Anda di halaman 1dari 15

REFRESHING KADER UPT PUSKESMAS NOGOSARI

PROGRAM IMUNISASI
Pengertian Imunisasi
Menurunkan angka kesakitan dan
kematian akibat penyakit2 yang dapat
dicegah dengan imunisasi (PD3I).
Seluruh bayi mendapatkan imunisasi dasar
Seluruh anak sekolah mendapatkan imunisasi
lanjutan (campak, DT dan TT)
Wanita Usia Subur (termasuk bumil, dan catin)
mendapatkan imunisasi TT5 dosis
Kelompok berisiko tinggi
(Penyakit yang Dapat Dicegah Dengan Imunisasi)

Dari sebagian kecil penyakit yang telah ditemukan


vaksinnya hanya 7 yang diupayakan pencegahannya
melalui program imunisasi yang untuk selanjutnya kita
sebut PD3I .

Beberapa pertimbangan untuk memasukannya ke dalam


program antara lain adalah besarnya masalah yang
ditimbulkan , keganasan penyakit , efektifitas vaksin dan
yang terakhir masalah pengadaan vaksin.

Berikut ini ke 7 Penyakit , menurut sifat-sifat klinis dan


epidemiologisnya 8
Penyebab : Corynebacterium diphtheriae
Gejala :
- Membran keabu-abuan yg berada di daerah mulut
- Pembengkakan pada leher
- Bisa disertai demam
Cara Penularan : Melalui air liur
Pencegahan : Imunisasi DPT dan DT
DIPHTHERIA
50% Meninggal dengan Gagal Jantung
Penyebabnya : Bordetella pertussis
Gejala :
 Batuk dan pilek, bertambah berat sejak hari ke 10
 Bisa disertai Muntah
 Suara paru terdengar WHOOP
Cara Penularan : Melalui droplet/udara
Pencegahan : Imunisasi DPT

11
Sudin Kesmas
Jakarta Utara
Penyebab : Clostridium tetani
Gejala :
• Demam tinggi
• Badan terasa kaku
• Mulut mecucu
• Sensitif terhadap cahaya
• Bisa disertai kejang
Penyebab :
Melalui tanah yang terkontaminasi dan alat yang tidak steril
Pencegahan : Imunisasi TT Ibu Hamil & WUS

12
Sudin Kesmas
Jakarta Utara
Penyebab : Virus Polio
Gejala :
• ISPA
• Demam ringan
• Kelumpuhan yang bersifat flaksid
Penularan : Melalui droplet/udara
Pencegahan : Imunisasi Polio .

13
Sudin Kesmas
Jakarta Utara
Penyebab : Mycobacterium Tuberculosis
Gejala :
• Batuk > 2 minggu
• Berat badan menurun
• Keringat malam
• Sesak nafas
Penularan : Melalui droplet
Pencegahan : Imunisasi BCG

14
Sudin Kesmas
Jakarta Utara
Penyebab : Virus Morbilli / Virus Rubeola

Gejala :

• Demam

• Bintik merah diawali di daerah belakang telinga

• Batuk

• Konjungtivitis / sakit mata

Penularan : Melalui droplet, cairan hidung

Pencegahan : Imunisasi Campak

15
Sudin Kesmas
Jakarta Utara
Penyebab : Virus Hepatitis type B
Gejalanya :
• Bisa disertai demam
• Badan terasa lemah
• Konjungtiva dan kuku kuning
Penularan :
Alat kesehatan yang terkontaminasi, hubungan seksual
Pencegahan : Imunisasi Hepatitis B

16
Sudin Kesmas
Jakarta Utara
Sehat  Investasi
perlu Solusi
Imunisasi
salah satunya

Anda mungkin juga menyukai