Anda di halaman 1dari 7

CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY

STP HNI BANDUNG


&
PROGRAM STUDI ADMINISTRASI HOTEL
RISKA S. AGUSTIN M. (201822700)
SEILTA SALSABILA S.A.P (201822701)
ADH 2A
CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY

◦ CSR (Corporate Sosial Responbility) adalah suatu


mekanisme sebuah perusahaan untuk secara sadar
mengintegrasikan perhatiannya terhadap lingkungan
sosial ke dalam operasi dan interaksinya
dengan stakehilder yang melampaui tanggung
jawab sosial khususnya di bidang hukum.
◦ Secara sederhanya, CSR adalah sebuah konsep dan
tindakan yang dilakukan oleh sebuah perusahaan
sebagai rasa tanggung jawabnya terhadap sosial
dan lingkungan sekitar dimana perusahaan tersebut
berdiri.
◦ PSDP (Pembinaan Sikap Dasar & Profesi)
PSDP adalah kegiatan rutin yang dilakukan setiap tahun ajaran baru dengan
tujuan untuk memperkenalkan lingkungan STP NHI Bandung dan membangun karakter
mahasiswa baru agar sesuai dengan visi dan misi STP NHI Bandung.

◦ Perayaan World Tourism Day 2018


Kegiatan yang diadakan sebagai apresiasi “Hari Pariwisata Sedunia” pada
tanggal 27 September dengan cara membersihkan sampah di lingkungan STP NHI
Bandung dan juga membersihkan sampah di beberapa titik di Kota Bandung. Kegiatan
ini diikuti oleh seluruh civitas akademika STP NHI Bandung.

◦ Kampanye No Plastic Day & Bring Your Own Bottle


Kegiatan yang dilakukan dengan tujuan mengurangi penggunaan plastik sekali
pakai di lingkungan STP NHI Bandung dan juga harus membawa botol minum sendiri
agar tidak ada lagi sampah botol plastik. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh mahasiswa STP
NHI Bandung.
◦ Kunjungan International Management Institute (IMI) Switzerland
STP NHI Bandung menerima kunjungan dari IMI Switzerland. Kunjungan ini
berupa pemaparan oleh Ketua STP NHI Bandung mengenai program STP NHI Bandung
yang sedang berjalan terutama program capacity building dosen dengan industri-
institusi lain serta International Class.

◦ Pemberian Penghargaan Kepada Mahasiswa Berprestasi


STP NHI Bandung memberikan penghargaan kepada 70 mahasiswa berprestasi
yang telah mengharumkan nama STP NHI Bandung di luar kampus.

◦ Seminar Field Project Study ADH 2019


Kegiatan Field Project Study dilaksanakan oleh 59 mahasiswa ADH smt 8
bekerjasama dengan Dinas Pariwisata Sumedang. Hasil kegiatan ini diharapkan dapat
memberikan masukan bagi Pemda Sumedang dalam rangka pembangunan
akomodasi di destinasi wisata unggulan Sumedang.
◦ Kuliah Ramadan dan Kerohanian
Kegiatan kuliah Ramadan dan Kerohanian merupakan kegiatan Ko-Kurikuler
pertama kali diadakan STP NHI Bandung. Melalui kegiatan ini mahasiswa diharapkan
mendapat pelajaran dan pembinaan keagamaan yang sangat berharga untuk
meningkatkan keimanan, ketakwaan, membentuk akhlak serta mengasah wawasan
spiritualitas sebagai bekal hidup didalam bermasyarakat, khususnya di dalam
lingkungan kampus.

◦ Eco Run 2019


Kegiatan Eco Run diadakan di Taman Hutan Raya Djuanda Bandung pada
tanggal 28 April 2019. Selain berolahraga para peserta juga turut berdonasi untuk The
Borneo Orangutan Survival Foundation.

◦ INVESTATION (Investment-Station)
Merupakan ajang mempertemukan para wirausaha dengan penyedia dana
ataupun pemberi nilai manfaat untuk pengembangan bisnis melalui aktivitas pitching.
◦ Alumni Day 2019
Adalah kegiatan berupa talkshow dari para alumni dari Jurusan Perhotelan,
Pariwisata dan Perjalanan dan diteruskan dengan Alumni Sharing di kelas – kelas
mahasiswa bersama para Great Alumni.

◦ Pelatihan BPODT
Kegiatan pelatihan yang terdiri dari 22 orang lulusan SMA/SMK yang berasal dari
desa – desa di sekitar Danau Toba, diharapkan tidak hanya melaksanakan pelatihan
dengan baik, namun dapat menjadi agen perubahan yang menginspirasi daerah
asalnya. Kegiatan itu pun mencakup tiga modul pembelajaran, yaitu : 1. Tata Hidang, 2.
Tata Boga, 3. Patiserie.

◦ Kunjungan Guangxi Normal University, Repubik Rakyat Tiongkok


Kunjungan dari pimpinan Guangxi Normal University ke STP NHI Bandung untuk
menjalin kemitraan dengan Program Technical Assistance dan Capacity Building bagi
Dosen dan Mahasiswa STP NHI Bandung.
CSR di Program Studi Administrasi Hotel
◦ Mentoring Program
◦ Pop Up Class
◦ HOACTION
◦ HOA Bukber (We Care We Share)

Anda mungkin juga menyukai