Anda di halaman 1dari 38

Memulai penelitian

Firman Alamysah, Ph.D.


Peneliti di Center for Medical Physics and Cancer Research
Ctech Labs Edwar Teknologi
Memulai penelitian

1. Proyek riset dosen


2. Meneruskan riset S1/S2
3. Penelitian baru
What is your passion ?
Menggali fenomena

1. Fenomena alam (tanaman, binatang,


gunung, laut, etc)
2. Fenomena sosial (kemiskinan,
perdagangan, investasi, budaya, etc)
3. Fenomena manusia (penyakit,
disabilitas, aging, kesuburan, etc)
Menemukan ide penelitian

Dari fenomena yang diamati, hal spesifik


apa yang ingin diteliti.
Cari di literature tentang hal spesifik tsb.
Hal baru apa yang ingin diteliti ?
Menemukan ide penelitian

Fenomena : penderita obesitas


Hal spesifik : cara menurunkan kadar lipid
dgn herbal (asam jawa)
Hal baru : jenisnya, kadarnya
Menemukan ide penelitian

Fenomena : penderita diabetes


Hal spesifik : cara menurunkan kadar
glukosa darah dgn hormon (melatonin)
Hal baru : lama tidur, pengaruh gelap
terang
Menemukan ide penelitian

Fenomena : penderita diabetes


Hal spesifik : cara menurunkan kadar
glukosa darah dgn medan listrik
Hal baru : tegangannya, frekuensinya
Menemukan ide penelitian

Fenomena : penderita kanker


Hal spesifik : cara menghambat
pertumbuhan sel kanker dgn medan listrik
Hal baru : tegangannya, frekuensinya,
posisi elektrodanya
Menemukan ide penelitian

Fenomena : produksi gula Indonesia


rendah, harus impor
Hal spesifik : cara meningkatkan
rendeman gula tebu
Hal baru : gene silencing
Menemukan ide penelitian

Fenomena : kantung semar “memangsa”


serangga
Hal spesifik : cara memecah protein
serangga
Hal baru : identifikasi enzim dlm kantung,
molecular farming
Menemukan ide penelitian

Fenomena : perkembangan UKM di


Yogyakarta
Hal spesifik : ketergantungan UKM pada
trading
Hal baru : strategi marketing, pembukuan
Menemukan ide penelitian

Fenomena : perkembangan desa wisata


Yogyakarta
Hal spesifik : peran stakeholders desa
wisata
Hal baru : hubungan stakeholders
eksternal dan internal
Research gap/State of the Arts

Seberapa jauh perkembangan penelitian


terkait ide penelitian kita.
Riset lanjutan  informasi baru minimal
20%
Riset baru  novelty tinggi
Research gap

Ide : efek asam jawa terhadap penderita


obesitas
Riset lanjutan : kadar optimal
Riset baru : jenis yang belum pernah
digunakan untuk terapi obesitas
Research gap

Ide : efek hormon melatonin terhadap


penderita diabetes
Riset lanjutan : kadar optimal, lama tidur
Riset baru : sintesis hormon melatonin
Research gap

Ide : efek medan listrik terhadap


penderita diabetes
Riset lanjutan : lama paparan
Riset baru : tegangan, frekuensi, jenis
sinyal
Research gap

Ide : efek medan listrik terhadap


penderita kanker
Riset lanjutan : lama paparan
Riset baru : tegangan, frekuensi, jenis
sinyal, sumber tegangan
Research gap

Ide : peningkatan kadar gula tebu


Riset lanjutan : ekspresi protein PFPbeta
Riset baru : gene silencing gen PFPalpha
Research gap

Ide : protein-protein dalam kantung


semar
Riset lanjutan : identifikasi dan ekspresi
protein
Riset baru : molecular farming
Research gap

Ide : kemajuan UKM di Yogyakarta


Riset lanjutan : e-commerce
Riset baru : international networking
Research gap

Ide : kemajuan desa wisata di


Yogyakarta
Riset lanjutan : wisata minat khusus
Riset baru : wisata syariah
Novelty vs Funding

Riset dengan novelty yang tinggi


mempunyai potensi besar untuk
mendapatkan funding/hibah riset.
Merumuskan masalah & tujuan

Masalah = sesuatu yang kita ingin jawab


dengan riset
Tujuan = sesuatu yang akan dilakukan
dalam riset untuk menjawab masalah
Merumuskan masalah & tujuan

Ide : efek asam jawa terhadap penderita


obesitas
Masalah : baru sedikit asam jawa yang
digunakan utk terapi obesitas
Tujuan : mempelajari jenis asam jawa
yang belum pernah digunakan untuk
terapi obesitas
Merumuskan masalah & tujuan

Ide : efek hormon melatonin terhadap


penderita diabetes
Masalah : produksi hormon melatonin
tervatas pada malam hari
Tujuan : mensintesis hormon melatonin utk
digunakan pada pekerja shift malam
Merumuskan masalah & tujuan

Ide : efek medan listrik terhadap


penderita diabetes
Masalah : diabates memiliki banyak
komplikasi sehingga pengobatannya
mahal
Tujuan : mempelajari efek medan listrik
sebagai alternatif terapi yg aman &murah
Merumuskan masalah & tujuan

Ide : efek medan listrik terhadap


penderita kanker
Masalah : kanker cepat berkembang dan
pengobatannya mahal
Tujuan : mempelajari efek medan listrik
sebagai alternatif terapi yg aman &murah
Merumuskan masalah & tujuan

Ide : peningkatan kadar gula tebu


Masalah : peningkatan kadar gula tebu
dengan ekstensifikasi lahan berbiaya
mahal dan resiko polutan yg tinggi
Tujuan : melakukan gene silencing gen
PFPalpha untuk meningkatkan kadar gula
tebu
Merumuskan masalah & tujuan

Ide : protein-protein dalam kantung


semar
Masalah : Terbatasnya produksi obat dan
berbiaya mahal
Tujuan : molecular farming untuk
menghasilkan obat-obatan dari kantung
semar
Merumuskan masalah & tujuan

Ide : kemajuan UKM di Yogyakarta


Masalah : Ketergantungan UKM pada
trading
Tujuan : Menerapkan e-commerce
sebagai strategi marketing UKM
menembus pasar global
Merumuskan masalah & tujuan

Ide : kemajuan desa wisata di


Yogyakarta
Masalah : tidak bersatunya stakeholders
dalam pengembangan desa wisata
Tujuan : mempelajari peran dan jaringan
stakeholders internal dan eksternal dalam
pengembangan desa wisata
Merumuskan manfaat

Manfaat = sesuatu yang kita ingin berikan


pada masyarakat ilmiah maupun pada
masyarakat umum, serta objek dari
penelitian itu sendiri
Tantangan meneliti di
Indonesia

1. Memadukan ABG (Academician, Busi-


ness and Government)
2. Meningkatkan jumlah publikasi
internasional
3. Melindungi kekayaan hayati dan
budaya Indonesia

Anda mungkin juga menyukai