Anda di halaman 1dari 36

PENGUKURAN FAKTOR RESIKO

PTM

Dr. Lily
POSBINDU PTM
Upaya/Kegiatan deteksi dini, monitoring dan tindak lanjut
faktor risiko PTM bersumber daya masyarakat secara
rutin dan berkesinambungan
KEGIATAN POSBINDU PTM

5 4 3 2 1

Identifikasi Pengukuran Pengukuran Wawancara Registrasi/


FR-PTM, TD,Kolesterol, TB,BB pemberian
konseling/ GD, Risiko (IMT),LP kode/nomor
Edukasi, Kaki DM, urut.
Tindak lanjut Gang.Pengliha Pencatatan
tan (Visus), hasil
Gangguan pengukuran
Imunologi
POSBINDU PTM
Buku Monitoring Faktor Risiko
Penyakit Tidak Menular
(Buku Saku)
Apa saja
yang harus
dicatat

Sesuai variabel yang tertera dalam


Buku Monitoring Faktor Risiko PTM, sebagai
catatan individu
TAHAPAN PENGUKURAN FR-PTM

Wawancara Faktor Risiko

Pengukuran Faktor Risiko

Penilaian Faktor Risiko


Faktor Risiko PTM Utama
Data Pribadi
No. Urut Pendaftaran : Diisi dengan nomor yang sama dengan buku register
Tanggal Kunjungan Pertama : Diisi dengan tanggal kunjungan pertama kali
No. Kartu Identitas KTP : Wajib diisi, dengan nomor induk kependudukan
(NIK)
Nama Lengkap : Diisi dengan nama lengkap, bukan nama panggilan
Tanggal Lahir/Umur (Tahun) : Diisi dengan dengan tanggal lahir, bila tak tahu lihat NIK
Jenis Kelamin : Diisi dengan “Laki-laki (L)” atau “Perempuan (P)”
Agama : CUKUP JELAS
Pendidikan Terakhir : Diisi dengan pendidikan terakhir (lulus pendidikan)
Alamat Rumah : CUKUP JELAS
Pekerjaan : CUKUP JELAS
Alamat Kantor : CUKUP JELAS
Status Perkawinan : Diisi dengan belum menikah, menikah, janda, duda
No. Telp Rumah/Kantor (HP) : CUKUP JELAS
E-mail : Diisi
Golongan Darah : Di isi
Kunjungan Pertama
Riwayat PTM pada Keluarga Riwayat PTM pada Diri Sendiri
Diabetes Melitus (Ya / Tidak / Tidak Tahu) Diabetes Melitus (Ya / Tidak / Tidak Tahu)
Hipertensi (Ya / Tidak / Tidak Tahu) Hipertensi (Ya / Tidak / Tidak Tahu)

Penyakit Jantung (Ya / Tidak / Tidak Tahu) Penyakit Jantung (Ya / Tidak / Tidak Tahu)

Stroke (Ya / Tidak / Tidak Tahu) Stroke (Ya / Tidak / Tidak Tahu)

Asma (Ya / Tidak / Tidak Tahu) Asma (Ya / Tidak / Tidak Tahu)

Kanker (Ya / Tidak / Tidak Tahu) Kanker (Ya / Tidak / Tidak Tahu)
Kolesterol Tinggi (Ya / Tidak / Tidak Tahu) Kolesterol Tinggi (Ya / Tidak / Tidak Tahu)

PPOK (Ya / Tidak / Tidak Tahu) PPOK (Ya / Tidak / Tidak Tahu)

Thalasemia (Ya / Tidak / Tidak Tahu) Thalasemia (Ya / Tidak / Tidak Tahu)

Lupus (Ya / Tidak / Tidak Tahu) Lupus (Ya / Tidak / Tidak Tahu)

Gangguan Penglihatan (Ya / Tidak / Tidak Tahu) Gangguan Penglihatan (Ya / Tidak / Tidak Tahu)

Gangguan Pendengaran (Ya / Tidak / Tidak Tahu) Gangguan Pendengaran (Ya / Tidak / Tidak Tahu)

*) Coret yang tidak perlu


Pemantauan Faktor Risiko Penyakit Tidak Menular
Tahun .............
Faktor Risiko Bulan
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nov Des
Merokok
Kurang makan sayur dan buah
Kurang aktivitas fisik
Bila YA beri tanda 
bila TIDAK beri tanda 
Konsumsi minuman beralkohol
Stres
Gangguan Pendengaran
Berat badan (kg)
Tinggi badan (cm)
Indeks massa tubuh (kg/m2)
Lingkar perut (cm)
Tekanan darah (mmHg)
Gula darah puasa (mg/dL) Diisi dengan angka sesuai hasil pengukuran
Gula darah sewaktu (mg/dL)
Kolesterol total (mg/dL)
Trigliserida (mg/dL)
Gangguan Penglihatan
Risiko kaki DM
Penyuluhan/ konseling berhenti
merokok
Penyuluhan/ konseling diet sehat
Penyuluhan/ konseling ttg ajakan
Bila YA beri tanda 
pemeriksaan klinis payudara & IVA bila TIDAK beri tanda 
Penyuluhan/ konseling kesehatan indera
& penglihatan dan pendengaran
Dirujuk
Obat-obatan dari Faskes/Dokter Diisi dengan nama obat
PERALATAN DAN LOGISTIK PENUNJANG
POSBINDU PTM

Tinggi Badan
Pita Lingkar Alat Ukur
Timbangan Badan Gula Darah dan Tensimeter
Kolesterol
PENGUKURAN FR-PTM

Tinggi Badan

Berat Badan

Lingkar Perut
1
MENGUKUR BERAT BADAN
2

1. Letakkan timbangan pada lantai yang datar.


2. Pastikan jarum tepat pada angka 0 “nol”.
3. Orang yang diukur berdiri tegak lurus, lutut lurus
(tidak ditekuk), tangan lurus ke bawah
menghadap ke dalam dan merapat pada samping
tubuh, kepala menghadap ke depan dengan
pandangan mata lurus ke depan dan tidak
bergerak.
4. Baca & catat angka yang tertera pada timbangan
MENGUKUR TINGGI BADAN

1. Pastikan alat tsb pada lantai yang datar.


2. Lepas alas kaki, topi, kopiah, sanggul
3. Posisi orang yang diukur dari kepala hingga kaki
menempel rapat pada alat pengukur.
4. Pandangan mata menghadap ke depan, tidak
menunduk.
5. Tarik alat pengukur ke atas dan pastikan tepat
menempel pada kepala.
6. Baca & catat angka yang tertera pada alat.
7. Bila pengukur lebih pendek, harus berdiri di
bangku supaya pembacaan hasil benar.
MENGUKUR TINGGI BADAN
INDEKS MASSA TUBUH (IMT)
Rumus :
BB (kg)
IMT = ——— = ———
TB x TB (m2)

65 65
= ———— = —— = 23,89 kg/m2
1 ,65 x 1,65 2,72
NILAI INDEKS MASSA TUBUH (IMT)
No IMT Klasifikasi

1 <18,5 Kurus

2 18,5—22,9 Normal

3 23,0—24,9 BB Lebih

4 25,0—27,0 Obesitas 1

5 >27,0 Obesitas 2

The Asia Pasific Perspective, WHO 2000


MENGUKUR LINGKAR PERUT (LP)
1. Tetapkan batas tepi tulang rusuk paling bawah (beri tanda titik dengan
spidol) → bagian kiri
2. Tetapkan batas atas ujung lengkung tulang pangkal panggul (beri tanda titik
dengan spidol).
3. Ambil titik tengah (diantara keduanya; point 1 dan 2) dan beri tanda titik
dengan spidol.
4.Lakukan pada sisi tubuh yang lain (bagian Kanan).
5. Lakukan pengukuran pada saat akhir mengeluarkan nafas.
6. Lakukan pengukuran dimulai dari bagian kiri secara sejajar mendatar ke
kanan melingkari pinggang melewati perut dan sampai ke bagian kiri.
7. Baca & catat angka yang tertera pada alat ukur.
MENGUKUR LINGKAR PERUT (LP)
Tetapkan batas atas ujung lengkung tulang pangkal
panggul, tandai dengan spidol

Ambil titik tengah,


Tandai dengan spidol point 2 dan 3

2 4
MENGUKUR LINGKAR PERUT (LP)

7
6
NILAI UKURAN LINGKAR PERUT

NO LINGKAR PERUT JENIS KELAMIN KLASIFIKASI


1 < 90 cm Laki-laki Normal
2 > 90 cm Laki-laki Berisiko
3 < 80 cm Perempuan Normal
4 > 80cm Perempuan Berisiko

The Asia Pasific Perspective, WHO 2000


TEKANAN DARAH

KOLESTEROL
GULA DARAH
TEKANAN DARAH
TEKANAN DARAH

Persiapan Alat:
. Tensimeter digital
. Baterai

1
TEKANAN DARAH
Pemasangan Baterai
• Balikkan alat, hingga
bagian bawah
menghadap keatas
• Buka tutup baterai,
sesuai tanda panah
• Masukkan baterai yang
sesuai dengan arah yang
benar
• Pasang kembali penutup
baterai
Cara pemasangan manset
1. Masukkan ujung pipa manset pada bagian alat.
2. Perhatikan arah masuknya perekat manset.
3. Pakai manset, perhatikan arah selang
1

2 3
 Perhatikan jarak manset dengan
garis siku lengan ± 1 - 2 cm.

 Pastikan posisi selang sejajar


dengan jari tengah dan posisi
tangan terbuka ke atas

Jika manset sudah terpasang


dengan benar, rekatkan
manset
NILAI TEKANAN DARAH

Klasifikasi Sistolik (mmHg) Diastolik (mmHg)

Normal < 120 dan < 80


Prehipertensi 121 – 139 atau 80 – 89
Hipertensi grade 1 140-- 159 atau 90 -- 99
Hipertensi grade 2 ≥ 160 atau ≥ 100

10/23/2019 29
KOLESTEROL DAN GULA DARAH

10/23/2019 30
BATASAN NILAI KADAR LIPID DARAH

Kriteria Normal
Kolesterol Total <190 mg/dL
HDL L ≥40; P ≥45 mg/dL
Trigliserida <150 mg/dL
LDL <115 mg/dL
Rasio (Kol/HDL) <5

10/23/2019 31
BATASAN NILAI
KADAR GULA DARAH
Faktor Risiko Normal Diabetes
( mg/dL ) ( mg/dL )
GD kapiler puasa < 100 ≥ 100
GD kapiler sewaktu < 200 ≥ 200
IFG : Impaired Fasting Glucose = gula darah puasa terganggu (GDPT)
IGT : Impaired Glucose Tolerance = toleransi glukosa terganggu (TGT)

American Diabetes Association: Position statement.


Screening for type 2 diabetes. Diabetes Care 2007

10/23/2019 32
Frekuensi dan Jangka Waktu
Pemantauan FR PTM
Pemeriksaan Orang Sehat Berisiko Penyandang PTM

Indeks Massa Tubuh (IMT) 1 bln sekali 1 bln sekali 1 bln sekali

Lingkar Perut 1 bln sekali 1 bln sekali 1 bln sekali

Tekanan Darah 1 bln sekali 1 bln sekali 1 bln sekali

Peakflowmeter 3 thn sekali 6 bln sekali 1 bln sekali

Gula Darah Sewaktu (GDS) 3 thn sekali*) 1 thn sekali*) 1 bln sekali

Kolesterol Total 5 thn sekali*) 6 bln sekali*) 1 bln sekali

*) Pemeriksaan GDS & Kolesterol Total yang sehat


disarankan 1 tahun sekali
Selanjutnya data individual di rekap
dalam Buku Pencatatan Posbindu PTM
Sabar......, Tunggu Capek nih..... Buku
antrian, mo dicatat Saku dah numpuk,
di Buku Pencatatan dicatat mulai dari
Posbindu PTM form 1 sampe form 6
PENINGKATAN GAYA HIDUP SEHAT
PERILAKU “CERDIK”

IMPLEMENTASI PERILAKU CERDIK MELALUI POSBINDU PTM


SEHAT ADALAH HARTAKU,
YANG HARUS KU JAGA
DAN KU PELIHARA

367
http://anakbersinar.com/assets/images/public/media/0b66834782d41ad790238af210e6470f.jpg

Anda mungkin juga menyukai