Anda di halaman 1dari 20

JOURNAL READING

Acute appendicitis as a rare cause of


mechanical small bowel obstruction case
report

Disusun oleh :
Muhammad Haidar Ilhamullah, S.Ked
11 16 777 14 078
Supervisor :
dr. Roberthy David Maelissa, Sp.B., FINACS
BAGIAN ILMU BEDAH
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS AL-KHAIRAAT
PALU
2018
ABSTRAK

Appendisitis akut adalah kondisi bedah


yang paling umum dimana pasien datang
ke bagian Instalasi gawat darurat dengan
keluhan nyeri perut kanan bawah. Ini juga
merupakan penyebab yang jarang dari
obstruksi saluran pencernaan.
ABSTRAK

Disini, kami melaporkan kasus seorang


pria 53 tahun dengan gambaran klinis
obstruksi usus halus. Leukositosis tidak
ditunjukkan pada pemeriksaan darah
rutin dalam kasus kami, berbeda dengan
temuan untuk sebagian besar pasien
dengan appendisitis akut.
ABSTRAK

Appendisitis akut, sebagai penyebab


obstruksi saluran pencernaan,
didiagnosis dengan CT Scan Abdomen.
Pasien dilakukan laparoskopi diagnostik
dan laparoskopi appendektomy. Kasus ini
dibandingkan dengan yang sebelumnya
dilaporkan dalam literatur medis untuk
menentukan frekuensi kasus dan
manajemen bedah.
PENDAHULUAN

Laporan kasus ini dilakukan di Rumah sakit Mubarak


Al-Kabeer, Kuwait dengan 1 Correspondence yang
sebelumnya persetujuan diperoleh dari pasien
mengenai publikasi riwayat medis dan temuan CT-
scan.
PENDAHULUAN

Manifestasi klinik dari obstruksi usus halus dapat


menyebabkan tidak jelasnya gambaran klinik dari
appendicitis akut. diketahui bahwa modalitas
pemeriksaan appendicitis akut melalui modalitas
diagnostic, misalnya seperti pemeriksaan Computed
tomography (CT-Scan) Abdomen atau laparoscopy
diagnostic.
LAPORAN KASUS

Seorang pria usia 53 tahun datang ke Instalasi


Gawat Darurat dengan nyeri perut disertai
dengan keluhan mual, muntah, dan
konstipasi dengan durasi dua sampai empat
hari. Tidak ada riwayat operasi abdomen
sebelumnya atau penyakit komorbid.
Awalnya, pasien dirawat di bangsal
perawatan bedah dengan diagnosis obstruksi
saluran pencernaan.
LAPORAN KASUS

Pasien tidak demam dan parameter tanda


vitalnya normal. Pemeriksaan fisik
menunjukkan nyeri tekan minimal pada perut
bagian bawah, lebih pada sisi kanan daripada
sisi kiri, dan tidak adanya nyeri tekan lepas.
Obeservasi distensi abdomen ringan. Bunyi
usus merupakan ciri obstruksi usus.
LAPORAN KASUS

Pemeriksaan Rectal Toucher dan hitung


leukosit normal, dan pemeriksaan
laboratorium tidak tampak kelainan.
Pemeriksaan Protein C-Reaktive tidak
dilakukan.
PEMERIKSAAN FOTO POLOS
ABDOMEN

Multiple air fluid


level pada usus
halus dan tidak
adanya udara
bebas
subdiaphragma
PEMERIKSAAN CT SCAN ABDOMEN

adanya dilatasi
usus halus
dengan
inflamasi
appendix.
• Pasien dilakukan laparoskopi diagnostik
dengan temuan intraoperatif adalah edema
appendix dan peradangan appendix, dengan
ujung perlengketan ke ileum terminal. Appendix
telah dikeluarkan melalui laparoskopi.
• Laporan histopatologi mengkonfirmasi
appendicitis suppuratif akut. Pasien
dipulangkan pada hari kedua pasca operasi
tanpa komplikasi.
PEBAHASAN

Gambaran khas apendisitis akut


melibatkan gejala nyeri perut
kemudian bergeser ke fosa iliaka
kanan, mual, muntah dan leukositosis,
didukung oleh pemeriksaan darah
rutin.
PEBAHASAN

Leukositosis tidak ditunjukan pada


pemeriksaan darah rutin dalam kasus
ini, berbeda dengan temuan pada
kebanyakan pasien appendicitis akut,
yang dibuktikan dengan tinjauan
literatur
PEBAHASAN

Mekanisme dari obstruksi saluran


pencernaan disebabkan oleh Appendicitis
akut terbagi mekanisme menjadi adinamis,
mekanis (tanpa strangulasi), strangulasi
(saluran pecernaan) dan obstruksi akibat
iskemia mesenterika. Kasus kami masuk
dalam kategori obstruksi mekanik karena
ujung dari appendix pasien mengalami
perlengketan ke ileum terminal.
PEBAHASAN

Kami memilih untuk mengelola pasien


secara laparoskopi, berdasarkan temuan
CT dari kurangnya bukti untuk iskemia usus
dan volvulus atau tanda-tanda klinis
peritonitis.
KESIMPULAN

Appendicitis akut telah dikutip dalam


berbagai laporan kasus literatur medis
sebagai penyebab yang jarang dari
obstruksi saluran pencernaan. . Patologi
yang mendasari obstruksi saluran
pencernaan yang disebabkan oleh
apendisitis akut dikategorikan sebagai
obstruksi mekanik atau adinamik (ileus
paralitik).
KESIMPULAN

Apendisitis akut menyebabkan


obstruksi saluran pencernaan yang
dapat dikelola dengan laparotomi
eksploratif atau laparoskopi diagnostic,
terkecuali terdapat suatu etiologi
lainnya.

Anda mungkin juga menyukai