Anda di halaman 1dari 15

SMK

PERTANIAN
PEMBANGUNAN NEGERI
LEMBANG
Profil SMK PPN Lembang
SMK Pertanian Pembangunan Negeri Lembang Dinas Pendidikan
Provinsi Jawa Barat di Lembang Yang dulu dikenal dengan sebutan
Sekolah Pertanian Menengah Atas (SPMA) didirikan pada tanggal 24
September 1964 oleh masyarakat Bandung Utara yang disponsori Ikatan
Pemuda Bandung Utara (IPBU), Lembaga Sosial Desa Cidadap dan SPMA
Tanjungsari yang diresmikan dengan Surat Keputusan Gubernur DT.I
Jawa Barat No. B.III l12/E-50/Pend/SK/1965 tanggal 26 September
1965
Yang semula berlokasi di jalan Dr. Setiabudhi No. 193 Kotamadya
Bandung. Sejak tahun 1998 melalui proses ruislag (tukar guling) oleh
Pemerintah Provinsi Jawa Barat kampu SMK PP N Lembang pindah ke
Cilumber Lembang. dengan ditandatangani surat kesepakatan bersama
antara Menteri Pertanian dan Menteri Pendidikan Nasional tanggal 31
Juli 2008 nomor. Tentang Pembinaan SMK-Pertanian, maka
nomenklaturnya menjadi “Sekolah Menengah Kejuruan Pertanian
Pembangunan Negeri Lembang Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat.
Kepala Sekolah Dra. Wiwi Siti Zawiyah (Periode Maret 2018 - sekarang)

VISI SMK PPN Lembang


Menjadi SMK unggul bidang pendidikan pertanian dalam mewujudkan generasi penerus
pembangunan pertanian yang berakhlak mulia, cerdas, terampil dan berdaya saing.

MISI SMK PPN Lembang


- Membentuk mental spiritual siswa yang tangguh dilandasi iman dan taqwa kepada
Tuhan Yang Maha Esa.
- Menciptakan lulusan yang cerdas, terampil dan produktif mengembangkan agribisnis.
- Memberi pelayanan pendidikan yang bermutu dengan meningkatkan kinerja
profesional tenaga pendidik dan kependidikan.
- Membangun kerjasama yang produktif dan profesional.
Jumlah siswa SMK PPN Lembnag
2018/2019
Kelas X ATPH 102
Kelas X APHP 53
Kelas XI ATPH 127
Kelas XI APHP 41
Kelas XII ATPH 164
Kelas XII APHP 58
Jumlah Total 545
Profil Boarding School SMK PPN Lembang

Asrama diperuntukkan untuk siswa-siswa yang


tempat tinggalnya jauh dari lingkungan sekolah,
diluar kota seperti Purwakarta, Subang,
Pangalengan, Cirebon, Jombang, Cianjur dll.

Ada beberapa kegiatan rutin yang menjadi


aktivitas harian di asrama seperti jadwal
mengaji dan storan hafalan setiap shubuh setiap
selesai sholat shubuh berjamaah, ada juga
kegiatan maghrib berjamaah dan mendengarkan
tausiyah atau berdiskusi sampai waktu sholat
isya, adapun kegiatan lainnya seperti
ekstrakurikulier dan olahraga sore tentatif
dilaksanakan penghuni asrama
Pengelola Boarding School

Ketua Asrama :
Wawan
Hermawan, S.E
Koordinator
Kegiatan :
Ida Rukhaida, Penceramah :
S.Pd Ujang Guru Ngaji :
Suherman, S.Pd Cecep Rahmat
M, S.Kom Wali Asrama :
Yasirudin
Muwalid, SP
Sekretaris :
Wiwi
Kurniadewi, S.E
Juru Masak :
Petugas Eulis Heni
Sarpras :
Ridwan
Petugas Nurdin
Keamanan :
Satpam
Jumlah Penghuni Asrama

Asrama Putri 34
Asrama Putra 44
Total 78
No Nama Kamar
1 Azhar Nur Azizah 2
2 Fadhilah Khusnul Khotimah 2
3 Gina Sonia 2
4 Izmi Hafsah 2
5 Fitria Ummi K 4
6 Kesih Sukaesih 2
7 Maya Herma Sa’ari 2
8 Syeli Agusningsih 5
9 Mega Salsabila 3
10 Nabila Sasavira 6
11 Nova Nurwala 6
12 Nuraeni 6
13 Restu Amelia Putri 6
14 Rizka Nurkhalisa Putri 6
15 Riska 4
16 Sandra Rusin Zika 6
17 Susanti 6
18 Arista Nur Shifa 5
19 Syaradina Nafisa Aftori 3
20 Tashabila Maudinarohman 2
21 Alyza Zaricha Suharta 4
22 Siti Karlina 4
23 Siti Salma N 4
24 Sri Sinta 3
25 Susi Susilawati 5
26 Nova Mulyawati 3
27 Desi 5
28 Farah Bela Fadhilah 4
29 Fitriani 3
30 Sita Wulandari 5
31 Kitana Kaulika Az Zahra 3
32 Risanti Rahmawati 3
33 Sumia Sukmar 5
34 Tita Setiawati 5
No Nama Kamar
1 Zaeni Ahmad Musyarof 2
2 Bima Wahyu 3
3 Noval Dwi Wahyudi 4
4 Fahrezi Finandiki P 5
5 Muhammad Rifqi Aziz 5
6 Tedi Casmita 6
7 Ilham Nurdiansyah 7
8 Rizki Permana 8
9 Muhammad Latief 9
10 Acep Tedi Firmansyah 11
11 Reza Pramesta Nugraha 11
12 Frans Sidik P 10
13 Nandang Setiawan 12
14 Muhammad Ilyas Amrullah 12
15 Iman Haruman 13
16 Andrean Dwi Sahara 1
17 Difka Oktaviandi 1
18 Farhan Ilham Thariq 1
19 Muhammad Salman Alfarizy 2
20 Ilham Maulana 2
21 Langsar Dzulhaj 3
22 Krisna Rasyid 3
23 Dev Rohman 3
24 Muhammad Rizky Noorahman 4
25 Muhammad Razif Candriyan 4
26 Genaro Mahardika 4
27 Andriyadi Purnama 5
28 Parhan Imanudin 5
29 Muhammad Ishaq Yusuf 6
30 Pebi Rahman 6
31 Reza Anugrah 6
32 Rahmat Hidayat 7
33 Miftah Syahid 7
34 Wildan Al Ghifari 7
35 Triana Herdian 8
36 Aden Pajar Jamaludin 8
37 Damara Yudistian 9
38 Mohammad Ramdani 9
39 Rifqi Alfian Putra Ontoni 10
40 Muhammad Gilang 10
41 Muhammad Fajar Zamzami 10
42 Wira Yudha Prima 11
43 Fadzla 12
44 Andri 12
Kegiatan Siswa Boarding School

Bercocok Tanam Opsih


Kegiatan Siswa Boarding School

Study Tour Safari Kajian


Kegiatan Siswa Boarding School

Evaluasi Bulanan Boarding School


Pengajian Shubuh dan Maghrib

Anda mungkin juga menyukai