Anda di halaman 1dari 10

Disusun Oleh :

NAMA : ANTONIUS
NIM : ACE 117 051
PRODI : PTM
Standar Komptensi Dasar

1. pengertian gambar teknik
2. Alat alat dalam menggambar teknik
3. Macam macam garis pada gambar teknik
4. Menjelaskan gambar perspektif dan proyeksi
1. Pengertian Gambar Teknik


Gambar teknik adalah
gambar yang dibuat dengan menggunakan cara-cara,
ketentuan-ketentuan, aturan-aturan yang telah
disepakati bersama oleh para ahli teknik.
Alat alat gambar teknik

1. Kertas gambar

2. Pensil gambar

3. Penggaris
4. Jangka
5. Mal
6. Penghapus
Macam macam garis pada gambar teknik

A. Garis tebal :

* Garis – garis nyata
* Garis – garis tepi
B. Tipis kontinu :

* Garis – garis berpotongan khayal


* Garis – garis ukur
* Garis – garis proyeksi
* Garis – garis penunjuk
* Garis – garis arsir
* Garis – garis sumbu pendek
C. Garis bergores tipis yang berujung tebal :

* Garis bidang potong

D. Garis bergores tebal :



* Penunjukan permukaan yang diproses khusus

E. Garis bergores tipis :

* Bagian yang berdampingan


* Batas antara dua bagian yang bergerak
* Garis system
* Bentuk semula sebelum dibentuk
* Bagian benda yang berada di depan bidang potong
Gambar perspektif dan proyeksi

1. Gambar Perspektif 
adalah sebuah gambar yang dibuat sesuai dengan
pandangan mata manusia. Biasanya mata manusia melihat
objek benda semakin jauh semakin kecil sehingga gambar
yang dihasilkan terlihat lebih realistis.
Contoh gambar Rel kereta api
2. Gambar Proyeksi
Adalah gambar bayangan suatu benda yang berasal
dari benda nyata atau imajiner yang

dituangkan dalam bidang gambar menurut
cara-cara tertentu.

Ada 2 jenis proyeksi yaitu


Anda mungkin juga menyukai