Anda di halaman 1dari 10

SISTEM AKUNTANSI PIUTANG

• Sistem pencatatan piutang bertujuan untuk


mencatat mutasi piutang perusahaan kepada
setiap debitur.
• Mutasi piutang disebabkan oleh transaksi
penjualan kredit, penerimaan kas dari debitur,
retur penjualan dan penghapusan piutang

1 Senin, 25 November 2019


Informasi yang diperlukan oleh manajemen

1. saldo piutang pada saat tertentu kepada


setiap debitur
2. riwayat pelunasan piutang yang dilakukan
oleh setiap debitur
3. umur piutang kepada setiap debitur pada
saat tertentu

2 Senin, 25 November 2019


Dokumen yang digunakan
1. faktur penjualan
2. bukti kas masuk
3. memo kredit
4. bukti memorial

3 Senin, 25 November 2019


Catatan akuntansi yang digunakan

1. jurnal penjualan
2. jurnal retur penjualan
3. jurnal umum
4. jurnal penerimaan kas
5. kartu piutang

4 Senin, 25 November 2019


Metode pencatatan piutang
1. metode konvensional
2. metode posting langsung ke dalam kartu piutang
atau pernyataan piutang
1. metode posting harian
2. metode posting periodik:
1. posting ditunda
2. posting bersiklus
3. metode pencatatan tanpa buku pembantu
(ledgerless bookkeeping)
4. metode pencatatan dengan menggunakan
komputer

5 Senin, 25 November 2019


Pernyataan piutang
pernyataan piutang adalah formulir yang
menyajikan jumlah kewajiban debitur pada
tanggal tertentu

6 Senin, 25 November 2019


Bentuk pernyataan piutang
1. pernyataan saldo akhir bulan
2. pernyataan satuan
3. pernyataan saldo berjalan dengan rekening
konvensional
4. pernyataan faktur yang belum dilunasi

7 Senin, 25 November 2019


PENGAKUAN PIUTANG USAHA

Sebagian besar transaksi yang menimbulkan


piutang, jumlah yang harus diakui adalah
harga pertukaran diantara kedua belah pihak.

8 Senin, 25 November 2019


faktor yang memperumit pengukuran harga
pertukaran
• Diskon dagang, diskon yang diberikan dari harga
barang yang tercantum dalam daftar harga, diskon
semacam ini biasanya dinyatakan dengan % dari
harga barang. Praktek yang umum di sini adalah
mengurangi diskon dagang dari daftar harga dan
kemudian menagih harga bersihnya
• Diskon tunai / diskon penjualan, diberikan sebagai
perangsang agar pembeli melakukan pembayaran
secepatnya. Diskon semacam ini dinyatakan dalam
bentuk 2/10, n/30; atau 2/10, E.O.M

9 Senin, 25 November 2019


Metode untuk mencatat transaksi penjualan
dengan diskon penjualan
• Metode kotor, mencatat piutang dan penjualan
dalam jumlah kotor, yaitu diskon penjualan hanya
diakui dalam akun apabila pembayaran diterima
dalam periode diskon, diskon penjualan lalu akan
ditunjukkan dalam laporan laba-rugi sebagai
pengurang atas penjualan.
• Metode bersih, mencatat piutang dan penjualan
dalam jumlah bersih, dan setiap diskon yang tidak
diambil kemudian didebet ke piutang usaha dan
dikreditkan ke diskon penjualan yang hilang

10 Senin, 25 November 2019

Anda mungkin juga menyukai