Anda di halaman 1dari 6

KOMPOSISI KIMIAWI DAN DAYA

ANTIMIKROBA
PADA BEBERAPA JENIS MADU

MAHDALIA
P1100215401
PROGRAM STUDI KIMIA PPS UNHAS
LATAR BELAKANG
 Penggunaan madu untuk kesehatan telah
dikenal dalam sejarah pengobatan tradisional.
 Madu yang diminum setiap hari bermanfaat
sebagai antibiotik konvensional penangkal
infeksi yang umum terjadi seperti infeksi
saluran kencing, antiradang tenggorokan,
antidiare penyakit thypus, mengobati luka
bakar dan lain-lain.
 Di Indonesia terdapat beberapa jenis madu
yang diproduksi secara kontinyu.
GEJALA
DIARE, RADANG
TENGGOROKAN, DEMAM, BAB LANCAR
LUKA BAKAR KEKURANGAN CAIRAN,
SAKIT TENGGOROKAN,
MELEPUH

MINUM/OLES MADU
GEJALA HILANG
(SEMBUH)

WHY?
Rumusan Masalah

 Apa sajakah senyawa yang terkandung di


dalam madu yang memberikan aktivitas
antimikroba?

 Apakah senyawa yang terkandung di dalam


madu memberikan aktivitas antimikroba?
Tujuan Penelitian

 Menentukan senyawa yang terkandung di


dalam madu yang memberikan aktivitas
antimikroba

 Menentukan aktivitas antimikroba dari


senyawa yang terkandung di dalam madu
Manfaat Penelitian

 Memberikan informasi ilmiah tentang


senyawa yang terkandung dalam madu yang
berfungsi sebagai antimikroba.

 Memberikan sumbangsih pemikiran dalam


pengembangan riset dan teknologi serta
peningkatan nilai tambah dari beberapa jenis
madu.

Anda mungkin juga menyukai