Anda di halaman 1dari 5

KEDUDUKAN DUA

LINGKARAN
Sekar Ayuningtyas Anggraito
◦ Dua hal yang perlu diperhatikan untuk menyelidiki kedudukan dua lingkaran adalah
titik pusat dan jari-jari lingkaran
Lingkaran Sepusat
◦ Lingkaran sepusat (konsentris) mempunyai titik
pusat yang sama
◦ Jika titik pusat dari dua lingkaran sama tetapi
jari-jari berbeda, maka lingkaran yang jari-jari
lebih pendek akan berada di dalam lingkaran
yang jari-jarinya lebih panjang

SOAL 
Selidikilah kedudukan lingkaran 𝐿1 : 𝑥 2 + 𝑦 2 − 4𝑥 −
2𝑦 − 4 = 0 dengan lingkaran 𝐿2 : 𝑥 2 + 𝑦 2 − 4𝑥 −
2𝑦 − 11 = 0
Lingkaran Tidak Sepusat
Jika 𝑑 adalah jarak antara kedua titik pusat
lingkaran, 𝑟1 adalah jari-jari lingkaran 𝐿1 dan 𝑟2
adalah jari-jari lingkaran 𝐿2 , maka:

o Lingkaran berada di dalam lingkaran lainnya jika


𝑑 < 𝑟1 − 𝑟2
o Lingkaran saling bersinggungan dalam jika 𝑑 =
𝑟1 − 𝑟2
o Lingkaran saling berpotongan jika 𝑟1 − 𝑟2 < 𝑑 <
𝑟1 + 𝑟2
o Lingkaran saling bersinggungan luar jika 𝑑 = 𝑟1 +
𝑟2
o Lingkaran tidak berpotongan jika 𝑑 > 𝑟1 + 𝑟2
SOAL 
1. Selidiki kedudukan lingkaran 𝐿1 : 𝑥 2 + 𝑦 2 − 4𝑥 + 2𝑦 − 4 = 0 dengan lingkaran 𝐿2 : 𝑥 2 +
𝑦 2 − 2𝑥 − 4𝑦 − 11 = 0
2. Selidiki kedudukan lingkaran lingkaran 𝐿1 : 𝑥 2 + 𝑦 2 − 8𝑥 + 4𝑦 + 11 = 0 dengan lingkaran
𝐿2 : 𝑥 2 + 𝑦 2 − 2𝑥 − 4𝑦 − 11 = 0
3. Selidiki kedudukan lingkaran lingkaran 𝐿1 : 𝑥 2 + 𝑦 2 − 6𝑥 + 4𝑦 + 4 = 0 dengan lingkaran
𝐿2 : 𝑥 2 + 𝑦 2 + 6𝑥 − 12𝑦 + 29 = 0
4. Selidiki kedudukan lingkaran lingkaran 𝐿1 : 𝑥 2 + 𝑦 2 − 2𝑥 + 4𝑦 + 1 = 0 dengan lingkaran
𝐿2 : 𝑥 2 + 𝑦 2 − 10𝑥 − 2𝑦 + 17 = 0

Kerjakan latihan uji kompetensi halaman 89 - 90

Anda mungkin juga menyukai