Anda di halaman 1dari 15

Ketoasidosis Diabetik

Referat
Fadli Ardiansyah
03011093
Pendahuluan

 Ketoasidosis Diabetik =
 Kegawatdaruratan medis
 Umumnya pada anak
 Diabetes Melitus
 30 juta kasus pada tahun 1985  285 juta kasus pada tahun 2010
 Riskesdas  2007 – 2013 330.512 Jiwa
 Indonesia peringkat 10 dunia
Definisi

 Ketoasidosis Diabetik
 hiperglikemia
ketonaemia Diabetes
 Insulin
Melitus
 asidosis
Anatomi
Epidemiologi

 Sebanyak 1 juta warga Australia diperkirakan menderita DM pada usia 25


tahun keatas.
 30% penduduk Aborigin dan Kepulauan Torres merupakan penderita DM.
 Dunia = 194 juta jiwa, 2025  333 juta
 Riskesdas  penderita DM di Indonesia  2007 - 2013 sebanyak 330.512
Jiwa.
 Insiden KAD di Australia sebanyak 4.6-13,4% perkasus diabetes pertahun.
Patofisiologi
Tanda dan gejala klinis

 Poliuria dengan polidipsia 98% kanak – kanak

 penurunan berat badan (81%),


 kelelahan (62%),
 dyspnea (57%),
 muntah (46%),
 penyakit demam sebelumnya (40%),
 nyeri abdomen (32%)
 polifagia (23%).
 Dehidrasi
 Takikardi
 Turgor kulit menurun
 Hipotensi ortostatik
 Asidosis metabolik  kussmaul
 Aseton  nafas bau buah
 Kesadaran : Somnolen  coma
Diagnosis
Differential Diagnosis

 Hiperosmolar Hiperglikemia
 Ketoasidosis Alkoholik
 Kelaparan
 Asidosis Metabolik
 Gagal Ginjal
tatalaksana
Komplikasi

 Edema Serebral
 Hipokalemi
 Hipoglikemi
 Gagal ginjal akut
 Shok
Pencegahan

 Edukasi pasien dan keluarga


 Monitor glukosa di rumah
 Kerja sama dokter dan pasien
 Menjaga daya tahan tubuh
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai