

Takut

Depresi Putus asa

Cemas
EFEK PADA PSIKOLOGIS

1. Perasaan berupa kesedian (marah,depresi)


2. Klien merasa ditinggalkan atau dijauhi teman
3. Terkadang klien merasa ingin mati saja
4. Terkadang klien juga merasa hanya menjadi
beban bagi keluarga
EFEK TINDAKAN
Efek dari kemoterapi

Diare Masalah-
masalah kulit

Kelelahan

Mual/muntah Rambut rontok


HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI DUKUNGAN SOSIAL
DENGAN TINGKAT KECEMASAN PADA PENDERITA
LEUKEMIA
Dukungan sosial merupakan cara yang efektif untuk mengurangi
kecemasan yang dirasakan pasien leukemia yang berfungsi
sebagai pertalian sosials yang menggambarkan kualitas dari
hubungan interpersonal yang akan melindungi individu dari
konsekuensi stres. Dukungan sosial berperan dalam meningkatkan
kesehatan, kesejahteraan, peningkatan produktivitas dan pengaruh
positif lainnya. Dukungan sosial yang diberikan oleh keluarga,
teman, ataupun lingkungan baik dalam bentuk dukungan
emosional, penghargaan, instrumental, dan informatif, dapat
memberikan rasa aman, tenang dan meningkatkan harga diri
pasien.
PENERAPAN PROGRAM PERAWATAN SPIRITUAL
UNTUK MENURUNKAN DEPRESI PADA PASIEN
LEUKEMIA

Spiritual dipandang sebagai sebuah konsep yang unik yang


berhubungan sebagai kualitas hidup. Pendekatan spiritual
berperan penting dalam mengekspresikan perasaan dan
memberikan kenyamanan bagi klien. Penerimaan keadaan sakit
klien akan lebih dekat dengan tuhan dan menerima penyakitnya
sebagai cobaan dari tuhan
SEKIAN
DAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai