Anda di halaman 1dari 10

PENYULUHAN CUCI

TANGAN
6 LANGKAH

DISUSUN OLEH :
 
MUHAMMAD SUTRISNO
NIM. 1721012
APA SAJA YANG AKAN DIBAHAS?

• LATAR BELAKANG
• PENGERTIAN
• TUJUAN DAN MANFAAT
• SAAT-SAAT YANG TEPAT
• TEKNIK YANG BENAR
LATAR BELAKANG

• TANGAN MERUPAKAN SALAH SATU PENGHANTAR UTAMA MASUKNYA KUMAN


PENYAKIT KE TUBUH MANUSIA. KONTAK DENGAN KUMAN DAPAT TERJADI DI MANA
SAJA, TERUTAMA TEMPAT YANG KOTOR. PADA SAAT TERJADI BENCANA MAKA
KONDISI LINGKUNGAN AKAN MEMBURUK DAN MENJADI LEBIH KOTOR. HAL
TERSEBUT MENYEBABKAN KUMAN LEBIH CEPAT BERKEMBANGBIAK. DISISI LAIN,
BENCANA YANG DISERTAI DENGAN PENGUNGSIAN SERING MENIMBULKAN MASALAH
KESEHATAN MASYARAKAT SEPERTI PENYAKIT MENULAR. HAL TERSEBUT DISEBABKAN
OLEH KURANGNYA KEBERSIHAN DIRI DAN DAN SANITASI LINGKUNGAN. MAKADARI
ITU MASYARAKAT PERLU MEMBIASAKAN DIRI UNTUK MENCUCI TANGAN
MENGGUNAKAN SABUN.
• FAKTA SAAT INI MENUNJUKAN MASIH RENDAHNYA KEBIASAAN CUCI TANGAN
PAKAI SABUN PADA SAAT PENTING. HAL INI MEMBUKTIKAN MASIH BELUM
ADANYA KESADARAN MENCUCI TANGAN GUNA MENCEGAH PENYEBARAN
PENYAKIT. DISISI LAIN, DALAM SITUASI DARURAT AIR YANG TERSEDIA TIDAK
DIJAMIN KEBERSIHANNYA DAN MUNGKIN MENGANDUNG KUMAN PENYEBAB
PENYAKIT. BILA DIGUNAKAN KUMAN AKAN BERPINDAH TANGAN.
• SABUN DAPAT MEMBERSIHKAN KOTORAN DAN MENGHILANGKAN KUMAN.
TANPA SABUN TANGAN YANG KADANG TERLIHAT BERSIH TETAP MEMILIKI
KUMAN.
APA SIH CUCI TANGAN ITU?

MENCUCI TANGAN ADALAH MENGGOSOK KEDUA PERGELANGAN TANGAN


SECARA KUAT DENGAN CARA BERSAMAAN BIASA MEMAKAI ZAT PEMBERSIH
YANG DAN DIBILAS DENGAN AIR MENGALIR DENGAN MAKSUD ATAU TUJUAN
UNTUK MENGHILANGKAN KUMAN SEBANYAK MUNGKIN.
TUJUAN DAN MANFAAT CUCI
TANGAN

A. MENCEGAH TERJADINYA PENYEBARAN PENYAKIT MELALUI TANGAN.


B. MEMBANTU MENGHILANGKAN KUMAN YANG ADA DI KULIT ATAU TANGAN.
WAKTU YANG TEPAT UNTUK
CUCI TANGAN

• SEBELUM MAKAN
• SESUDAH BUANG AIR BESAR ATAU BUANG AIR KECIL DI TOILET
• SEBELUM MEMEGANG BAYI
• SESUDAH MENCEBOKI BAYI/ ANAK
• SEBELUM MENYIAPKAN MAKANAN.
TEKNIK CUCI TANGAN YANG
BENAR
MENCUCI TANGAN DENGAN SABUN
•BASAHI TANGAN DENGAN AIR DI BAWAH KRAN ATAU AIR MENGALIR.
•AMBIL SABUN CAIR SECUKUPNYA UNTUK SELURUH TANGAN
•RATAKAN SABUN DENGAN KEDUA TELAPAK TANGAN
•GOSOKLAH PUNGGUNG TANGAN DAN SELA-SELA JARI SECARA BERGANTIAN
•GOSOKLAH KEDUA TELAPAK TANGAN SERTA SELA-SELA JARI
•KUNCI KEDUA JARI-JARI TANGAN KANAN DAN KIRI
•GOSOK IBU JARI KIRI MEMUTAR DI DALAM GENGGAMAN TANGAN KANAN
•GOSOKKAN UJUNG JARI-JARI DI TELAPAK TANGAN DENGAN GERAKAN MEMUTAR SECARA BERGANTIAN
•BILAS KEDUA TANGAN DENGAN AIR MENGALIR
•KERINGKAN DENGAN LAP TANGAN ATAU TISSUE KERING
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai