Anda di halaman 1dari 11

TEKNIK PENYUNTINGAN

NASKAH JURNAL ILMIAH


Materi Pelatihan Penyusunan Jurnal bagi Dosen Tahun 2015
yang Diselenggarakan Kopertis XIII
Di Hotel The Pede, Banda Aceh
Pada Tanggal 26—28 Maei 2015
Oleh
SUPARNO
Universitas Negeri Malang
PENYUNTINGAN ARTIKEL JURNAL
SEBAGAI MEKANISME BAKU

 TAHAPAN PENTING DALAM PROSES


PENERBITAN
 Penerimaan Naskah dan Seleksi
 Pemeriksaan
 Penyuntingan

 MEKANISME PENGENDALIAN KUALITAS


 Konten, Bahasa, Teknik, dan Format

 Perbaikan Berstandar Kualitas

 PENYIAPAN PENERBITAN

 Penyiapan Draf Siap Terbit


 TIM SBG. TIM KERJA KOLEKTIF
 Berstruktur: Ketua, Wakil Ketua, Pelaksana
 Berbasis Regulasi/Pegangan Kerja

 PERSYARATAN PIMPINAN DAN ANGGOTA


 Kompetensi Profesional Bidang Ilmu
 Kompetensi Profesional Bidang Jurnal
 Keahlian Menyunting Naskah Jurnal
 KEWENANGAN
 Menilai, Menyeleksi, Menolak/Menerima
 Melakukan Penyuntingan dg Catatan Revisi
 Melakukan Harmonisasi dg Parameter
Standar
 Mengemas Naskah dan Kemasan Pracetak
ETOS KERJA TIM PENYUNTING
 ETOS KUALITAS
 Kualitas Konten, Bahasa, Teknik, Format
 Kualitas Kemasan: perwajahan, Tata
Letak, Tata Seni
 ETOS DISIPLIN
 Waktu/Jadwal
 Target Hasil
ETOS KERJA TIM PENYUNTING
(Lanjutan)
 ETOS KERJA TEKUN
 Betah Duduk
 Betah Baca
 Betah Beri Catatan

 ETOS KERJA CERMAt


 Jeli,Teliti
 Kritis
 Sabar/Telaten
KESEPAKATAN KOLEKTIF
 STANDARDISASI KEAHLIAN
 Pedoman Penyuntingan

 Berbagi Pengalaman

 Pertemuan Rutin dan Insidental

 KESAMAAN PERSEPSI
 Substansi yang Problematis

 Substansi yang Krusial

 Substansi yang Kontroversial


MEKANISME PENYUNTINGAN
TANDA-TANDA
DALAM CATATAN PENYUNTINGAN
TERIMA KASIH.

Anda mungkin juga menyukai