Anda di halaman 1dari 5

Membuat E-Modul

dengan Sigil
Oleh : Dwi Apri Setyorini, S.Kom, M.Pd

Pembekalan Pembuatan E-Modul SMA N 2 Surakarta


Apa itu E-Modul
E-Modul merupakan modul elektronik yang menjadi salah satu inovasi pembelajaran di
abad 21
Aplikasi E-Modul
FlippingBook PDF Publisher

Sigil
Apa yang harus dipersiapkan?
File Modul (Ms Word)

Software Sigil

Browser Extension
(Readium)

Supreader (ePUB
Ebook Reader Skoob)
Membuat E-Modul dengan Sigil
Prasyarat
• Buka file modul Anda (Ms Word), ubah semua pengaturan layout gambar menjadi inline
with text , Klik kanan gambar  Wrap text  In Line With Text
(Gambar yang tidak inline with text akan ditampilkan tidak pada tempatnya atau bahkan menghilang)

• Ubah semua smart object termasuk Equation Editor menjadi gambar, tekan tombol pri
nt screen pada keyboard Anda  kemudian dipaste di paint  pilih gambar  paste di
ms word

• Akan lebih bagus lagi jika dokumen modul (ms word) sudah diformat menggunaklan sty
ling, hal ini berguna untuk pembuatan daftar isi

• Simpan dokumen menjadi html dengan cara File  Save as  Web Page, Filtered

Anda mungkin juga menyukai