Anda di halaman 1dari 23

Disusun Oleh :

Mustaghfiri Asror
3332130180

Kementrian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi


Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
Fakultas Teknik
Jurusan Teknik Elektro
2016
 1. Karakteristik dan prinsip kerja Sistem Pengaman Relai OCR (Over Current
Relay) Dan GFR (Ground Fault Relay) Sebagai Proteksi Trafo Pada GI 30 KV
di PT. Krakatau Daya Listrik
 2. Cara menentukan setting arus dan waktu relai OCR sesuai data dari
PT.KDL
 Sebagai Pengaman Utama dan Cadangan

 JTM ( DISTRIBUSI )
 GENERATOR (Kapasitas Kecil)
 TRAFO DAYA
 MOTOR MOTOR BESAR

 FUNGSI Relai Proteksi


 Sebagai Pengaman utama atau cadangan untuk gangguan hubung singkat Fasa-Fasa dan Fasa-
Tanah
 Mendeteksi adanya gangguan atau keadaan abnormal lainnya pada bagian
sistem yang diamankannya.
 Melepaskan bagian sistem yang terganggu, sehingga bagian sistem lainnya
dapat terus beroperasi.
 Memberitahu operator mengenai adanya gangguan dan lokas inya .
Berikut ini adalah dasar sistem proteksi

Gambar 1. Sistem Proteksi


 Pada Gambar itu menunjukan sebuah sistem
proteksi untuk proteksi relay pada saluran
transimisi, yang terdiri dari,
 sebuah CT (Current Transformer) dan sebuah PT
(Potential Transformer),
 sebuah relay dan pemutus tenaga (circuit breaker).
Setiap sistem proteksi akan mempunyai komponen -
komponen dasar tersebut.
 Gambar 2. Konsep Diagram Sebuah Relay
A. KEPEKAAN (Sensitivity)
HARUS PEKA TERHADAP GANGGUAN DALAM RANGSANGAN MINIMUM

B. KEANDALAN (Reliability)

Dependability : TIDAK BOLEH GAGAL

Security : TIDAK BOLEH SALAH KERJA

C. SELEKTIFITAS (Selectivity)
MENGISOLIR DAERAH TERGANGGU SEKECIL MUNGKIN
D. KECEPATAN (Speed)
MEMISAHKAN DAERAH TERGANGGU SECEPAT MUNGKIN
 Macam-Macam Karakteristik Relay arus lebih;
a. Relay waktu seketika (Instantaneous relay)
b. Relay arus lebih waktu tertentu (Definite time relay)
c. Relay arus lebih waktu terbalik (Inverse Relay)

a. Relay waktu seketika

Gambar 3. Karakteristik Relay Waktu Seketika (Instantaneous Relay).


 B. Relay arus lebih waktu tertentu (Definite time relay)

 Gambar 4. Karakteristik Relay Arus Lebih Waktu Tertentu (Definite Time


Relay).
 Relay arus lebih waktu terbalik (Inverse Relay)

 Gambar 5. Karakteristik Relay Arus Lebih Waktu Terbalik (Inverse Relay).


 Pada relay arus lebih, terdapat 2 jenis pengamanan yang berbeda antara
lain:
 Pengamanan hubung singkat fasa
Relay mendeteksi arus fasa. Oleh karena itu, disebut pula “Relay fasa”. Karena
pada relay tersebut dialiri oleh arus fasa, maka settingnya (Is) harus lebih besar dari
arus beban maksimum. Ditetapkan Is = 1,2 x In (In = arus nominal peralatan
terlemah).
 Pengamanan hubung tanah
Arus gangguan satu fasa tanah ada kemungkinan lebih kecil dari arus beban.
PMT OCR
GFR
R
P1 E
T
S1
CT OCR
S2
P2

OCR memproteksi instalasi listrik terhadap gangguan antar fasa. Sedangkan untuk memproteksi
terhadap gangguan fasa tanah digunakan Rele Arus Gangguan tanah atau Ground Fault Relay
(GFR).
Gambar 6. koordinasi O.C inverse
SKTM TERPACUL

SEBAGIAN
ARUS LEWAT
BADAN KE
TANAH
I DARI SUMBER
SHORT ANTARA
KONDUKTOR DAN
SHIELD

SKTM
1. Differential Relay Pengaman Utama Trafo

2. Over Current Relay Trafo sisi 150 kV Pengaman Cadangan Lokal Trafo Pengaman
Cadangan Jauh Bus B
3. OCR dan GFR Trafo sisi 30 kV Pengaman Utama Bus B1 Pengaman Cadangan Jauh
saluran BC
4. OCR dan GFR di B2 Pengaman Utama saluran BC Pengaman Cadangan Jauh saluran CD

5. OCR dan GFR di C Pengaman Utama saluran CD Pengaman Cadangan Jauh seksi berikut
PERHITUNGAN KOORDINASI RELAI ARUS LEBIH
SETELAN RELAI ; • SETELAN ARUS
BERDASARKAN ARUS BEBAN
RELAI DEFINITE : 1.2 x CT primer
RELAI INVERSE : 1.05 x IBEBAN

• SETELAN WAKTU
RELAI DEFINITE : LANGSUNG PADA TAP
RELAI INVERSE : DIHITUNG BERDASAR
KAN ARUS GANGGUAN

Dalam Contoh Hitungan


Penyulang (Feeder) 30 kV Ratio CT 1500/1 Relai : O.C Definite
Beban Penyulang AH14: 1100 Ampere
Berapa Nilai Setelan Arus pada Reley Arus Lebihnya ?
ISET primer = 1.2 x CT primer

= 1.2 x 1500 AMPERE

= 1320 AMPERE

BERAPA NILAI SETELAN YANG DILAKUKAN PADA RELAI ??

ISET sekunder = ISET primer

RASIO C.T

= 1320
AMPERE
1500/1

NILAI INI YANG DITERAP


= 0,88 AMPERE KAN UNTUK SETELAN DI
BAGAIMANA SETELAN WAKTUNYA ?? RELAI ARUS LEBIH
DIHITUNG BERDASARKAN ARUS GANGGUAN YANG MENGALIR

DIBUAT RELAI PALING HILIR BEKERJA DALAM WAKTU


0.3 DETIK UNTUK GANGGUAN YANG YERJADI
DI DEPANNYA

DALAM HAL INI : RELAI DI PENYULANG 30 KV


UNTUK GANGGUAN H.S DI
DEPAN PENYULANG TSB.

MISALKAN UNTUK GANGGUAN 3 FASA TERJADI DI


25 % PANJANG PENYULANG.
ARUS GANGGUAN = 2144,9 Ampere Primer
SETTING RELAI = 1320 AMPER PRIMER
WAKTU KERJA = 0.3 DETIK
0.14 x tms
RUMUS SETELAN WAKTU RELAI definite t=
IF 0.02
-1
ISET
Kesimpulan

Kesimpulan dari Relai OCR dan GFR yaitu:


1. Penyetelan arus dan waktu kerja rele arus lebih (OCR) bergantung dengan
besar arus nominal trafo dan arus hubung singkat yang terjadi pada
jaringan. Maka dari itu hal pertama yang harus dilakukan dalam penyetelan
rele arus lebih ialah mencari seberapa besar gangguan 3 fasa dan 2 fasa
yang akan terjadi pada jaringan bila suatu waktu akan terjadi gangguan
pada jaringan tersebut.
Sekian dan Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai