Anda di halaman 1dari 51

Assalamualaikum

Warrahmatullahi Wabarakatuh-

PROFIL KEPALA SEKOLAH


SDN. BOJONGSARI 01 KECATAMATAN
BOJONGSARI
NAMA EUIS NURHAYATI, S.Pd
NIP 196204121982042010
TEMPAT, TGL. LAHIR BOGOR, 12 April 1962
JABATAN KEPALA SEKOLAH
RIWAYAT JABATAN 1. Guru 1982 s.d 2012
2. Kepala Sekolah 2013 s.d
sekarang
TMT KEPALA SEKOLAH 31 Desember 2013
TMT DI SD N BOJONGSARI 01 31 Desember 2014
AKTIVITAS ORGANISASI - Pengurus PGRI (2015-2019)
- Ketua Gugus II (2015-2019)
- Pengurus Kwaran Pramuka
(2012-SEKARANG)
- Pengurus Kwarcab Pramuka
(2017-2020)
- Pengurus PKK (2016-2019)
- Wakil Ketua Kelompok Kerja
Inklusif Kota Depok
Identitas Sekolah

Nama Sekolah : SD NEGERI Bojongsari 01


NIS / NSS / NPSN : 100210/ 101026607004 / 20228646
Status Sekolah : AKREDITASI A
Tahun Pendirian : 1958
Alamat Sekolah : Jl. Raya Bojongsari No. 26 Rt. 01 Rw. 10
Telepon ( 0251) 8615 283
Email : sdnbojongsarinolsatu@gmail.com
Kelurahan : BOJONGSARI BARU
Kecamatan : BOJONGSARI
Propinsi : JAWA BARAT
Nilai Akreditasi :92 (Sangat Baik/ A) Tahun 2017
VISI KEPALA SEKOLAH

“Menciptakan Peserta Didik yang RELIGIUS, Berbudi


Luhur , Cerdas dan BERWAWASAN LINGKUNGAN”

Misi Kepala Sekolah


1. MENINGKATKAN KEMAMPUAN DALAM MEMAHAMI AGAMA
2. MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA DALAM MENGAMALKAN
AGAMA
3. PEMBIASAAN SISWA MENGAMALKAN 5-S
4. MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA DALAM HAL AKADEMIK
MAUPUN NON AKADEMIK
5. MEMBIASAKAN SISWA MENJAGA LINGKUNGAN SEKOLAH
Tujuan ks
1. Siswa dapat memahami agama
secara baik dan benar.
2. Siswa dapat melaksanakan ajaran
agama sesuai dengan agama masing-
masing.
3. Siswa dapat mengamalkan 5S.
4. Siswa dapat bersaing di tingkat
kecamatan, kota, provinsi dan
nasional.
5. Siswa dapat menjaga lingkungan
sekolah.
Standar Pengelolaan Pendidikan

Visi, Misi dan Tujuan Sekolah

VISI
Mewujudkan Anak Didik yang Cerdas, Berbudi
Luhur yang dilandasi dengan Imtaq dan Iptek

MISI
1) Mewujudkan Lingkungan Pendidikan yang Menyenangkan
2) Berupaya Membentuk Generasi Penerus yang Berbudi Luhur
3) Membina dan Mencerdaskan Anak Bangsa yang Mandiri
4) Menjadikan Imtaq sebagai Landasan dan Iptek sebagai
Jembatan dalam Meraih Prestasi yang Berguna bagi Agama,
Bangsa dan Negara
5) Meningkatkan Pelayanan Pendidikan bagi Masyarakat
Tujuan Sekolah
1. Mengembangkan kemampuan untuk mengembangkan
kurikulum

2.Meningkatkan rata-rata nilai US

3.Meningkatkan daya saing dengan sekolah lain 4.Mewujudkan


manajemen sekolah yang nyaman, efektif, transparan,
akuntabel, aspiratif dan demokratif

5. Meningkatkan sarana prasarana yang memadai agar


tercapai PAIKEM.

6. Menguasai strategi pembelajaran, metode, pendekatan dan


model pembelajaran.

7. Memiliki daya nalar tentang penggunaan asas-asas didaktik


DATA SISWA 3 TAHUN
TERAKHIR
REKAPITULASI JUMLAH SISWA
3 TAHUN TERAKHIR
SD NEGERI BOJONGSARI 01
TAHUN PELAJARAN
Kelas 2016/2017 2017/2018 2018/2019
L P JML L P JML L P JML
I 46 44 90 40 40 80 55 49 104
II 55 49 104 50 44 94 44 37 81
III 55 58 113 56 48 104 52 45 97
IV 58 62 120 62 51 113 58 48 106
V 68 57 125 59 67 126 63 52 115
VI 44 50 94 66 57 123 53 63 116
JML 326 320 646 333 307 640 325 294 619
Semua
JML 17 17 17
Rombel

Mengapa Jumlah Siswa Menurun..???


- Dalam Rangka Meningkatkan Efektivitas Belajar
- Menyesuaikan Ketentuan Kurikulum 2013 yang
Membatasi Jumlah Siswa Tiap Kelas Sebanyak 40
KEADAAN PERSONIL SDN.
BOJONGSARI 01
TAHUN PELAJARAN 2018 / 2019
Status
Tempat dan Pangkat/ Tugas
No Nama dan NIP Tanggal Lahir Gol Ruang Pendidikan Mengajar
PNS GB GTY

EUIS NURHAYATI, S.Pd Bogor, -


1 IV.a S1 √  
NIP. 196204121982042010 12-04-1962
SITI RUMYATI, S.Pd.I Bogor, Guru PAI
2 IV.a S1 √  
NIP. 195906231986032007 23-06-1959 Guru Kelas IIA
RAPIAH, S.Pd Bogor, Guru Kelas
3 IV.a S1 √  
NIP. 195907241982041002 07-11-1961 IB
Dra. WINA AGUSTINA, S.Pd Sukabumi, Kelas
4 IV.a S1 √  
NIP. 196108201982042006 20-08-1961 V.C
SRI SUNARSIH, S.Pd Sleman, Kelas
5 IV.a S1 √  
NIP. 196212191985032013 19-12-1962 II.c
MUHJALI, S.Pd Bogor, Kelas
6 IV.a S1 √  
NIP. 196307011984101005 01-07-1963 V.B
AHMAD, S.Pd Bogor, Kelas
7 IV.a S1 √
NIP. 196402081986101002 08-02-1964 VI.C
MAEMUNAH, S.Pd Bogor, Kelas
8 IV.a S1 √
NIP. 196405071994032007 07-05-1964 III.C
AMIN FAUZI, S.Pd Bogor, Kelas
9 III.b S1 √
NIP. 197006062005011006 06-06-1970 VI.A
JUBAEDAH, S.Pd Bogor, Kelas
10 III.b S1 √
NIP. 197403032006042025 03-03-1974 IV.C
FANI DWI ARINI, S.Pd Kebumen, Kelas
11 III.a S1 √
NIP. 198902252014032001 25-02-1989 III.A
RINI PRATIWI, S.Pd Cirebon, Kelas
12 III.a S1 √
NIP. 198107112011012005 11-07-1981 IV.B
SITI AISYIYAH, S.Pd Padang, Kelas
13 II.c S1 √
NIP. 197602202010012007 20-02-1976 I.A
MARNA SUPRIYATNA Bandung, Kelas √
14 - D2
- 09-12-1955 VI.B
Hj. Nihlah F., S.Ag Bogor, Kelas √
15 - S1
NIP. 198411182009022006 27-04-1979 II.B
PURWATI D.I.Y. Kelas √
16 - S1
- 02-09-1976 IV.A
17 ARI YANTI, S.Pd Jakarta S1 √
10-04-1984 TU
18 AISYAH SYARIFAH, S.Pd. Bandung, S1 B. sunda-Guru √
08-05-1979 Kelas III B
19 IKA KURNIAWATI, S.Pd Bogor, S1 √
13 -11-1981 Guru Inklusi
20 MAHMUD SIDIK, S.Pd.I Bogor, S1 √
04-01-1972 Guru Agama
21 PUJI NURWANA, S.Pd Bogor, S1 √
16-01-1993 Guru Penjas
22 LUQMANUL HAKIM, S.Pd Bogor, DIII √
14-01-1984 Guru Kelas VA
23 ARIPIN Lamongan, SD Penjaga
22-01-1955 Penjaga
24 UPI Bogor, SD Penjaga
12-07-1983 Penjaga
25 NAMAN Bogor, SD Satpam
11-02-1961

REKAPITULASI TENAGA PENDIDIK DAN NON KEPENDIDIKAN

PNS 13 ORANG
HONORER/GTY 8 ORANG
TU 1 ORANG
PENJAGA/KEBERSIHAN 2 ORANG
JUMLAH 25 ORANG
Ukuran Kinerja Sesuai 8 SNP

Standar
Kelulusan
REKAPITULASI NILAI RATA-RATA UN
DUA TAHUN TERAKHIR

TAHUN PELAJARAN
NO MATA PELAJARAN KET
2016/2017 2017/2018
1 Bahasa Indonesia 78,00 81,01
2 Matematika 90,60 75,92
3 I P A 87,30 87,79
• Standar Isi

SD Negeri Bojongsari 01 telah


menyusun dan melaksanakan
Kurikulum Satuan Pendidikan
(2006 dan 2013) secara
maksimal
Standar Proses

 Guru Telah Menyusun : Prota,


Promes, Silabus, RPP
Sebagaimana Ketentuan
 Kepala Sekolah melaksanakan
pengawasan guru melalui
supervisi pembelajaran
Standar TENDIK

Kualifikasi Izajah Tendik SDN Bojongsari 01, terdiri


dari :

1. S1 = 21 orang
2. D3 = 1 orang
3. SD = 3 orang
Jumlah = 25 orang
“Dalam Rangka Meningkatkan Kualitas Personel, Kami
Mendukung Setiap Guru yang Berkeinginan Melanjutkan
Pendidikan: 2 Orang Telah Lulus Meraih S1, Satu Orang
Masih Menjalani Pekuliahan S1, Satu Orang Sedang
Berkuliah S2”
Standar SARPRAS

 7 Ruang kelas
 1 Ruang kepala sekolah dan 1 Ruang guru
 1 Ruang Inklusi
 1 Mushola
 1 Ruang Perpustakaan
 1 Ruang dapur sekolah
 1 Ruang UKS
 1 Kantin dan 1 Dapur
 Saat ini sedang melaksanakan pembangunan RKB 3
Lokal
 2 Toilet guru, 4 Toilet siswa laki-laki, dan 2 Toilet
siswa perempuan
PENINGKATAN KEAMANAN DAN KENYAMANAN WARGA
SEKOLAH

Pemasangan Gerbang Sekolah Bagian


Depan

Selesai

Sebelum
Proses
Pemasangan Gerbang Belakang dan
Pagar Ruang Guru

Sebelum Sesudah
Program Penghijauan
Sejalan Dengan Komitmen Kota Depok Dalam Merawat
Lingkungan

(SDN Bojongsari 01 Menjadi Titik Penilaian Adipura


Bersama 9 Sekolah lain & Kota Depok Meraih Adipura
2017 )
DOKUMENTASI SARPRAS
RUANG KEPSEK RUANG U K S RUANG GURU

RUANG PERPUSTAKAAN MUSHOLA


Standar PEMBIAYAAN

SDN Bojongsari 01 telah melakukan :


1. Pengelolaan keuangan yang transparan
dan akuntabel
2. Membuat laporan keuangan ( SPJ )
baik BOS Reguler maupun APBD secara
berkala dan tepat waktu.
3. Menyelenggarakan sekolah gratis
4. Melaksanakan subsidi silang bagi anak
kurang mampu
“Mendorong Transparansi dan Akuntabilitas
Dengan Mengadakan Pertemuan Sebelum
Pembuatan Kebijakan dan
Pengumuman Terbuka Penggunaan Anggaran”
DATA KEMAJUAN SEKOLAH
. Kepribadian dan sosial
Menjadwalkan sholat berjamaah & Istighosah
Pemberian daging qurban memperingati Hari
Raya Idul Adha dan Pemberian bantuan sosial
terhadap korban bencana alam
Tidak Hanya Menyediakan Ruang Khusus Bagi
Siswa ABK Tapi Kami Juga Menyiapkan Ruangan
Khusus Bagi Orang Tua Yang Hendak Berkonsultasi
(Kususnya Anak ABK)
Menjadwalkan senam bersama
siswa dan guru
2. Kepemimpinan Pembelajaran

 Pengadaan ekstrakulikuler: Pramuka

Sebagian Capaian Prestasi:


- Juara I Lomba Tingkat (LT) I Kecamatan Bojongsari
- Juara III Lomba Tingkat (LT) II Kota Depok
- Juara Harapan 3 Lomba Pesta Siaga Tingkat Provinsi Jawa
Barat tahun 2017
- Juara 2 Lomba Senam Semaphore Tingkat Kota Depok
tahun 2017
Dokcil/UKS, Seni Tari, Vokal, Seni Sunda
Pencak Silat
Membangun Disiplin Sekolah

Berbaris sebelum masuk


Upacara Bendera Kelas
setiap Senin
3. Pengembangan Sekolah
a. Adanya Rencana Pengembangan Sekolah (RPS)
b. Adanya Rencana Kerja Tahunan (RKT)
c. Pengisian Evaluasi Diri Sekolah (EDS)
d. Adanya TPS dan TPK

4. Manajemen Sumber Daya


a. Pengelolaan sarpras secara optimal (tersedianya alat peraga)
b. Adanya Rencana Anggaran dan Kebutuhan Sekolah (RAKS)
c. Adanya Evaluasi Diri Sekolah (EDS)
d. Adanya SPJ BOS
e. Adanya papan data keuangan BOS
f. Adanya bantuan pemberian alat peraga dari P4Tk
g, adanya bantuan untuk program inklusi
f. Adanya buku ekspedisi
g. Adanya kotak saran
5. Kewirausahaan
a. Membangun taman sekolah
b. Membuat slogan-slogan motivasi
c. Membuat pagar samping dan gerbang sekolah
d. Memperoleh penghargaan pancawarsa 3
e. Melakukan MOU dengan bimbel dan lembaga
f. Meninggikan tembok pembatas pagar sekolah

6. Supervisi Pembelajaran
a. Tersedianya program supervisi ( 2 Tahun )
b. Adanya jadwal supervisi
c. Adanya pelaksanaan supervisi
d. Adanya evaluasi dan tindak lanjut
E.DAFTAR HADIR UMUM
PRESTASI SEKOLAH
Prestasi siswa
1. Juara 1 Lomba KIM Tingkat Kota Depok tahun 2016
2. Juara 1 Lomba Medsos Tingkat Kota Depok Tahun 2016
3. Juara 1 Lomba Tari Kreasi Tingkat Kota Depok tahun 2017
4. Juara 1 Lomba Senam Gemu Famire Tingkat Kota Depok tahun
2017
5. Juara 1 Lomba Menyanyi Solo Tingkat Kecamatan Bojongsari
tahun 2016
6. Juara 1 Lomba Seni Tari Tingkat Kecamatan Bojongsari tahun
2016
7. Juara 1 Lomba Dongeng Sunda Tingkat Kecamatan Bojongsari
tahun 2016
8. Juara 1 Lomba Baca Puisi Tingkat Kecamatan tahun 2016
9. Juara 1 Lomba Menghias Botol (Pi) Tingkat Kota Depok tahun
2017
10. Juara 1 Lomba Pencak Silat Tingkat Kabupaten Bogor tahun
2015
11. Juara Harapan 3 Lomba Pesta Siaga Tingkat Provinsi Jawa
Barat tahun 2017
12. Juara 2 Lomba Menghias Botol (Pa) Tingkat Kota Depok tahun
2017
Prestasi Lembaga (sekolah)
1) Juara 3 Lomba Tata Kelola BOS Tingkat
Kota Depok tahun 2016
PRESTASI GURU

1. Menjadi Instruktur Nasional pad PKB


tahun 2016 sampai sekarang
2. Juara 1 Lomba Senam Gemu Famire
Tingkat Kota Depok tahun 2016
3. Juara Harapan 3 Lomba Degung Tingkat
Kota Depok Tahun 2016
4. Peserta Terbaik Dalam Pelatihan
Kurtilas 2017 (Kecamatan Bojongsari)
2017
PROGRAM UNGGULAN SEKOLAH

1. Sekolah Inklusi Bagi Anak


Berkebutuhan Khusus
2. Mengembangkan Ekskul Seni
Tari
3. Menjadikan Ekskul Pramuka
semakin maju dan berprestasi
UNGGULAN LOKAL
1. Melestarikan Bahasa Sunda, degung,
dan angklung sebagai seni budaya
Jawa Barat.
2. Melestarikan berbagai jenis tarian
Sunda dan Tarian Kreasi.
3. Pengembangan Tanaman Hias dan
Tanaman Obat (Apotek Hidup) pada
Taman Sekolah.
4. Program Pemilahan Sampah dan Daur
Ulang.
Unggulan Global

1.Memberdayakan Guru
bahasa Inggris yang
mempunyai pendidikan S1
bahasa Inggris
2.Menjadikan Bahasa Inggris
sebagai program ekskul di
sekolah.
LAMPIRAN-LAMPIRAN

BUKTI FISIK
Dokumen Sertifikat Akreditasi Terakhir
Daur Ulang Sampah
Daur Ulang Sampah
DOKUMEN PROGRAM INKLUSI
Pelaksanaan Workshop/ Rapat Kerja Gugus 2
Bojongsari
DAFTAR PTK
DAFTAR PTK
SD
SDNegeri
NegeriBOJONGSARI
BOJONGSARI01
01

Pendidik dan Tenaga Kependidikan
PEMBIASAAN/ BUDAYA
SEKOLAH
SDN BOJONGSARI 01
Menyanyikan lagu 
Gerakan Literasi
Kebangsaan
Pembiasaan Jumat Bersih
Dokumen Prestasi SDN Bojongsari 01
2012- 2017
SEKIAN DAN TERIMA KASIH…

Anda mungkin juga menyukai