Anda di halaman 1dari 26

TEORI

&
HIPOTESIS

azuarjuliandi.comⒸ2017
TEORI

azuarjuliandi.comⒸ2017
Makna Teori
Teori adalah kumpulan konsep/konstruk/proposisi tentang sesuatu objek atau
fenomena tertentu.

Teori Teori perilaku organisasi


Kumpulan konsep/konstruk/preposisi

Hubungan kecerdasan dengan prestasi kerja.


Hubungan budaya organisasi dengan komitmen
Kaitan suatu konsep/konstruk dengan Preposisi organisasi.
konsep/konstruk lainnya Hubungan kepemimpinan dengan kepuasan
kerja
Dsb.

Konsep: Ide yang diabstraksikan dari Nilai, sikap, kepribadian, motivasi,


Konsep/Konstruk
sesuatu fenomena/kejadian/peristiwa pembelajaran, komunikasi, kepemimpinan,
yang konkret/nyata. Konstruk: Konsep budaya organisasi, kepuasan kerja, prestasi kerja,
yang dapat diukur komitmen organisasi, dsb.
azuarjuliandi.comⒸ2017
❏ Konsep:
❏ Ide yang digeneralisasi atau disepakati banyak orang
❏ Sifatnya abstrak/tidak nyata/tidak bisa dinilai atau diukur
❏ Konstruk:
❏ Konsep yang dapat diukur
❏ Sifatnya tidak abstrak/lebih nyata dibanding dengan konsep

Konstruk Konsep Konstruk Konsep

Bukti fisik Ketelitian

Kecepatan Tanggung jawab


Pelayanan Prestasi Kerja
Jaminan Kedisiplinan

Empati Motivasi

azuarjuliandi.comⒸ2017
Fungsi Teori
❏ Mengidentifikasi dan menjelaskan hakikat dari
permasalahan penelitian, variabel penelitian;
❏ Landasan untuk menyusun hipotesis penelitian;
❏ Dasar untuk menyusun instrumen penelitian;
❏ Acuan untuk membahas hasil penelitian.

azuarjuliandi.comⒸ2017
❏ Mengidentifikasi dan menjelaskan hakikat dari ❏ Dasar untuk menyusun instrumen penelitian
permasalahan penelitian, variabel penelitian ❏ Instrumen penelitian adalah alat untuk mengumpulkan data
❏ Suatu permasalahan/variabel penelitian penelitian. Misalnya, kuisioner/angket; daftar
hanya bisa dipahami jika peneliti telah wawancara/interviu; pedoman pengamatan/observasi; ujian/tes,
mengkaji suatu teori tentang dsb.
masalah/variabel penelitiannya. ❏ Alat-alat tersebut dapat dirancang berdasarkan teori
❏ Misal: Apakah kepuasan kerja itu? Apakah ❏ Misal:
loyalitas konsumen itu? >> Kaji teori ❏ Teori: konstruk/indikator/ukuran/kriteria dari komitmen
❏ Landasan untuk menyusun hipotesis penelitian organisasi dapat dilihat dari: keterlibatan dalam tugas;
❏ Hipotesis adalah jawaban yang bersifat rasa memiliki organisasi; keberlanjutan di organisasi
sementara dari permasalahan penelitian ❏ Instrumen: Untuk mengetahui Komitmen organisasi
❏ Jawaban tersebut dapat dirujuk/diperoleh disusunlah instrumen angket. Angket disusun
dari mengkaji teori berdasarkan indikator seperti yang telah dikatakan teori.
❏ Misal: Maka pokok pikiran pertanyaan di dalam angketnya
❏ Masalah: Apakah kepuasan kerja mengandung: keterlibatan dalam tugas; rasa memiliki
mempengaruhi komitmen organisasi? organisasi; keberlanjutan di organisasi
(Masalah penelitian) ❏ Acuan untuk membahas hasil penelitian
❏ Teori: Kepuasan kerja mempengaruhi ❏ Temuan yang diperoleh dari hasil penelitian, harus dibandingkan
komitmen organisasi. Jika karyawan dengan apa yang dikatakan teori.
puas, maka komitmen di dalam diri ❏ Misal:
anggota organisasi menjadi tinggi ❏ Teori menyatakan bahwa kepuasan kerja mempengaruhi
❏ Hipotesis: kepuasan kerja komitmen organisasi.
mempengaruhi komitmen organisasi ❏ Hasil penelitian didapati bahwa kepuasan kerja
mempengaruhi komitmen organisasi.
❏ Kesimpulan: Teori dan hasil penelitian menginformasikan
hal yang sama
azuarjuliandi.comⒸ2017
Sumber Kajian Teori (Literature Review)
Si penulis membicarakan ● Laporan asli penelitian ilmiah (disertasi, tesis,
PRIMER tentang sesuatu yang

skripsi)
Artikel hasil penelitian di dalam jurnal ilmiah
dipikirkan/ditelitinya
● Artikel hasil penelitian di dalam prosiding
sendiri (Individual Study) seminar ilmiah

Si penulis membicarakan ● Meta sintesis (ulasan berbagai hasil


SEKUNDER tentang sesuatu yang
penelitian yang berbeda, ulasan dilakukan
secara kualitatif/naratif)
dipikirkan/diteliti oleh ● Meta analisis/analisis atas analisis (ulasan
orang lain (secondary terhadap berbagai hasil penelitian yang
study) berbeda secara, ulasan dilakukan
kuantitatif/menggunakan statistik)

Rangkuman/koleksi dari ● Buku teks: Buku standar tentang suatu studi


TERSIER sumber primer dan

tertentu, untuk tujuan pembelajaran
Ensiklopedia
sekunder ● Kamus
azuarjuliandi.comⒸ2017
Contoh-Contoh Sumber Primer: (klik pada link)
❏ Laporan asli penelitian ilmiah (disertasi, tesis, skripsi)
❏ Sulistyari, I. N., & Yoestini, Y. (2012). Analisis Pengaruh Citra Merek, Kualitas
Produk, dan Harga terhadap Minat Beli Produk Oriflame (Studi Kasus
Mahasiswi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Jurusan Manajemen Universitas
Diponegoro semarang) (Skripsi, Fakultas Ekonomika dan Bisnis).
❏ Astuti, P. D. (2004). Hubungan Intellectual Capital dan Business Performance
(Tesis, Program Pasca Sarjana Universitas Diponegoro).
❏ Klein Jr, V. H. (2014). Organizations and Imagination: The Imaginary Institution of Risk
Management (Dissertation, Universität der Bundeswehr Hamburg).
❏ Artikel hasil penelitian di dalam jurnal ilmiah
❏ Turban, D. B., & Greening, D. W. (1997). Corporate social performance and organizational
attractiveness to prospective employees. Academy of management journal, 40(3), 658-672.
❏ Van Reijmersdal, E. A., Neijens, P. C., & Smit, E. G. (2007). Effects of television brand
placement on brand image. Psychology & Marketing, 24(5), 403-420.
❏ Artikel hasil penelitian di dalam prosiding seminar ilmiah:
❏ Holsapple, C. W., & Joshi, K. D. (1999). Description and analysis of existing knowledge
management frameworks. In Systems Sciences, 1999. HICSS-32. Proceedings of the 32nd
Annual Hawaii International Conference on System Sciences, 1-15,
❏ Fahmi, A., & Sugiarto, E. (2015). Aplikasi Sistem Informasi Geografis Manajemen Aset Wakaf.
Prosiding SNATIF ke-2, 357-364.
azuarjuliandi.comⒸ2017
Contoh-Contoh Sumber Sekunder: Klik pada link
❏ Meta sintesis
❏ Edwards, M., Davies, M., & Edwards, A. (2009). What are the external influences
on information exchange and shared decision-making in healthcare consultations:
a meta-synthesis of the literature. Patient education and counseling, 75(1), 37-52.
❏ Douglas, A. C., Mills, J. E., Niang, M., Stepchenkova, S., Byun, S., Ruffini, C., ... &
Blanton, M. (2008). Internet addiction: Meta-synthesis of qualitative research for
the decade 1996–2006. Computers in Human Behavior, 24(6), 3027-3044.
❏ Meta analisis
❏ Self-efficacy and work-related performance: A meta-analysis.
❏ Harms, P. D., & Credé, M. (2010). Emotional intelligence and transformational
and transactional leadership: A meta-analysis. Journal of Leadership &
Organizational Studies, 17(1), 5-17.
❏ Judge, T. A., & Piccolo, R. F. (2004). Transformational and transactional
leadership: a meta-analytic test of their relative validity. Journal of applied
psychology, 89(5), 755.

azuarjuliandi.comⒸ2017
Contoh-Contoh Sumber Tersier: Klik pada link
❏ Buku teks:
❏ Wright, R. (2006). Consumer behaviour. Cengage Learning EMEA.
❏ Kotler,P, Burton, S., Deans,K., Brown,L., Armstrong, G. (2013).
Marketing. Pearson.
❏ Ensiklopedia:
❏ Wilkinson, A., & Johnstone, S. (Eds.). (2016). Encyclopedia of human
resource management. Edward Elgar Publishing.
❏ Narayanan, V. K., & O'Connor, G. C. (Eds.). (2010). Encyclopedia of
technology and innovation management. John Wiley & Sons.
❏ Kamus:
❏ Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam Jaringan (KKBI Daring)
❏ Oxford Dictionary of English
❏ Merriam-Webster: Dictionary and Thesaurus

azuarjuliandi.comⒸ2017
Mengkaji Literatur (Literatur Reviu)
❏ Pokok pikiran: mengutip pokok pikiran saja (poin-poin penting), bukan
menyalin semua isi referensi.
❏ Analisis: melakukan kajian sistematis (systematic review): Meta sintesis
(kualitatif/narasi) atau Meta analisis (kuantitatif/statistik), bukan
mendeskripsikan/menyalin ulang apa yang dikatakan literatur.
❏ Beragam sumber: Tidak hanya pendapat satu orang, tetapi harus berbagai
pendapat: Jangan jadikan pendapat satu orang sebagai sebuah kebenaran
❏ Sumber asli: Tidak melakukan pengutipan yang sudah dikutip orang lain dalam
tulisannya, tetapi harus merujuk langsung kepada sumber aslinya.
❏ Jelas sumbernya: Jangan menyatakan suatu kalimat tanpa sumber referensi
(plagiat), jika memang dikutip dari suatu sumber referensi.

azuarjuliandi.comⒸ2017
Apa Saja Fokus yang Dapat Dikaji dalam Kajian Literatur?

● Teori (theory): Konsep-konsep yang dihasilkan oleh ahli dalam suatu bidang
tertentu, dan konsep tersebut umumnya dirujuk oleh para akademisi di dunia
● Hasil penelitian (research outcome): Temuan-temuan penelitian tentang suatu
konsep
● Metode penelitian (research methods): Cara-cara tertentu yang digunakan oleh
para peneliti sebelumnya dalam penelitian mereka (variabel, pengukuran,
metode analisis, dll)
● Praktik atau aplikasi (practices or applications): Praktik atau aplikasi tertentu
yang digunakan oleh seseorang atau sekelompok peneliti.

Sumber: Harris M. Cooper. (1988). Organizing knowledge syntheses: A taxonomy of literature reviews.
Knowledge in Society, Volume 1, Issue 1, p. 104-126. (Dengan adaptasi)

azuarjuliandi.comⒸ2017
Coba bandingkan:
Budaya organisasi adalah …………………… (si A, 2009). Budaya organisasi juga bermakna…….. (si B, 2010). Budaya organisasi
menurut pandangan lainnya adalah ……. (si C, 2012).
Budaya organisasi adalah ……. (si A, 2009; si B, 2010; si C 2012). Dalam makna yang lain, budaya organisasi berarti ……. (si D,
2004; si E, 2008; si F, 2013).

azuarjuliandi.comⒸ2017
HIPOTESIS

azuarjuliandi.comⒸ2017
Makna Hipotesis
● Hipotesis adalah dugaan/jawaban
sementara terhadap permasalahan
penelitian yang telah dirumuskan
● Hipotesis terlahir dari teori atau fakta
empiris.

azuarjuliandi.comⒸ2017
Jenis Hipotesis
❏ Hipotesis penelitian (substantive
hypothesis): di Bab 2 tesis
❏ Hipotesis statistik (statistical
hypothesis): di Bab 3 dan 4 Tesis

azuarjuliandi.comⒸ2017
❏ Hipotesis penelitian (Substantive hypothesis): hipotesis yang
mengandung pernyataan sesuai dengan apa yang dikatakan teori
yakni mengenai pernyataan hubungan/pengaruh antara dua
variabel atau lebih (jika permasalahannya asosiatif), atau
pernyataan mengenai perbedaan suatu objek dengan objek lainnya
(jika permasalahannya komparatif), contoh:
❏ Asosiatif: Ada hubungan iklan dengan minat konsumen (kalimat
alternatif: iklan berhubungan dengan minat konsumen).
Alternatif kata selain hubungan: pengaruh, korelasi, dampak,
peran
❏ Komparatif: Ada perbedaan kinerja karyawan laki-laki dan
karyawan perempuan (kalimat alternatif: kinerja karyawan laki-
laki dan karyawan perempuan adalah berbeda). Alternatif kata
selain perbedaan: komparasi, kesenjangan, gap

azuarjuliandi.comⒸ2017
❏ Hipotesis statistik (Statistical hypothesis): hipotesis yang disajikan
dengan memakai simbol-simbol matematika
❏ Hipotesis Nol (H0): menyatakan tidak adanya hubungan, atau
tidak adanya pengaruh, atau tidak adanya perbedaan
❏ Hipotesis Alternatif (Ha atau H1): menyatakan adanya
hubungan, atau adanya pengaruh, atau adanya perbedaan
❏ Contoh:
❏ Asosiatif:
- H0: ρ=0 (Tidak ada pengaruh iklan terhadap minat beli)
- Ha: ρ≠0 (Ada pengaruh iklan terhadap minat beli)
❏ Komparatif:
- H0: μ1=μ2 (Tidak ada perbedaan kinerja laki-laki dan
perempuan)
- Ha: μ1≠μ2 (Ada perbedaan kinerja laki-laki dan perempuan)

azuarjuliandi.comⒸ2017
IMPLEMENTASI TEORI DAN
HIPOTESIS
DI BAB 2 SKRIPSI/TESIS

azuarjuliandi.comⒸ2017
BAB 2: KAJIAN LITERATUR
Contoh:
1.1. Kajian Teori
1.1.1. Konsep Variabel Y
1.1.2. Konsep Variabel X1
1.1.3. Konsep Variabel X2
1.1.4. Konsep Variabel X3
1.2. Kerangka Berpikir
1.2.1. Hubungan variabel X1 dengan Y
1.2.2. Hubungan variabel X2 dengan Y
1.2.3. Hubungan variabel X3 dengan Y
1.2.4. Hubungan variabel X1 dengan Y yang Dimediasi X2
1.2.5. Hubungan variabel X1 dengan Y yang Dimoderasi X3
1.4. Hipotesis
azuarjuliandi.comⒸ2017
1.1. Kajian teori (theoritical reviu)

❏ Menelaah/mengkaji/mereviu/menganalisis dengan kritis tentang apa yang


dikatakan oleh teori mengenai konsep dari variabel yang kita teliti.
❏ Pokok pikiran yang dikaji:
❏ pengertian variabel (what)
❏ peran penting/manfaat/tujuan dari variabel (why)
❏ indikator/ukuran/kriteria/ciri-ciri untuk menilai variabel (how)
❏ Contoh: konsep stres kerja
❏ pengertian stres kerja
❏ manfaat pengelolaan stres kerja
❏ indikator stres kerja

Catatan: Yang terbaik adalah dikaji/ditelaah/disimpulkan (kutipan tidak langsung),


bukan diketik ulang (bukan kutipan langsung).

azuarjuliandi.comⒸ2017
1.2. Kerangka berpikir
❏ Istilah lain: kerangka konseptual; kerangka berpikir konseptual (conceptual
framework)
❏ Langkah-langkah:
❏Mengidentifikasi konsep-konsep kunci (variabel) yang telah dikaji dalam
literatur
❏Membuat keterkaitan satu konsep/variabel dengan konsep/variabel
lainnya sehingga membentuk suatu preposisi
❏Disimpulkan dalam bentuk model skematik (grafis)

VM
VB1
VB VT
VT dan
VB VT
VB2 sebagainya
VI

azuarjuliandi.comⒸ2017
Contoh
• Tidak perlu membuat simbol X, Y, Z
• Mengkaitkan satu variabel dengan variabel lain
• Boleh saja menyertakan parameter/indikator dari variabel
Teknik Menulis
Sitasi/Kutipan Literatur di MS-Word

• References>>Insert
Citation>>Add New
Sources;
• Type of sources (Book,
Book Section, Journal
Article, Conference
Proceedings, Website,
dsb);
• Author;
• Tittle;
• dsb.
Download Tutorialnya
Teknik Menulis
Bibliografi/Daftar Pustaka
• References>> di MS-Word
Bibliography
• Bibliography: Tidak
hanya menampilkan
referensi yang dikutip di
tubuh proposal/laporan
penelitian, tetapi juga
semua referensi yang
pernah diinput
• Works Cited: Hanya
menampilkan referensi
yang memang dikutip di
tubuh proposal/ laporan Download Tutorialnya
penelitian

Anda mungkin juga menyukai