Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN KARANGANYAR

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UPT PENDIDIKAN USIA DINI, NON FORMAL, INFORMAL
DAN SEKOLAH DASAR KECAMATAN JUMANTONO
SEKOLAH DASAR NEGERI 02 SAMBIREJO
Alamat : Ngelosari, Sambirejo, Jumantono Kode Pos 57782
Website : - E-mail : sdn02sambirejo@gmail.com

PROGRAM JEDA TENGAH SEMESTER II


TAHUN PELAJARAN 2017 / 2018
SD NEGERI 02 SAMBIREJO

I. PENDAHULUAN
Kegiatan Jeda Tengah Semester adalah penggalan paruh waktu yang ada pada
Semester Gasal dan Semester Genap. Pada Jeda Tengah Semester Gasal dan
Genap satuan penidikan melakukan kegiatan pekan olahraga dan seni,
karyawisata, lomba kreatifitas atau praktik pembelajaran.

II. DASAR
1. Undang-Undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem pendidikan Nasional.
2. Undang-Undang Nomor 32 tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah.
3. Peraturan Pemerintah Nomor 28 tahun 1990 tentang Pendidikan Dasar.
4. Peraturan Pemerintah Nomor 25 tahun 2000 tentang Kewenangan Pusat dan
Daerah.
5. Kalender Pendidikan Tahun Pelajaran 2017 / 2018.

III. TUJUAN
1. Untuk mengembangkan bakat,kepribadian dan kreatifitas peserta didik dalam
rangka mengembangkan pendidikan anak seutuhnya.
2. Untuk refreshing setelah melaksanakan pembelajaran selama tengah semester
pada tahun pelajaran 2017 / 2018.
3. Untuk menambah pengetahuan dan wawasan siswa selama mengikuti
kegiatan tengah semester.

IV. SUSUNAN PANITIA KEGIATAN JEDA TENGAH SEMESTER II


No Nama / NIP Gol / Jabatan Jenis Jabatan Keterangan
Ruang Guru Panitia
1 2 3 4 5 6 7
1 Warsono, S.Pd, Guru Ketua Kepala
M.Pd Guru Kelas Sekolah
IV/b
19640801 199201 Madya
1 003
2 NurKayati, S.Pd Guru Sekretaris Guru
Guru
19691120 199903 III/d PJOK Penjaskes I-VI
Muda
2 001
3 Maryani,S.Pd Guru Bendahara Guru Kelas IV
Guru
19610615 198002 IV/a Kelas
Madya
2 007
4 Umi Arsih,S.Pd Guru Anggota Guru Kelas V
Guru
19660315 199102 IV/a Kelas
Madya
2 003
5 Sugeng Guru Anggota Guru Kelas VI
Widodo,S.Pd Guru Kelas
IV/a
19620515 199102 Madya
1 004
6 Tri Guru Anggota Guru Kelas I
Sulistyorini,S.Pd Guru Kelas
III/a
19770415 200701 Pertama
2 014
7 Sri Harjani,S.PdI Guru Anggota Guru Kelas
Guru
19591019 198810 IV/a PAI PAI I-VI
Madya
2 001
8 Laily Ayik S, S.Pd, Guru Anggota Guru Kelas III
M.Pd - - Kelas

9 Mei Wulansari, Guru Anggota Guru Kelas II


S.Pd - - Kelas

10 Agung Prabowo Pusta Anggota Pustakawan


- -
kawan
11 Moh. Kholili Penja Anggota Penjaga
- -
ga

V. JADWAL KEGIATAN
No Hari /Tanggal Waktu Jenis Kegiatan
1 Kamis, 8 Maret 2018 11.00 – 12.00 Rapat Panitia

2 Senin, 12 Maret 2018 07.30 – 12.25 Jalan –jalan ke kebun buah


dukuh Ngentak
3 Selasa,13 Maret 2018 07.30 – 12.25 Kesenian dan Hiburan

4 Rabu, 14 Maret 2018 07.30 – Selesai Renang

5 Kamis, 15 Maret 2018 Pramuka


07.30 – 12.25

VI. PESERTA KEGIATAN


No Kelas Laki-laki Perempuan Jumlah Keterangan
1 1 8 5 13
2 2 9 7 16
3 3 7 9 16
4 4 16 14 30
5 5 10 9 19
6 6 7 8 15
JUMLAH 57 52 109

VII. DAFTAR PEMANDU KEGIATAN


No Nama / NIP Mengajar Pemandu
Kelas
1 Umi Arsih,S.Pd V Jalan –jalan ke kebun buah dukuh
19660315 199102 2 003 Ngentak

2 Tri Sulistyorini,S.Pd I Jalan –jalan ke kebun buah dukuh


19770415 200701 2 014 Ngentak
3 Sugeng Widodo,S.Pd VI Kesenian dan Hiburan
19620515 199102 1 004
4 Sri Harjani,S.PdI I-VI Kesenian dan Hiburan
19591019 198810 2 001
3 NurKayati, S.Pd I-VI Renang
19691120 199903 2 001
4 Laily Ayik S, S.Pd, M.Pd III Renang
5 Maryani,S.Pd IV Pramuka
19610615 198002 2 007
6 Mei Wulansari, S.Pd II Pramuka

VIII. RENCANA ANGGARAN BIAYA KEGIATAN

No Uraian Penerimaan Pengeluaran Keterangan


1 Dana dari APBS Rp. 550.000,-
Jalan –jalan ke kebun buah
2 Rp. 150.000,-
dukuh Ngentak
3 Kesenian dan Hiburan Rp. 100.000,-
4 Renang Rp. 200.000,-
5 Pramuka Rp. 100.000,-
Jumlah Rp. 550.000,- Rp. 550.000,-

IX. PENUTUP
Program ini dibuat sebagai acuan pelaksanaan Kegiatan Jeda Tengah
Semester II Tahun Pelajaran 2017/2018. Hal-hal yang belum tertera pada program
yang bersifat operasional akan dilaksanakan setelah adanya musyawarah para
komponen sekolah.

Ngunut, 8 Maret 2018


Kepala SD Negeri 02 Sambirejo

WARSONO, S.Pd, M.Pd


NIP. 19640801 199201 1 003
LEMBAR PENGESAHAN

Setelah diteliti oleh Pengawas SD UPT PUD NFI dan SD Kecamatan Jumantono

PROGRAM JEDA TENGAH SEMESTER II

SD Negeri 02 Sambirejo UPT PUD NFI dan SD Kecamatan Jumantono Tahun 2017 /

2018 telah sesuai dengan petunjuk.

Selanjutnya dapat dilaksanakan.

Sambirejo, 8 Maret 2018

Mengesahkan
Pengawas SD UPT PUD PNFI dan SD
Kecamatan Jumantono Kepala SD Negeri 02 Sambirejo

TEMON KINASIH, S.Pd WARSONO, S.Pd, M.Pd


NIP. 19660726 199102 2 002 NIP. 19640801 199201 1 001
NAMA SEKOLAH : SD N 02 SAMBIREJO
STATUS SEKOLAH : NEGERI
DESA
ALAMAT SEKOLAH: TUGU
: NGELOSARI
KECAMATAN
DESA : JUMANTONO
: SAMBIREJO
KABUPATEN : KARANGANYAR
KECAMATAN : JUMANTONO
PROVINSI : JAWA TENG
KABUPATEN : KARANGANYAR
PROVINSI : JAWA TENGAH

Anda mungkin juga menyukai