Anda di halaman 1dari 22

Gunung Meletus

Pokok Bahasan
1. Definisi
2. Penyebab
3. Proses Gunung Meletus
4. Jenis-jenis Gunung Meletus
5. Karakteristik Bencana
6. Karakteristik Korban
7. Penanggulangan Bencana (Paradigma Pembangunan)
Definisi Gunung Meletus
 Gunung meletus adalah gunung yang memuntahkan
materi-materi dari dalam bumi seperti debu vulkanik,
awan panas, lava, lahar, batu-batuan, dan lain
sebagainya.

 Gunung berapi adalah gunung yang masih aktif


mengeluarkan material di dalamnya.
Penyebab Gunung Meletus

 Gempa Vulkanik
 Peningkatan suhu kawah
 Deformasi
 Lempeng bumi
Proses Terjadinya GM
• Gempa vulkanik
• Peningkatan suhu kawah
• Deformasi
• Lempeng bumi Gas bertekanan
tinggi mendorong
magma keluar

BOOM!!
Jenis-Jenis GM
 Berdasarkan aktivitasnya
1. Gunung aktif
2. Gunung mati
3. Gunung istirahat
 Berdasarkan bentuk dan proses terjadinya
1. Mar
2. Perisai/tameng
3. Kerucut/strato
MAR
Perisai/Tameng
STRATO
Jenis-Jenis GM
 Berdasarkan letusannya
1. Hawaian
2. Strombolian
3. Vulcanian
4. Pelean
5. St. Vincent
6. Sursteyan
7. Plinian
Tipe Letusan Gunung Api
Karakteristik Bencana
 Biasanya ada tanda peringatan dan dapat diprediksi
 Dapat merusak struktur bangunan
 Aliran lava dapat mengakibatkan kebakaran
 Sebaran debu vulkanik dapat menjangkau areal yang luas
 Banjir lava dapat terjadi jika disertai hujan
 Letusan sejauh radius 18 km atau lebih
 Lavanya bisa membanjiri sejauh radius 90 km
Ciri-Ciri akan terjadi GM
 Suhu disekitar gunung naik
 Mata air menjadi kering
 Sering mengeluarkan suara gemuruh, kadang disertai getaran
 Tumbuhan di sekitar gunung layu
 Binatang di sekitar gunung bermigrasi
Status Kegiatan GM
 Aktif-Normal (level 1)
Tidak ada gejala perubahan kegiatan

 Waspada (level 2)
Terdeteksi gejala perubahan kegiatan, jumlah gempa vulkanik dan suhu kawah
meningkat

 Siaga (level 3)
Kenaikan kegiatan semain nyata

 Awas (level 4)
Letusan-letusan asap/abu sudah mulai terjadi
Hasil dari letusan gunung
 Gas vulkanik (CO, CO2, H2S, SO2, NO2)
 Lava, aliran pasir serta batu panas
 Lahar (lava yang tercampur batuan, air, dan material lainnya
 Hujan abu (terbawa angin ratusan KM)
 Awan panas (suhu 600 derajat C)
Karakteristik Korban
Dampak letusan dapat mengenai lima aspek dari korban
1. Aspek kesehatan
2. Aspek psikologis
3. Aspek sarana prasarana dan lingkungan
4. Aspek pendidikan
5. Aspek ekonomi
Penanggulangan Bencana
(Paradigma Pembangunan)

Rehabilitasi Rekontruksi
Rehabilitasi
 Perbaiki lingkungan daerah bencana
 Perbaiki prasarana dan sarana umum
 Pemberian bantuan perbaikan rumah masyarakat
 Pemulihan sosial psikologis
 Pelayanan kesehatan
 Pemulihan sosial ekonomi budaya
 Pemulihan keamanan dan ketertiban
 Pemulihan fungsi pemerintahan
 Pemulihan fungsi pelayanan publik
Rekontruksi
 Pembangunan kembali prasarana dan sarana
 Pembangunan kembali sarana sosial masyarakat
 Pembangkitan kembali kehidupan sosial budaya masyarakat
 Penerapan rancang bangun yang tepat dan penggunaan peralatan yang lebih
baik
 Partisipasi dan peranserta lembaga dan organisasi kemasyarakatan dunia
usaha dan masyarakat
 Peningkatan kondisi sosial, ekonomi, dan budaya
 Peningkatan fungsi pelayanan publik
 Peningkatan pelayanan utama dalam masyarakat
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai