Anda di halaman 1dari 14

DESAIN SISTEM SURVEILANS

Company
Dian Ihwana Ansyar, S.KM, M. Kes
LOGO
INDIKATOR

Mahasiswa mampu menjelaskan :

1 Ruang Lingkup

2 Kegiatan Surveilans

3 Sistem Surveilans

Langkah-langkah merancang
4 Sistem Surveilans
Surveillance: General principle

Health Care System Public Health Authority

Reporting
Data Information

Analysis &
Evaluation Interpretation

Feedback
Action Decision
KEGIATAN SURVEILANS EPIDEMIOLOGI

Pengumpulan
Data

Pengolahan,
Analisis,
Interpretasi
Diseminasi
Informasi
KEGIATAN SURVEILANS EPIDEMIOLOGI

Pengumpulan Data Tujuan :

 Data harus jelas, tepat dan a. Menentukan kelompok risiko tinggi


ada hubungan nya dengan penyakit
peristiwa penyakit b. Menentukan jenis agen dan
karakteristiknya
 Sebaiknya data rutin dicatat
c. Menentukan reservoir dari penyakit
dalam sistem pencatatan
infeksi
pelaporan d. Memastikan keadaan berlangsungnya
 Jenis data : primer dan transmisi
sekunder e. Mencatat kejadian penyakit secara
keseluruhan
KEGIATAN SURVEILANS EPIDEMIOLOGI

Pengolahan, Analisis, Interpretasi

Pengolahan Data  Untuk Menyiapkan data agar dapat ditangani


dengan mudah
 Diolah sesuai dengan tujuan surveilans

Analisis Data  Untuk melihat variabel-variabel yang dapat


menggambarkan suatu permasalahan dan faktor-
fakt0r yang mempengaruhi
 Berdasarkan orang, tempat, dan waktu

Interpretasi  Identifikasi epidemi


 Identifikasi gejala baru
 Monitoring trend
 Evaluasi kebijakan
 Proyeksi kebutuhan mendatang
KEGIATAN SURVEILANS EPIDEMIOLOGI

Berdasarkan analisis dan interpretasi :


a. membuat tanggapan dan saran tindakan dalam masalah yang ada
b. menentukan prioritas masalah.

Yang harus dilakukan dalam melakukan analisis dan interpretasi data :


1. Memahami kualitas data dan mencari metode terbaik untuk menarik
kesimpulan
2. Menarik kesimpulan dari suatu rangkaian data deskriptif
a. kecenderungan waktu
b. perbandingan kejadian penyakit papa populasi berbeda
c. perbandingan dari suatu kecendrungan
Penyajian data dalam bentuk :
 Teks
 Tabel
 Grafik
KEGIATAN SURVEILANS EPIDEMIOLOGI

hasil analisis dan interpretasi data surveilans

Informasi Epidemiologi
 Identifikasi dan monitoring kecenderungan
masalah kesehatan
 Menentukan strategi pencegahan penyakit
 Implementasi program pencegahan dan
penanggulangan penyakit
 Mengembangkan perencanaan dan kebijakan
 Evaluasi efektifitas pelayanan kesehatan
KEGIATAN SURVEILANS EPIDEMIOLOGI

Diseminasi (Penyebarluasan) Informasi


Adalah penyebarluasan informasi kepada individu atau
kelompok tertentu yang berkaitan / berkepentingan.

Disseminasi dapat dalam bentuk :


Laporan
Buletin tergantung kepada siapa
Seminar / simposium diseminasi dilakukan.
Kongres, dll
SISTEM SURVEILANS

Kriteria Sistem Surveilans yang baik :

Dapat
Sederhana Fleksibel Representatif
diterima

Sensitif Predictive Tepat


value Waktu
SISTEM SURVEILANS

Langkah-Langkah
1. Menetapkan tujuan surveilans
2. Mengembangkan definisi kasus
3. Menentukan sumber data, alat pengumpul data dan
mekanisme pelaporan
4. Melaksanakan analisa dan presentasi data surveilans
5. Mengembangkan mekanisme umpan balik dan
penyebaran informasi
6. Pembagian tugas surveilans
7. Evaluasi surveilans
TUGAS

Ketentuan tugas :
1. Tugas ini merupakan tugas individu
2. Jangka waktu pegerjaan tugas adalah 2 minggu
3. Tugas dikumpulkan dalam bentuk hard copy dan soft
copy yang dikumpulkan melalui ketua kelas
TUGAS

Carilah Laporan kasus Kegiatan survailans di beberapa


penyakit ( dapat di Indonesia atau di Luar indonesia)
2. Laporan tersebut dari jurnal ( search) atau pelaporan
Instansi kesehatan

1. Buatlah makalah tentang surveilans penyakit dengan melihat ruang


lingkup surveilans
2. Laporan kasus kegiatan surveilans yang diambil tiap individu tidak
boleh sama
3. Dari laporan kasus, Jelaskan:
a. Tujuan surveilans penyakit terkait
b. Definisi kasus
c. Sumber Data
d. Komponen kegiatan surveilans
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai