Anda di halaman 1dari 22

Hiperfungsi

Adrenokortikal
Disusun oleh :
Wissy Dwi Hardyanti
Denti Krismayanti
Cindy Octavian Anggraini
Eva Santika
pengertian
Sindrom cushing merupakan kumpulan
abnormalitas klinis yang disebabkan oleh
keberadaan korteks adrenal (khususnya
hormon kortisol) dalam jumlah berlebih dan
hormon androgen serta aldosteron dalam
tarap yang lebih rendah.
ETIOLOGI :
• Kelebihan hormon hipofisis anterior
(adrenokortikotropichormone {ACTH})
• Sekresi ACTH yg bersifat otonom dan ektopik
oleh tumor diluar kelenjar hipofisis .
• Pemberian kortikosteroid yg berlebihan.
Aksi fisiologik glukokortikoid yang berlebihan ini
tampak sebagai berikut:

• Hiperglikemia menetap (diabetes steroid)


• Penipisan kalium yang mengarah pada hipokalemia,
aritmia, kelemahan otot, dan gangguan ginjal
• Retensi natrium dan air yang menyebabkan edema dan
hipertensi
• Hipertensi
• Penyebaran jaringan lemak yang abnormal mengakibatkan
wajah bulan tumpukan lemak dorsoservikal pada leher
(punuk kerbau) dan obesitas trunkal dengan anggota gerak
yang kecil
• Peningkatan kerentanan terhadap infeksi dan penurunan
resisten terhadap setres meningkatkan kerentanan
terhadap semua jenis mikroorganisme.
• Perubahan mental termasuk kehilangan
memori konsentrasi dan kognisi yang buruk,
euporia dan depresi.
Mengakibatkan 3 sindrom yg sebagian
saling tumpah tindih :
 hiperaldosternisme (sindrom conns) yg
disebabkan oleh hypereksresi
mineralokortikoid
 hiperkostisolisme (sindrom cushing) yg
disebabkan oleh hipersekresi glukokortikoid
(kortisol)
 sindrom adrenogenital yg disebabkan oleh
hipersekresi steroid seks adrenal (androgen)
Sindrom Cushing
• Merupakan yg paling umum dari ketiga
sindrom itu.
• Sindrom cushing merupakan kumpulan
abnormalitas klinis yg disebabkan oleh
keberadaan korteks adrenal (khususnya
hormon kortisol) dalam jumlah berlebih dan
hormon androgen serta aldosteron dalam
taraf yg lebih rendah.
Etiologi :
• Kelebihan hormon hipofisis anterior (ACTH)
• Sekresi ACTH yg bersifat otonom dan ektopik
oleh tumor diluar kelanjar hipofisis
• Pemberian berlebih dan pemakaian yg lama
kortikosteroid biasanya diproduksi secara
alami oleh obat” seperti obat predison untuk
asma,artritis rematoid,lupus,dan penyakit
inflamasi yg lain.
Penjelasan PATHWAY :
• Dari pajanan terlalu lama obat” kortikosteroid
akan merusak kelenjar adrenal sehingga
menyebabkan peningkatan sekresi kortisol/ACTH.
• Sehingga terjadi “HIPERFUNGSI
ADRENOKORTIKIKAL” keadaan ini dapat
menyebabkan 3 sindrom :
1. Hiperaldosteronisme /sindrom cons
2. Hiperkostisolisme / sindrom cushing
3. Sindrom adrenogenital
• Sindrom cushing merupakan yg paling umum
dari ketiga sindrom ini.
• Sindrom cushing menyebabkan peningkatan
glukokortikoid. Sindrom ini dapat
mempengaruhi beberapa sistem seperti :
Sistem Pencernaan
• Akan merangsang rasa lapar sehingga akan
menyebabkan penimbunan lemak-lemak yang
akan menimbulkan kesetidakimbangan nutrisi
dalam tubuh, keadaan ini dapat menyebabkan
Moon Face, Buffalo Hump, Truncal Obesity
• Selain itu didalam sistem pencernaan dapat
meningkatkan sekresi asam lambung dan
menurunkan produksi mokusa lambung
sehingga dapat menyebabkan nyeri abdomen
Sistem Imun
• Akan menghambat respon sistem imun dan
bisa mengakibatkan inflamasi (peradangan)
sehingga tubuh tidak akan mampu untuk
melawan infeksi, Sehingga tubuh mudah
terserang infeksi
Sistem Saraf Pusat
• Akan menigkatkan Eksitabilitas yang berakibat
terjadi psikosis (Halusinasi), euforia (rasa
gembira yang berlebihan), dan insomnia
(gangguan pola tidur) sehingga bisa
mengakibatkan gangguan proses berfikir.
Sistem Endokrin
• Pasien akan mengalami gangguan proses
pengeluaran hormon insulin, dimana Glukosa
gagal menjadi Glikogen, sehingga akan
menyebabkan Hiperglikemia dan beresiko
terhadap ketidakstabilan gula darah
• Pasien juga bisa mengalami penekanan
hormon Luteinizing Hormone, sehingga akan
menurunkan produksi estroen dan
progesteron sehingga akan menyebabkan
inhibisi ovulasi.
MINERAL
• Akan meningkatkan demineralisasi
(Penghilangan kadar garam dan mineral dalam
air) tulang sehingga ekresi kalsium meningkat
lewat urine dan pasien bisa beresiko batu
ginjal.
• Selain itu dapat menurunkan kadar mineral
dalam tubuh yang akan menyebabkan
osteoporosis dan pasien bisa beresiko jatuh.
LEMAK
• Akan meningkatkan liposis dan lemak bebas,
.keadaan ini akan menjadikan kolesterol dan
trigliserida meningkat. Selain itu akan
menyebabkan deposit lemak, dan menjadi
obesitas, maka dari itu pasien yang mengalami
keadaan tersebut akan mengalami gangguan
citra tubuh.
Pajanan Terlalu lama obat-obat kostikoteroid
Lemak

Sekresi Kortisol/ACTH
Liposis

Hiperfungsi Adrenokortikal Lemak Bebas


Merangsang rasa Sekresi Asam
lapar lambung dan
Kolesterol Deposit
Produksi Mukus Sindrom Chusing dan Lemak
Lambung
Penimbunan Lemak Trigliserida
Tubuh Obesitas
Nyeri Abdomen

Ketidakseimbangan
Glukokortikoid Ggn. Citra Tubuh
Nutrisi
Mineral
Moonforce, Buffalo
Hump, Truncal,
Oberity Demineralisasi
Tulang

Eksresi kalsium Mineral tulang


lewat Urine
Resistensi Insulin Menekan LH Osteoporosis
Menghambat
Resiko batu
respon sistem imun Glukosa Supresi Estrogen Resiko Jatuh
Eksitabilitas Ginjal
dan Inflamasi Glikogen & Progesteron
Psikosis, euporia, Hiperglikemia
Tubuh tidak mampu insomnia Inhibisi Ovulasi
melawan infeksi
Resiko
Gangguan proses
Resiko Infeksi Ketidakstabilan
berfikir
gula darah

Anda mungkin juga menyukai