Anda di halaman 1dari 14

HIPOTESIS PASAR

EFISIEN

UNIVERSITAS
LAMBUNG MANGKURAT
2

KELOMPOK 3

A. Yuga Prasetyo 1610312210001


Ahmad Fa’idhillah 1610312210005
Ahmad Syarif Zuhair 1610312210006
Marthin Rodeo Siahaan 1610312210024
Muhammad Ali Hasan 1610312210026
Muhammad Zayadi Rahman 1610312210033
Young William 1610312210049
JURNAL PENELITIAN TERDAHULU

PENGUJIAN ANOMALI PASAR : DAY OF THE WEEK


EFFECT PADA SAHAM LQ-45 DI BURSA EFEK INDONESIA

Margareta Maria Trisnadi


Universitas Udayana
2016
JENIS PENELITIAN

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang menekan-


kan pada pengujian teori-teori melalui pengukuran variabel
penelitian dengan angka dan melakukan analisis data dengan
prosedur statistik untuk menguji hipotesis.
DIMENSI WAKTU
- Teknik penentuan sampel dilakukan dengan menggunakan metode
sensus, yaitu menggunakan semua populasi sebagai sampel.

- Penelitian ini menggunakan periode penelitian selama enam bulan,


data yang dikumpulkan meliputi pengumpulan data perkembangan
harga saham kelompok LQ-45 selama Agustus 2014 hingga Januari
2015.

- Jumlah sampel sebanyak 45 saham perusahaan, dengan per-


timbangan bahwa penelitian yang dilakukan adalah harian
6

KEDALAMAN RISET

Dalam jurnal penelitian ini, peneliti menggunakan alat


ukur statistik karena menggunakan metode kuantitatif.
Penelitian ini menganalisis saham LQ-45 untuk periode
Agustus 2014 hingga Januari 2015, sebanyak 45
saham.
7

TUJUAN PENELITIAN

Tujuan yang hendak dicapai dari penelitian ini adalah untuk


menganalisis dan menguji pengaruh hari perdagangan
terhadap return saham LQ-45 di Bursa Efek Indonesia
8

VARIABEL PENELITIAN

Variabel terikat pada penelitian ini adalah return saham

Variabel bebas penelitian ini yaitu hari perdagangan, yaitu hari di


mana sekuritas diperdagangkan secara aktif di Bursa Efek Indonesia
Kerangka Pemikiran Teoritis
Hari Perdagangan Senin
(X1)
Hari Perdagangan Selasa
(X2)

Hari Perdagangan Rabu Return Saham (Y)


(X3)
Hari Perdagangan Kamis
(X4)

Hari Perdagangan Jum’at


(X5)
RUMUSAN HIPOTESIS

Berdasarkan kajian teori dan hasil penelitian sebelumnya yang


memberikan bukti empiris mengenai Day of The Week Effect,
dapat dirumuskan hipotesis:

H1 : Hari perdagangan berpengaruh signifikan terhadap return saham LQ-


45 periode Agustus 2014 sampai dengan Januari 2015 di Bursa Efek
Indonesia.
Metode Penelitian

Menggunakan metode analisis data kuantitatif


dengan pengujian:

Uji Asumsi Klasik


Analisis Deskriptif
Regresi Linear Berganda
Pengujian Hipotesis (Uji F dan Uji T)
POPULASI DAN SAMPEL PENELITIAN

Teknik penentuan sampel dilakukan dengan menggunakan


metode sensus, yaitu menggunakan semua populasi sebagai
sampel. Penelitian ini hanya menggunakan periode penelitian
selama enam bulan untuk mempertahankan jumlah sampel
sebanyak 45 per-usahaan yang tergabung dalam saham LQ-45
di Bursa Efek Indonesia, dengan pertimbangan bahwa
penelitian yang dilakukan adalah harian.
HASIL PENELITIAN
Hasil pengujian pengaruh hari perdagangan terhadap
return saham memberikan kesimpulan bahwa hari Selasa
memberikan pengaruh negatif terhadap return saham
yang tidak signifikan, hari Rabu dan Jumat memberikan
pengaruh positif yang tidak signifikan juga, sementara
hari Kamis memberikan pengaruh positif secara signifikan
dengan rata-rata actual return saham yang tertinggi.
14

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai