Anda di halaman 1dari 19

1

Konsep Pengendalian Kualitas


p u a sa n
Konsumen Ke m e n Kualitas
u
Kons

Kualitas secara sederhana adalah KESESUAIAN!


(fitness for use)

2
Konsumen (Pengguna)
 Manufacturer (pelaksana proses)
dapat atau mampu memenuhi proses (produktivitas, low
waste)
 Merchant
memasok, mendistribusi, menjual (kebenaran dan
ketepatan isi, kemudahan penanganan)
 Maintenance
pengguna produk sebagai suku cadang (kemudahan
pemasangan, jumlah yang cukup)
 End Customer
pemakai produk akhir (tingkat kesesuaian
untukpemenuhan harapan)

3
MBNQA
(Malcom Bridge National Quality Award)
Konsep Dasar Kualitas
 Kualitas ditentukan oleh konsumen.
 Kepemimpinan menciptakan nilai-nilai.
 Sistem dan proses yang teroptimasi.
 Tindakan didasarkan pada fakta, data, dan
analisis.
 Pekerja dilatih, dikembangkan, dan dilibatkan.

4
Tokoh-Tokoh Penting
 Dr. Edwards Deming
 14 poin perbaikan berkesinambungan.
 Dr. J.M. Juran
 Trilogi kualitas yaitu
 Perencanaan Kualitas,

 Pengendalian Kualitas, dan

 Perbaikan Kualitas.

5
Pendekatan
 Off-Line
 Mengacu pada desain produk dan proses untuk
membuat produk bersangkutan.
 Tool utama: Quality Function Deployment.
 On-Line
 Pengendalian operasional produksi.
 Sistem biaya kualitas.
 Benchmarking.

6
Alat Pengendalian Kualitas
Statistical Process Control (SPC)
 Flow-Chart.
 Check-Sheet.
 Histogram.
 Scatter Diagram.
 Pareto Diagram.
 Cause-and-Effect Diagram.
 Control Chart.
7
Flow Chart
(The Symbols)
Process

Start or Stop

Inspect

Decision

Transport

Slide 8
Flow Chart (OPC )

9
The Tools
(Check Sheet = Lembar Isian)

 Example

The figure shows a check sheet used to collect data


on telephone interruptions. The tick marks were
added as data was collected over several weeks.

10
The Tools (Typical Histogram Shapes)

11
The Tools
(Scatter Diagram)
 Example

Sachbudi Abbas Ras ® Slide 12


The Tools
(Pareto Chart)
 Example

Sachbudi Abbas Ras ® 13


The Tools
(Cause-and-effect diagram)

 Example

Sachbudi Abbas Ras ® 14


The Tools (Control charts)

Out-of-Control Signals

Sachbudi Abbas Ras ® 15


Product A
(The Product)

Sachbudi Abbas Ras ® 16


Product A
(The Specification)

 Panjang: 40±2 cm
 Diameter #1: 5±1 cm
 Diameter #2: 5±1 cm
 Kedalaman: 3±1 cm

Sachbudi Abbas Ras ® Slide 17


Product B
(The Process)

Cutting Lathe #1 Lathe #2

There are 2 lines of production


that each has 2 shifts of work!

Sachbudi Abbas Ras ® Slide 18


19

Anda mungkin juga menyukai