Anda di halaman 1dari 7

Referat

Anemia
Megaloblastik
Musfirah/ 10542061715
Pembimbing : dr. Hj. Ratni Rahim, Sp. PD.
ANEMIA MEGALOBLASTIK
DEFINISI Defisiensi Vitamin B12 Defisiensi Folat
Anemia yang ditandai Anemia Pernisiosa Inadekuat intake
adanya sel megaloblast
Diit (vegetarian) Malabsobsi (tropical sprue, reseksi
dalam sumsum tulang. Sel
jejunum)
prekursor eritrosit dengan
bentuk sel besar disertai Reseksi dan bypass ileum alkoholisme
ada kesenjangan sitoplasma
Gastrektomi Kehamilan, laktasi
inti besar dgn susunan
kromosom yang longgar. Pankreatitis kronik Obat-obatan (fenitoin, primidon)

ETIOLOGI
1. Hipovitaminosis MANIFESTASI
KLINIS EPIDEMIOLOGI
a. Vit B12 Terjadi pada usia
b. Asam folat - Gejala anemia umum berapaupum namun usia
2. Non Hipovitaminosis - Glossitis (buffy tonggue) tua>>, pecandu alkohol,
- Vit B12 neurologik hamil, diet (vegetarian).

Sumber : Ilmu Penyakit Dalam Ed.VI


Anemia Megaloblastik

Hipovitaminosis

Terhambatnya proses metilasi 


Terhambat nya sintesis basa
nukleotida (timin)

Terhambatnya
sintesis DNA/RNA

Maturasi inti lebih lambat sehingga kromatin lebih longgar


Sel menjadi lebih besar karena pembelahan sel lambat
Sumber : Ilmu Penyakit Dalam Ed.VI
Diagnosis
• Pemeriksaan penyaring (kadar Hb,
Indeks Eritrosit, apusan darah
tepi)

• Pemeriksaan rutin (leukopenia


ringan dgn hipersegmentasi
netrofil, trombositopenia ringan)

• Pemeriksaan sumsum tulang


(hiperplasia eritroid dgn sel
megaloblast, giant metamyelocyte

• Pemeriksaan khusus
• ukur kadar vit B12
(<100pg/ml) dan asam folat
(<3 ng/ml)
• Uji schiling

Sumber : Bakta, IM. Anemia Megaloblastik. Dalam: Hematologi Klinik Ringkas. Denpasar: Buku
Kedokteran EGC. 2015.
ANEMIA MEGALOBLASTIK
KOMPLIKASI

PENGOBATAN • Defisiensi asam folat pada wanita hamil : cacat


lahir pada bayi
• Terapi ganti • Defisiensi vitamin B12 : atrofi optic,
vitamin B12 dan ophthalmoplegia, lesi upper neuron.
asam folat
 Hydrocobalamin IM PROGNOSIS
Baik jika etiologi diidentifikasi dan pengobatan
200 mg/hari atau
tepat diberikan.
1000 mg/minggu (7
mgg)
 As. folat 5 mg/hri PENCEGAHAN
selama 4 bln • Intake makanan yg mengandung as folat dan vit
• Perbaikan gizi B12
• Hamil : suplemen as. Folat 0,4 mg/hari dan vit.
B12 50 mg/hari sejak awal kehamilan

Sumber : Ilmu Penyakit Dalam Ed.VI


Hematologi Klinik Ringkas., 2015
DAFTAR PUSTAKA
Bakta, IM. Anemia Megaloblastik. Dalam: Hematologi Klinik Ringkas. Denpasar: Buku Kedokteran EGC. 2015; 45-49.

Efendy S. Anemia Megaloblastik. Setiati S, Alwi A, Sudoyo AW, dkk. Editor. Dalam: Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam. Jilid II. Jakarta:
Interna Publishing. 2015; 2602-7.

Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementrian Kesehatan RI. Riset Kesehatan Dasar. 2015; 256.

Baldy CM. Gangguan Sel Darah Merah. Price SA, Lorraine MW. Editor. Dalam: Patofisiologi Konsep Klinis Proses-proses Penyakit. Jakarta:
EGC. 2006; 261-262.

Kumar, Abbas, Aster dkk. Sistem Hemopoiesis dan Limfoid. Dalam: Buku Ajar Patologi Robbins. Edisi 9. Jakarta: Elsivier. 2013; 403-2,
416-8.

Lauralee S. Darah. Dalam: Fisiologi Manusia dari Sel ke Sistem. Edisi 8. Jakarta: EGC. 2015; 427.

Nugroho MR, Ratu A. Asupan Vitamin B12 terhadap Anemia Megaloblastik pada Vegetarian di Vihara Meitriya Kirthi Palembang.
Journal Kesehatan Komunitas. KESKOM 2018; 4(2): 40-1.

Tangkilisan, H.A dan Debby R. Defisiensi Asam Folat. Sari Pediatri. 2002; 4 (1) : 21 – 5.

O’leary F, Samir S. Vitamin B12 in Health and Disease. Nutrients. 2010;(2): 299,303.

Babior BM, Bunn HF. Anemia Megaloblastik. Isselbacher, Braunwald, et all. Editor. Dalam: Harrison Prinsip-prinsip Ilmu Penyakit Dalam.
Volume 2. 2013. Jakarta. EGC. Hal 1922-8.

Khan KM, Jialal I. Folic Acid (Folate) Deficiency. NCBI Bookshelf. 2018;1-4.

Shick P, Besa EC. Megaloblastic Anemia. Medscape. 2019;1-5.

Anda mungkin juga menyukai