Anda di halaman 1dari 26

REFERAT GAMBARAN RADIOLOGI

SPONDYLITIS TUBERKULOSA

OLEH:
PEMBIMBING:
Vania Novita Hutagalung
dr. Yvonne N. J. Palijama, Sp.Rad, MARS
1765050214

KEPANITERAAN KLINIK ILMU RADIOLOGI


RUMAH SAKIT UMUM UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA
PERIODE
DAFTAR ISI

Foto
2. Polos
Anatomi Vertebra
1. Definisi Vertebra 3.
Epidemio
logi
SPONDILITIS RADIOLOGI
TUBERKULOSA SPONDILITIS
6. 4. TUBERKULOSA
Diagnosis Patofisio
5. Gejala logi
Klinis
CT-SCAN MRI
DEFINISI

Spondilitis tuberkulosa adalah infeksi


tuberkulosis ekstra pulmonal yang
bersifat kronis berupa infeksi
granulomatosis disebabkan oleh kuman
spesifik yaitu Mycobacterium
tuberculosa yang mengenai tulang
vertebra sehingga dapat menyebabkan
destruksi tulang, deformitas dan
paraplegia.
Anatomi Vertebra
EPIDEMIOLOGI

Kasus Spondilitis Tuberkulosa


Lebih dari 40% kasus TB di seluruh dunia
terjadi di bagian Selatan Asia Timur

TB skeletal terjadi 1% hingga 3%


dari kasus TB ekstraparu dan
Belanda (1993 dan 2001): 3,5% biasanya melibatkan tulang
belakang.

Sekitar tahun 2003-2005:


0.2-1.1% pada pasien asal Eropa
2,3-6,3% pada pasien asal non-Eropa
PATOFISIOLOGI

Terdapat 5 stadium:
1. Stadium Implantasi
2. Stadium Destruksi awal
3. Stedium Destruksi lanjut
4. Stadium ggn neurologist
Basil TB masuk ke dalam tubuh
5. Stadium deformitas residual
sebagian besar melalui traktus
respiratorius. Saat terjadi infeksi
primer, karena keadaan umum yang
buruk maka dapat terjadi basilemia.
Penyebaran terjadi secara
hematogen.
GEJALA
KLINIS
DIAGNOSIS

Anamnesis

Pemeriksaan Fisik

Pemeriksaan Penunjang
Pemeriksaan laboratorium
Pemeiksaan radiologis:
• Foto polos vertebra
• CT-Scan
• MRI
PEMERIKSAAN RADIOLOGI
SPONDILITIS TUBERKULOSA

Foto Polos Vertebra CT Scan MRI


Foto Polos Vertebra

Gambaran radiologis pada


foto polos vertebra posisi
lateral pada vertebra
normal

Foto Thoracolumbar
AP: Normal
Gambaran radiologis pada foto polos vertebra
Adanya destruksi corpus vertebra lumbal I dan
posisi lateral, adanya destruksi pada diskus
II dengan hilangnya discus intervertebralis.
intervertebralis pada spondilitis TB
Foto Thoracolumbar AP : Paravertebral mass yang merupakan gambaran
klasik dari spondilitis TB.
CT-SCAN

CT Scan non kontras vertebra posisi axial


CT Scan aksial menunjukkan perubahan erosif
yang terletak di sudut anterolateral dari badan CT Scan aksial pada corpus vertebra lumbal I
vertebra
(A) Teknik bone Window: tampak cloacha, (B) gambaran CT Scan menunjukkan abses
besar
MRI

Gambar sagital T1 postcontrast menunjukkan destruksi dari dua corpus


vertebra
Modalitas MRI sagittal yang T1W potongan sagittal
menunjukkan spondilitis pada T8- menunjukkan penyempitan diskus
T10 intervertebralis pada L1/2.
Gibbus pada regio torakolumbar pasien dengan
Spondilitis TB.
(T10-T12)
DIAGNOSA
BANDING
Infeksi Pyogenik Grade Rendah
(Brucellosis)

Orang dewasa dengan spondilitis piogenik akibat infeksi Stap. Aureus pada diskus
intervertebralis L5/S1 yang memperlihatkan penyempitan ruang diskus, erosi
endplate dan sklerosis disekitarnya.
Trauma (Fraktur Kompresi)

Modalitas MRI : Tampak fraktur kompresi L5 yang tidak


melibatkan diskus intervertebralis tidak seperti pada spondylitis
TB.
Scheuermann’s disease

(a) Tampak osteolitik pada L1 bagian inferior, tidak adanya penipisan


korpus vertebrae dan tidak terbentuk abses paraspinal seperti pada
spondilitis TB, (b) gambaran MRI Scheuermann’s disease.
DAFTAR PUSTAKA
1. Sutton, David. Textbook of Radiology and Imaging. 7th Edition. Elsevier;2003
2. Garg, Ravinda kumar and Diliph Singh Somvanshi. Spinal Tuberculosis:A Review. The
Journal of Spinal Cord Medicine.2011. Vol 34.
3. Rivas-Garcia, Antonio, et al. Imaging Finding of Pott's Disease. European Spine Journal.
2012 June:S567-S578.
4. Benzagmout, Mohammed. Said Boujraf. Khalid Chakour. Mohammed El Faiz Chaoui.
Pott's Disease in Children. Surg Neurology International. 2011
5. Collins, Jannette and J. Stern Eric, Chest Radiology: The Essentials, 2nd Edition, 2008
Lippincott Williams & Wilkins
6. Dahnert, Wolfgang. Radiology Review Manual, 6th Edition. 2007 Lippincott Williams &
Wilkins
7. Brant, William E.; Helms, Clyde A. Fundamentals of Diagnostic Radiology, 3rd Edition.
2007 Lippincott Williams & Wilkins
8. Fred A. Mettler Jr., M.D., M.P.H. Essentials of Radiology, 2nd ed.
1. Alfarisi. 2011. Patogenesis ,Patofisiologi , Stadium , dan Derajat
Klasifikasi Spondilitis Tuberkulosa.2011
2. Craig, Michael. 2009. Pott’s Disease: Tuberculous Spondylitis.
3. Danchaivijitr, N et all. 2007. Diagnostic Accuracy of MR Imaging in
Tuberculous Spondylitis.
4. Heftiet all. 2007. Pediatric Orthopedic in Practice.
5. Hidalgo. 2006. Pott Disease (Tuberculous Spondylitis).
6. Lieberman, Gillian. 2009. POTT’S DISEASE: A Radiological Review of
Tuberculous Spondylitis.
7. Lee, MC. 2004. Instrumentation in Patients With Spinal Infection:
Discussion.
8. Martin, Elis. 2010. Spondylitis TB Treatment.
THANKYOU

Anda mungkin juga menyukai