Anda di halaman 1dari 10

MINGGU II

KONSEP BIAYA

1
KOS dan BIAYA
 KOS
Pengorbanan sumber ekonomi untuk
memperoleh barang atau jasa diharapkan
memberi manfaat sekarang atau masa yang
akan datang.
 BIAYA
Kos barang atau jasa yang telah memberikan
manfaat yang digunakan untuk memperoleh
pendapatan.

2
OBJEK BIAYA
 Unsur berupa apa pun yang
kepadanya biaya diukur dan
dibebankan.
 Dapat berupa produk, pelanggan,
departemen dan aktivitas.

3
KLASIFIKASI BIAYA
 Hubungan biaya dengan produk
• Biaya langsung (direct cost)
• Biaya tidak langsung (indirect cost)
 Hubungan biaya dengan volume
kegiatan
• Biaya Variabel (variable cost)
• Biaya tetap (fixed cost)
• Biaya campuran (mixed cost)
4
KLASIFIKASI BIAYA
 Elemen biaya produksi
• Biaya bahan baku (raw material cost)
• Biaya tenaga kerja langsung (direct labor cost)
• Biaya overhead pabrik (manufacture overhead
cost)
 Fungsi pokok perusahaan
• Biaya produksi (production cost)
• Biaya pemasaran (marketing expense)
• Biaya administrasi dan umum (general and
administrative expense)

5
KLASIFIKASI BIAYA
 Hubungan biaya dengan proses pokok
manajerial
• Biaya standar
• Biaya aktual
• Biaya terkendali
• Biaya tidak terkendali
• Biaya komitan
• Biaya diskresioner

6
Grafik Biaya Tetap, Variabel
dan Campuran

Biaya Tetap Biaya Variabel Biaya Campuran

Rp Total Total
Rp Biaya Rp Biaya

Total
Biaya

Volume Volume Volume

7
Rumus Biaya utama dan biaya
konversi

Biaya utama = Biaya bahan baku + Biaya tenaga kerja langsung

Biaya konversi = Biaya tenaga kerja langsung + Biaya overhead pabrik

8
Aliran Biaya Dalam Perusahaan
Manufaktur
Bahan

Tenaga Kerja Overhead

Barang Dalam
Proses

Barang jadi

Harga Pokok
Penjualan
9
10

Anda mungkin juga menyukai

  • Translate 1 - Pertemuan 11
    Translate 1 - Pertemuan 11
    Dokumen8 halaman
    Translate 1 - Pertemuan 11
    Neny Tri Indrianasari
    Belum ada peringkat
  • Makalah SIA
    Makalah SIA
    Dokumen27 halaman
    Makalah SIA
    Neny Tri Indrianasari
    Belum ada peringkat
  • Translate Baru 1
    Translate Baru 1
    Dokumen5 halaman
    Translate Baru 1
    Neny Tri Indrianasari
    Belum ada peringkat
  • Kelompok 3
    Kelompok 3
    Dokumen12 halaman
    Kelompok 3
    Neny Tri Indrianasari
    Belum ada peringkat
  • Minggu 7 1
    Minggu 7 1
    Dokumen11 halaman
    Minggu 7 1
    Neny Tri Indrianasari
    Belum ada peringkat
  • Latihan Soal - 4
    Latihan Soal - 4
    Dokumen4 halaman
    Latihan Soal - 4
    Neny Tri Indrianasari
    Belum ada peringkat
  • Latihan Soal
    Latihan Soal
    Dokumen8 halaman
    Latihan Soal
    Neny Tri Indrianasari
    Belum ada peringkat
  • Minggu 2 - 2019
    Minggu 2 - 2019
    Dokumen19 halaman
    Minggu 2 - 2019
    Neny Tri Indrianasari
    Belum ada peringkat
  • Latihan Soal
    Latihan Soal
    Dokumen9 halaman
    Latihan Soal
    Neny Tri Indrianasari
    Belum ada peringkat
  • Febby Afgadian
    Febby Afgadian
    Dokumen75 halaman
    Febby Afgadian
    Neny Tri Indrianasari
    Belum ada peringkat
  • Febby Afgadian
    Febby Afgadian
    Dokumen75 halaman
    Febby Afgadian
    Neny Tri Indrianasari
    Belum ada peringkat