Anda di halaman 1dari 13

PERAWATAN PADA

BAYI BERAT LAHIR


RENDAH (BBLR)

KALENDER
TAHUN 2020
NAMA : RAHMI R. KUBANGUN
NIM : 2017-84-015

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN


RSUD Dr. M. HAULUSSY AMBON UNIVERSITAS PATTIMURA
• Bayi berat lahir rendah
JANUARI 2020 (BBLR) adalah bayi
dengan berat badan lahir
MINGGU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU
kurang dari 2500 gram
1 2 3 4 tanpa memandang usia
kehamilan.
5 6 7 8 9 10 11

12 13 14 15 16 17 18

19 20 21 22 23 24 25

26 27 28 29 30 31 1

1 Januari : Tahun Baru Masehi


25 Januari : Tahun Baru Imlek

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN


RSUD Dr. M. HAULUSSY AMBON UNIVERSITAS PATTIMURA
• Penyebab BBLR , yaitu :
FEBRUARI 2020 – Faktor ibu : usia < 20 tahun
atau 40 tahun, kurang gizi,
bertubuh pendek, pola
MINGGU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU
hidup (alkohol, merokok
26 27 28 29 30 31 1 dan narkoba) dan adanya
penyakit infeksi, dll.
2 3 4 5 6 7 8 – Faktor Janin dan Plasenta :
kehamilan ganda, cacat
9 10 11 12 13 14 15 bawaan, dll.

16 17 18 19 20 21 22

23 24 25 26 27 28 29

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN


RSUD Dr. M. HAULUSSY AMBON UNIVERSITAS PATTIMURA
• Masalah-masalah yang
MARET 2020 ditemui pada BBLR, yaitu :
– Kesulitan bernapas akibat
MINGGU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU
Gangguan saluran napas
4 5 6 7 – Hipotermi (penurunan suhu
1 2 3
tubuh) dan Hipoglikemi
(penurunan kadar gula
8 9 10 11 12 13 14
darah)
15 16 17 18 19 20 21 – Infeksi
– Ikterus (kuning pada
22 23 24 25 26 27 28 tubuh), dll.

29 30 1 2 3 4 5

22 Maret : Isra Mi’Raj Nabi Muhammad SAW


25 Maret : Hari Raya Nyepi

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN


RSUD Dr. M. HAULUSSY AMBON UNIVERSITAS PATTIMURA
• Perawatan yang dapat
APRIL 2020 dilakukan pada BBLR,
MINGGU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU
seperti :
1. Perawatan Metode
29 30 31 1 2 3 4 Kangguru (PMK) :
• Bayi berat lahir rendah
cenderung kesulitan
5 6 7 8 9 10 11 mempertahankan suhu
tubuh sehingga tubuh
12 13 14 15 16 17 18 mereka cenderung
memiliki suhu dingin. Hal
19 20 21 22 23 24 25 ini disebabkan bayi
dengan berat lahir rendah
26 27 28 29 30 1 2 memiliki lapisan lemak
yang tipis sehingga
mudah menyebabkan
penurunan suhu tubuh.
10 April : Wafat Yesus Kristus

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN


RSUD Dr. M. HAULUSSY AMBON UNIVERSITAS PATTIMURA
• Badan kesehatan dunia
MEI 2020 (WHO) menyarankan Ibu bayi
MNGGIU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU melakukan kontak dengan
bayi, sesering mungkin
26 27 28 29 30 1 2 dengan menggendong bayi
menggunakan kain
3 4 5 6 7 8 9 membentuk seperti kantung
kangguru.
10 11 12 13 14 15 16

17 18 19 20 21 22 23

24 25 26 27 28 29 30
31 1 2 3 4 5 6

1 Mei : Hari Buruh Internasional


7 Mei : Hari Raya Waisak
21 Mei : Kenaikan Yesus Kristus
24-25 Mei : Hari Raya Idul Fitri 1441 H
26-29 Mei : Cuti Bersama

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN


RSUD Dr. M. HAULUSSY AMBON UNIVERSITAS PATTIMURA
JUNI 2020
MINGGU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU

31 1 2 3 4 5 6

7 8 9 10 11 12 13

14 15 16 17 18 19 20

21 22 23 24 25 26 27

28 29 30 1 2 3 4

1 Juni : Hari Lahir Pancasila

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN


RSUD Dr. M. HAULUSSY AMBON UNIVERSITAS PATTIMURA
2. Menyusui dengan Optimal
JULI 2020 - ASI merupakan nutrisi
MINGGU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU
terbaik yang bisa
diberikan ibu pada bayi.
28 29 30 1 2 3 4 Sebaiknya ibu menyusui
bayi setiap 4-5 jam sekali
5 6 7 8 9 10 11 untuk memastikan bayi
mendapatkan gizi yang
12 13 14 15 16 17 18 dibutuhkan.
19 20 21 22 23 24 25

26 27 28 29 30 31 1

31 Juli : Hari Raya Idul Adha

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN


RSUD Dr. M. HAULUSSY AMBON UNIVERSITAS PATTIMURA
• Pola minum ASI pada
AGUSTUS 2020 BBLR adalah sedikit
MNGGIU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU
namun sering. Berikan
sedikit-sedikit, lalu
26 27 28 29 30 31 1 naikkan secara bertahap
sesuai dengan
2 3 4 5 6 7 8 kemampuan bayi.
9 10 11 12 13 14 15
Kemampuan minum bayi
normal adalah 30-60 ml.
16 17 18 19 20 21 22 Bayi BBLR di bawah itu.

23 24 25 26 27 28 29
30 31 1 2 3 4 5

17 Agustus : Hari Proklamasi Kemerdekaan RI


20 Agustus : Tahun Baru Hijriyah

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN


RSUD Dr. M. HAULUSSY AMBON UNIVERSITAS PATTIMURA
SEPTEMBER 2020
MINGGU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU

30 31 1 2 3 4 5

6 7 8 9 10 11 12

13 14 15 16 17 18 19

20 21 22 23 24 25 26

27 28 29 30 1 2 3

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN


RSUD Dr. M. HAULUSSY AMBON UNIVERSITAS PATTIMURA
3. Mencegah infeksi
OKTOBER 2020
• Daya tahan tubuh BBLR
MINGGU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU
masih sangat lemah. Salah
satu cara pencegahan
27 28 29 30 1 2 3 infeksi, yaitu dengan
mencuci tangan sebelum
4 5 6 7 8 9 10 memegang bayi.
11 12 13 14 15 16 17

18 19 20 21 22 23 24

25 26 27 28 29 30 31

29 Mei : Maulid Nabi Muhammad SAW

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN


RSUD Dr. M. HAULUSSY AMBON UNIVERSITAS PATTIMURA
4. Memandikan Bayi
NOVEMBER 2020 - Mandi pada BBLR tiap 2-4 hari
sekali, dapat lebih sering bila
MINGGU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU bayi kerap gumoh, muntah atau
terkena kotorannya. Kulit pada
1 2 3 4 5 6 7 BBLR mudah kering bila
dimandikan terlalu sering. Seka
8 9 10 11 12 13 14 wajah bayi dan lipatan leher
setiap hari. Mandikan bayi 30
15 16 17 18 19 20 21 menit sebelum minum
berikutnya untuk mencegah
22 23 24 25 26 27 28 kembung atau gangguan perut
atau stomach upset.
29 30 1 2 3 4 5

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN


RSUD Dr. M. HAULUSSY AMBON UNIVERSITAS PATTIMURA
5. Penimbangan Berat Badan
DESEMBER 2020
- Penimbangan berat badan
MINGGU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU
harus dilakukan secara
ketat karena peningkatan
29 30 1 2 3 4 5 berat badan merupakan
salah satu status
6 7 8 9 10 11 12 gizi/nutrisi bayi dan erat
13 14 15 16 17 18 19 kaitannya dengan daya
tahan tubuh.
20 21 22 23 24 25 26

27 28 29 30 31 1 2

24 Desember : Cuti Bersama


25 Desember : Hari Natal

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN


RSUD Dr. M. HAULUSSY AMBON UNIVERSITAS PATTIMURA

Anda mungkin juga menyukai