Anda di halaman 1dari 54

ALAT

PELINDUNG
DIRI

Yuliani HR

MAKASSAR 11 APRIL 2015


KECELAKAAN………?
Adalah suatu kejadian yang, antara lain :
• Tidak direncanakan
• Tidak diinginkan
• Tidak diduga
• Terjadi kapan saja
• Dimana saja
• Menimpa siapa saja
JENIS-JENIS KECELAKAAN

• Terjatuh/tergelincir
• Terpukul
• Terbentur
• Terjepit
• Terkena aliran listrik
• Kemasukan benda
• dll
PIRAMIDA KECELAKAAN

Cedera Serius / Kematian


1

10 Cedera Sedang / LTI

Cedera Ringan / Property Damage


30

Near-Miss / Hampir Insiden


600

20.000 Kondisi dan Tindakan Tidak


aman
PENYEBAB KECELAKAAN
Teori ……HW Heinrich
A. Tindakan tidak aman (TTA) 88%
- Tdk memakai APD
- Tdk mengikuti prosedure kerja
- Tidak mengikuti peraturan keselamatan kerja
- Bekerja sambil bergurau

B. Kondisi tidak aman (KTA) 10%


- Lantai kerja licin/berceceran oli-oli
- Tempat kerja berserakan barang-barang
- Pencahayaan yang kurang
- Kondisi tempat kerja berdebu

C. Takdir/Nasib/Lain-lain (2%)
PENDORONG KECELAKAAN
Hal-hal yang menyebabkan
atau menimbulkan TTA
dan KTA (sering disebut
juga dengan istilah
Penyebab Dasar)

Sedangkan penyebab langsung


dari kecelakaan, adl karena :
• Tindakan Tidak Aman
(TTA)
• Kondisi Tidak Aman (KTA)
PENYEBAB KECELAKAAN
TEORI DOMINO

CEDERA / KERUSAKAN

BIAYA
KURANGNYA PENGAWASAN

TEORI DOMINO

PROGRAM K3

CEDERA / KERUSAKAN

BIAYA
PENYEBAB KECELAKAAN
SUMBER

Video 1
ALAT PELINDUNG DIRI

 kelengkapan wajib yang


digunakan saat bekerja
sesuai dengan bahaya
dan resiko kerja untuk
menjaga keselamatan
tenaga kerja itu sendiri
maupun orang lain
di tempat kerja.
DASAR HUKUM
Bagaimana cara melindungi diri?
1. Perlindungan mata,
hidung dan wajah
 Kontaminasi pada mata dapat
disebabkan oleh:
 Tersiram/terpercik/ tertumpah zat
kimia
 Menggosok mata dengan
tangan/kain kotor

 Zat kimia diserap tubuh lewat mata


sangat cepat

 HARUS, menggunakan pelindung mata


saat menggunakan zat kimia
SEBERAPA PENTINGKAH???

Tiap tahun ribuan


orang buta akibat
cedera mata di
tempat kerja.

Hampir tiga dari


lima pekerja
cedera karena
tidak mengenakan
pelindung mata
dan wajah.
Gogel
pengaman
Kaca mata pengaman
Pelindung
wajah
Penilaian Bahaya
Tipe Bahaya Tipe Bahaya Tugas umum yang terkait

Tubrukan Benda terbang seperti serpihan Memotong, menggerinda, memperbaiki mesin,


besar, potongan, partikel, pasir pertukangan batu, pertukangan kayu,
dan lumpur menggergaji, mengebor, mengeling,
menghambur dengan pasir (sanding),…

Panas Apapun yang mengeluarkan Pengoperasian tungku, penuangan logam,


panas yang ekstrim pembenaman panas, pengelasan, …

Bahan Kimia Percikan, asap, uap dan kabut Penanganan asam dan bahan kimia,
yang menimbulkan iritasi degreasing, penyepuhan, dan bekerja dengan
darah atau OPIM

Debu Debu berbahaya Bekerja dengan kayu, pengilapan, dan kondisi


yang berdebu secara umum
Pelindung Mata dan Wajah

Helm pengelasan merupakan


pelindung sekunder untuk
melindungi diri dari UV, p
anas dan tubrukan.

Pajanan pada sinar laser


mempersyaratkan gogel
pengaman laser yang tepat
dengan pelindungan pada
panjang gelombang tertentu.
TINDAKAN “ STANDAR”
 Tempat pencuci muka
Minimal 0,4 hingga 3,5 gal/menit
(1,4–13,2 l/menit), Bilas For 15 menit
 Menyediakan aliran untuk kedua
mata
Selalu buka mata
Air hangat cocok untuk mata
 Lokasi yang mudah diakses
33 to 45 inci (84-114 cm) dari lantai
6 inci (15cm) dari tembok
 Uji setiap minggu
Mudah dibawa: bersih/isi ulang (6
bln – 2 thn)
2. Perlindungan Tangan

Bahan kimia Termal


(percik vs (panas/dingin
pembenaman) ekstrim)

Abrasi;
potongan; Grip:
potongan; berminyak,
serpiha basah, kering
tusukan
Perlindung Tangan
Penting menggunakan sarung tangan
yang tepat untuk jenis pekerjaan dan
berapa lama berfungsi.
Jenis_Jenis Sarung Tangan
Jenis_Jenis Sarung Tangan
Jenis_Jenis Sarung Tangan
LATEKS
Lateks karet alami berasal dari pohon karet
Hevea brasiliensis.

•  Rute utama pajanan di tempat


kerja adalah penyerapan protein
lateks melalui kulit.

•  Alergen di dalam atau pada sarung


tangan dapat pindah ke jaringan dalam
tubuh orang.
Pencegahan Alergi Lateks

– Menggunakan sarung tangan non-lateks.

– Jika Anda memilih sarung tangan lateks, gunakan versi yang bebas bubuk.

– Saat menggunakan sarung tangan, jangan gunakan krim tangan atau losion
berbasis minyak (ini menyebabkan rusaknya sarung tangan).

– Kenali gejala alergi lateks.

– Selalu cuci tangan setelah melepas sarung tangan.


Metode Pelepasan Sarung Tangan
APD Yang digunakan???

 AMATI

Kaca mata dan sarung


tangan sangat penting
untuk melindungi mata
dan tangan dari paparan
kimia secara
tidak disengaja di
laboratorium.
3. Perlindungan Pernapasan
Pemurni udara Pasokan udara

Paruh wajah Penuh wajah Saluran udara


Katrij Komposisi/Uraian
Uap organik

Uap organik dan gas alam

Amoniak, metilamin, dan


P100 setiap filter partikular
99,97% efisiensi filter
minimal
4. Perlindungan Kepala

Kelas A: Hard hat kelas A dirancang untuk


melindungi kepala dari benda yang jatuh
dan melindungi dari arus listrik sampai 2.200
volt.

Kelas B: Hard hat kelas B dirancang untuk


melindungi kepala dari benda yang jauh
dan melindungi dari arus listrik hingga
20.000 volt.

Kelas C : Hard hat kelas C dirancang untuk


melindungi kepala dari benda yang jatuh
tetapi tidak melindungi dari kejutan listrik
dan tidak melindungi dari bahan korosif.
5. Pelindung Telinga
6. Pelindung Kaki
7. Pelindung Tubuh
Pelindung Tanggap Darurat
Pelindung Tanggap Darurat
Pelindung Tanggap Darurat
Pelindung Tanggap Darurat
Pelindung Tanggap Darurat
8. Sabut Pengaman
ADA PERTANYAAN?????
1. Apa Alasan Pegawai Laboratorium
Enggan Menggenakan Kacamat
Pengaman
2. Apa yang Seharusnya dilakukan
Manajer
Apa yang harus dilakukan Manajer Sekarang : Buat Tabel : Hambatan, Strategi, Keuntungan
dan kerugian

Bantuan Seperti Apa Yang mungkin diperlukan Manajer? Dari Siapa?

Apakah Situasinya akan Berbeda Jika Manajer Laboratorium adalah Peneliti Yang berusiah
lebih tua dan mapan?

Jika seorang Manajer seorang wanita, apakah situasinya akan berbeda dan seberapa
berbeda?
1. Apakah Dampak Perilaku Supervisor Terhadap Staf
Laboratorium
2. Apa yang harus dilakukan Manajer Laboratorium
sekarang
3. Bagaimana Relevansi ini dengan laboratorium Anda
4. Apakah Kacamata diperlukan di laboratorium Anda,
Mengapa Ya or Tidak
Apakah Pegawai/Mahasiswa di Laboratorium Anda mengikuti
Tindakan keselamatan dan Kesehatan. Ya atau Tidak?

Strategi apa yang seharusnya diterapkan


di laboratorium untuk mendukung
keselamatan yang lebih baik?
Untuk Mendorong budaya Keselamatan
lebih baik, dukungan apa yang diperlukan
oleh manajer dan dari siapa?

Apa dan cara terbaik untuk mendapatkan


dukungan budaya Keselamatan.
SOLUSI

Agar Semua Patuh,


Satu anggota komite
Manajer meminta
memperhatikan
semua orang
pekerja dan siswa
membawa foto
laboratorium tidak Manajer??????????
keluarga mereka dan
mematuhi kebijakan
menggantungnya di
menggunakan kaca
ruang kerja masing-
mata.
masing
Manajer ==>>>>

Photo ada ???

Semua
Menggunakan
Agar Anda
Manajer = dapat melihat Kacamata
Gunakan semua
kacamata Anggota
keluarga
Satu Pohon Dapat Membuat Jutaan Batang Korek Api.
Tetapi 1 Korek Api Dapat Membakar Jutaan Pohon .
Satu Pikiran Negatif Dapat Membakar Semua Pikiran Positif.
Korek Api Pada Ujung Memiliki “KEPALA”
Tetapi : Tidak Memiliki “OTAK”
Oleh Karena Itu :
Setiap Ada Satu Gesekan Kecil.......
Sang Korek Api Langsung “TERBAKAR”
Kita Punya KEPALA dan OTAK
Jadi Tidak Perlu Kebakaran Jenggot
Hanya Karena Satu Gesekan Kecil
Jangan Menguras Otak Hal yang Tidak Penting....
Ingat : Jangan Merendahkan Siapapun dalam Hidup
Akan Tetapi Kita Harus Menunjukkan PenghargaanTerhadap Orang Lain
Bukan Karena Siapa Mereka
Tetapi......Siapa diri Kita Sendiri
• Created by yulihr07@yahoo.com

Anda mungkin juga menyukai