Anda di halaman 1dari 17

Membuat Peta Tematik

C
B
D
A

Della Meitri Astari



 Gilang Ridho Ananto
 Gustijan Aminullah
 Queentera Cantika Arasanda
Penggunaan Aplikasi Software

01 02

Qgis
Pembuatan Peta Tematik Dengan Pie
Chart
01 Dengan menggunakan ArcMap versi 10

02 Dengan menggunakan QGis versi 3.6


atau disebut dengan Noosa.
Tahapan Layout
Awal Peta
QGIS 3.6 / Noosa
1. Add Vector Layer > File SHP PNK
2. Klik kanan
pada layer SHP
PNK, kemudian
klik export dan
save feature as
ESRI Shapefile
3. Klik kanan pada layer
yang sudah diexport
kemudian buka attribute
table.. Klik select
features.
4. Klik Fields >
Kecamatan Kemudian Cari
Opetarors > is. Add
unique value sehingga
pada tabel sebelah kiri
menampilkan bahasa
5. Klik Invert Selection > Toogle Edits > Delete
Selected Features.

6. Klik add new field (Ctrl + W) Untuk


menambahkan data.
7. Masukkan data jumlah
laki-laki sesuai dengan
DISDUKCAPIL Kota
Pontianak tahun 2018
Begitupula dengan data
jumlah perempuan

8. Klik pada
layer >
properties >
diagra, > pie
chart >
attributes >
insert laki-laki
dan
perempuan.
9. Pada peta, akan
muncul pie chart
disetiap kelurahan.
Dalam bentuk data
kualitatif, hanya
menerangkan warna.
10. Untuk membuat
data
kuantitaif(angka),
harus membuat
duplicate pada layer
sebelumnya. Setelah
itu, ulangi step 8.

11. Ubah
menjadi text
diagram
12. Ta-da! 
Peta Tematik dengan
Pie Chart sudah jadi~
13. Untuk membuat
daerah lain, add shp
kota pontianak dan
atur properties
sesuai selera.
14. Bentuk Akhir
Untuk membuat Layout
pada QGIS, langkah-
langkahnya sama seperti
tugas digitasi kemarin
dan video ArcGis
sebelumnya.
Sesi Tanya dan Jawab
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai