Anda di halaman 1dari 4

Brand Management

 Pengertian produk ( product ) menurut


Kotler & Armstrong, (2001: 346) adalah
segala sesuatu yang dapat ditawarkan
Produk kepasar untuk mendapatkan perhatian,
dibeli, digunakan, atau dikonsumsi yang
dapat memuaskan keinginan atau
kebutuhan
 American Marketing Association (AMA)
mendefinisikan merek sebagai: “Nama,
istilah, tanda, lambang, atau desain, atau
kombinasinya, yang dimaksudkan untuk
Brand mengidentifikasikan barang atau jasa dari
satu penjual atau kelompok penjual dan
mendiferensiasikan produk atau jasa dari
para pesaing.”( Kotler 2009;258)
 Merk adalah sejumlah citra dan pemgalaman
dalam benak konsumen yang
mengkomunikasikan manfaat yang dijanjikan
oleh produk yang diproduksi oleh perusahaan
(keegan et al, 1995)

Anda mungkin juga menyukai