Anda di halaman 1dari 11

NUTRISI PADA

IBU HAMIL DAN


JANIN
DIANAH SYAHIRAH 1810711038
Nutrisi ibu hamil adalah kebutuhan zat
gizi bagi seorang ibu pada saat hamil. Zat
gizi sendiri menurut Almatsier (2009:3)
merupakan ikatan kimia yang diperlukan
tubuh agar bisa menjalankan fungsinya, Pengertian
yaitu menghasilkan energy, membagun
dan memelihara jaringan, serta mengatur
proses-proses kehidupan. Nutrisi atau
Nutrisi Ibu
asupan seorang ibu disaat hamil sangat
menentukan status gizi ibu hamil tersebut.
Hamil

2
KEBUTUHAN NUTRISI GIZI SEIMBANG
Kebutuhan Energi
Kebutuhan energi (kilokalori atau kkal)
dipenuhi oleh karbohidrat, lemak, dan
protein di dalam diet. Perkiraan
penggunaan energi pada trimester
pertama sama seperti pada saat sebelum
hamil; selama kehamilan trimester dua,
kebutuhan kalori 340 kkal lebih besar
dibandingkan kebutuhan sebelum hamil,
dan selama trimester ketiga jumlah
kebutuhan kalori 462 kkal lebih dari Kebutuhan
kebutuhan saat sebelum hamil
• Penambahan berat badan Nutrisi Selama
Wanita dengan berat badan yang sangat
kurang lebih cenderung mengalami Kehamilan
persalinan prematur dan melahirkan bayi
BLR. Wanita dengan penambahan berat
badan yang tidak adekuat memiliki risiko
yang meningkat untuk melahirkan bayi
yang gagal tumbuh (intrauterine growth
restriction [IUGR).
4
1. PROTEIN 2. Cairan 3. Mineral dan Vitamin

Asupan protein yang adekuat


penting untuk memenuhi
kebutuhan yang meningkat
selama kehamilan. Kebutuhan
ini meningkat karena
pertumbuhan janin yang Selain penting dalam kebutuhan akan berbagai diet
cepat; pembesaran uterus pertukaran nutrisi dan produk yang kaya akan vitamin dan
dan struktur pendukungnya, sisa melintasi membran sel, mineral harus menjadi bagian
kelenjar mamae, dan air adalah substansi utama dari pelayanan prenatal awal
plasenta; peningkatan volume dari sel, darah, limfe, cairan setiap wanita hamil dan harus
sirkulasi darah ibu dan amnion, dan cairan tubuh ditekankan sepanjang
kebutuhan untuk peningkatan penting lainnya. Cairan juga kehamilan.
jumlah plasma protein untuk membantu dalam
mempertahankan tekanan mempertahankan temperatur
osmotik koloid; dan tubuh
pembentukan cairan amnion.

5
MINERAL DAN VITAMIN
• Besi
Besi dibutuhkan baik untuk • Kalsium
memungkinkan transfer besi
yang adekuat pada janin
dan untuk pembentukan Kalsium dibutuhkan untuk • Vitamin Larut Lemak
massa sel darah merah pertumbuhan tulang dan
(SDM) ibu. Sumber zat besi gigi, kalsium dapat Vitamin larut lemak A, D, E, K disimpan
bisa diperoleh dari hati, diperoleh dengan di dalam jaringan tubuh
sumsum tuang, telur, mengkonsumsi susu, keju,
daging, ikan, ayam, dan kacang kedelai, kacang Vitamin D memainkan peranan penting
sayuran hijau kering atau basah, dan dalam absorpsi dan metabolisme
brokoli segar kalsium
Vitamin E diperlukan untuk proteksi
terhadap stres oksidatif, dan kehamilan
berhubungan dengan peningkatan stres
oksidatif.

6
MINERAL DAN VITAMIN
MINERAL DAN ELEKTROLIT LAINNYA

Zink Fluorida Magnesium Kalium Natrium

Zink merupakan Tidak ada bukti Produk susu, kacang- Diet yang mengandung Selama kehamilan kebutuhan
8-10 sajian buah-
pembentuk sejumlah yang menyatakan kacangan, biji-bijian, buahan dan sayuran
akan natrium sedikit
enzim yang terlibat bahwa suplemen dan sayuran hijau meningkat, terutama karena
yang belum diolah
cairan tubuh meningkat
dalam jalur metabolik fluoride prenatal merupakan sumber setiap hari, beserta
(seperti, volume darah yang
utama. Defisiensi zink mengurangi magnesium yang daging rendah lemak
dalam jumlah sedang meningkat). Natrium penting
berhubungan dengan kecenderungan baik. dan produk susu, untuk mempertahankan
malformasi sistem untuk terjadinya memberikan jumlah keseimbangan cairan tubuh.
saraf pusat pada bayi. kerusakan gigi kalium yang adekuat.
.
pada anak pada
masa sekolah.
VITAMIN DAN MINERAL
VITAMIN LARUT AIR

Peridoksin Folat dan Asam Folat Vitamin C

Peridoksin atau vitamin wanita hamil harus Vitamin C, atau asam askorbat,
B6berperan dalam mengonsumsi asam folat memainkan peranan penting
metabolisme protein. sekitar 50% lebih banyak dalam pembentukan jaringan
Walaupun kadar enzim yang dibandingkan wanita tidak dan meningkatkan penyerapan
mengandung peridoksin hamil, atau sekitar 0,6 mg (600 besi. Kebutuhan vitamin C dari
telah dilaporkan rendah pada mikrogram) setiap hari. sebagian besar wanita sudah
wanita dengan preeklamsia, terpenuhi dalam diet yang
tidak ada bukti yang setidaknya terdiri dari satu
menunjukkan bahwa sajian buah sitrus atau jus atau
suplementasi mencegah sumber lain yang kaya vitamin
atau memperbaiki kondisi C setiap hari

8
NUTRISI
IBU HAMIL
PER
TRIMESTER

9
10
THANK YOU
Allan Mattsson

+1 555-0100
allan@contoso.com
www.contoso.com

11

Anda mungkin juga menyukai