Anda di halaman 1dari 49

HEAT EXCHANGER

EQUIPMENT

Dr. Ir. Meika Syahbana Rusli, MSc

Peralatan Industri Pertanian 1


Prinsip-prinsip rancangan penukar panas yang
baik :
 Pergerakan lapisan fluida yang kontak dengan kedua sisi
permukaan penukar panas harus cepat.
 Terjadi pengadukan dari lapisan yang kontak dengan
permukaan penukar panas dengan badan fluidanya.
 Gunakan prinsip-prinsip aliran berlawanan.
 Sedapat mungkin perbedaan suhu yang besar konsisten
terhadap pengendalian suhu yang tepat dan mencegah
pengaruh pada produk.
 Gunakan fluida secukupnya
 Dinding fluida berupa lembaran tipis yang mempunyai
sifat ketahan yang baik.
 Gunakan logam yang mempunyai konduktifitas panas y
ang tinggi/baik

Peralatan Industri Pertanian 2


Tipe-tipe alat penukar panas :
• Penukar panas tipe permukaan
• Penukar panas tipe tabung (tubular)
• Penukar panas plat datar (Plate Heat Hxchanger/PHE)
• Penukar panas tipe Barrel (Shell And Tube Heat
Exchanger)
• Pemanas Roswell
• Penukar panas tipe Swept atau Surface
• Alat penukar panas kumparan pipa
• Penukar panas aliran bersilangan
• Pemanas uap air kontak langsung

Peralatan Industri Pertanian 3


Penukar Panas Tipe Permukaan
 Operasi pindah panas berlangsung dengan
cara mengalirkan media pemanas atau
pendingin lewat tabung/pipa dan produk
dibiarkan turun ke bawah sebagai akibat
gaya gravitasi melalui luaran tabung/pipa
tersebut.
 Komponen pendistribusi produk ditempatkan
di bagian atas dan komponen penampung
produk ditempatkan di bagian bawah.
Peralatan Industri Pertanian 4
Penukar Panas Tipe Tabung (Tubular)
 Penukar panas tipe tabung ganda terdiri dari dua
pipa yang mana salah satu pipa berdiameter lebih
kecil berada di dalam pipa lainnya. Produk dialirkan
melalui pipa dalam sedangkan media pendingin atau
pemanas mengalir pada ruang antara dinding pipa
dalam dan pipa luar.
 Penukar panas tipe tabung tiga terdiri dari tiga lapis
tabung yang disusun secara konsentris. Produk
dialirkan melaui lapisan bagian tengah sedangkan
media pemanas atau pendingin dialrkan dibagian
luar dan bagian dalam produk .
Peralatan Industri Pertanian 5
Penukar panas tipe tabung ganda

Peralatan Industri Pertanian 6


Penukar panas tipe tabung tiga
Media pemanas/
Produk pendingin

Media
pemanas/
pendingin

Produk
Peralatan Industri Pertanian 7
Penukar Panas Tipe Barrel (Shell AndTube)

 Tipe ini merupakan tipe khusus dari penukar panas


tipe tabung dan sama dengan unit shell dan tabung
yang digunakan sebagai unit kondenser pada pabrik
pendingin.
 Produk yang dipanaskan dibawa melalui tabung
stainless steel yang ditempatkan di dalam tabung
yang lebih besar.
 Uap air panas atau pemanas/pendingin lainnya
mengalir didalam tabung atau silinder yang lebih
besar mengelilingi produk yang akan dipanaskan atau
didinginkan
 Tipe ini sering digunakan pada pabrik pengentalan
susu sebagai pemanasan awal yang menggunakan
media pemanas uap dari evaporator atau bejana
vacuum
Peralatan Industri Pertanian 8
Peralatan Industri Pertanian 9
Peralatan Industri Pertanian 10
Peralatan Industri Pertanian 11
Peralatan Industri Pertanian 12
Penukar Panas Plat datar (Plat Heat Excanger)

 Tipe ini sangat efisien, kompak, biaya operasi lebih


murah dan mudah dibersihkan.
 Aliran antara media pemanas atau pendingin bisa
searah atau berlawanan terhadap aliran produk
sesuai dengan yang diharapkan.
 Jika digunakan sebagai pemanas maka media
pemanasnya bisa menggunakan air panas atau uap
dan untuk pendinginan biasanya dengan
menggunakan air yang telah didinginkan

Peralatan Industri Pertanian 13


Plate heat exchangers
Plate heat exchangers are smaller and lighter
than the conventional ones and they are easy
to install and maintain. They are compact,
flexible designed, economicaly and up to five
times more eficient than conventional heat
exchangers. For all industries where heat
exchanging is necessary we can provide a
various range of plate heat exchangers:
gasket type, semi-welded, welded, electrical
and more. The plates are made of stainless
steel, titanium or graphite.

Peralatan Industri Pertanian 14


Plate heat exchanger components:

Peralatan Industri Pertanian 15


Plate heat exchanger flow principle:

Peralatan Industri Pertanian 16


Peralatan Industri Pertanian 17
Peralatan Industri Pertanian 18
Peralatan Industri Pertanian 19
Pemanas Roswell
• Tipe ini memiliki tabung jaket tempat uap pemanas
dialirkan. Ruangan ini didisain agar aliran uap
pemanas berbentuk spiral pada permukaan
pertukaran panas.
• Kecepatan aliran produk dirancang dari 18 sampai
30 ft per menit untuk memperoleh aliran turbulen
dan mencegah terjadinya kegosongan. Kecepatan
aliran yang tinggi dan restriksi dimensi
mengakibatkan takanan berlangsung lebih tinggi
dibanding penukar panas tipe lain.
• Tipe ini biasanya digunakan untuk pemanas akhir
pada sistem pasteurisasi es krim dan untuk
pemanasan produk tertentu.
Peralatan Industri Pertanian 20
Penukar Panas Tipe Swept/Scraped Surface
 Tipe ini digunakan terutama untuk produk yang
kekentalannya melebihi kisaran kemampuan dari
penukar panas plat datar atau produk dengan
pemanasan/pendinginan pada suhu yang ekstrim.
Tipe ini bisa beroperasi diatas 300 oF atau dibawah
suhu titik beku.
 Penukar panas tipe ini mempunyai silinder jaket yang
didalamnya terdapat blade pembawa produk yang
berputar. Kecepatan pendinginan/pemanasan tidak
tergantung pada kecepatan alir produk tetapi
tergantung pada kecepatan putar blade dan jumlah
efektif dari jalur pada blade.
Peralatan Industri Pertanian 21
 Media pemanasnya menggunakan uap air
panas, air panas atau cairan panas lainnya,
sedangkan sebagai media pendingin
digunakan air, pendingin lain (coolant) juga
refrigeran ekspansi langsung.
 Kapasitas pindah panas pada penukar panas
tipe ini ditentukan oleh luasan permukaan
silinder, kecepatan putaran blade, jumlah
lajur pada blade,perbedaan suhu antara
produk dengan media pemanas atau
pendingin, dan karakteristik pindah panas
internal dari produk.
Peralatan Industri Pertanian 22
The scraped-surface heat exchanger
consists of a rotating bladed shaft
positioned concentrically within a
jacketed, insulated tube. The product
flows in the inner tube, where it is
continuously agitated and removed
from the walls by the blades. Heating or
cooling fluid flows in the annular space
between the heat transfer cylinder and
the outer insulated tube.

Peralatan Industri Pertanian 23


Peralatan Industri Pertanian 24
Scraped-surface heat exchangers are
designed for heavy-fouling products and
for crystallization processes and can
handle a product containing as much as
75% solid particles. This type of
exchanger can be positioned
horizontally or vertically. Cleaning and
inspection are accomplished by lowering
or sliding the rotor and blade assembly.

Peralatan Industri Pertanian 25


In the scraped
surface heater the
heat transfer
surface is
continuously being
scraped off by a
fast rotating
scraper made of
food-grade
synthetic material
to avoid any
product adherence
resulting in burnt

Peralatan Industri Pertanian 26


• deposits with reduced heat transfer as a
consequence. The scraped surface heater is
especially suited for products with high solids
content. They can operate continuously for
20 hours and are cleaned together with the
remaining feed system.
• The scraped surface heat exchanger is not
recommended for products containing
crystals like precrystallized whey or permeate,
due to wear problems.

Peralatan Industri Pertanian 27


Peralatan Industri Pertanian 28
Alat penukar panas kumparan pipa

Pipa penukar panas


dililit menjadi sebuah paket
spiral, dipasang dalam
sebuah wadah berbentuk
silinder (Bernasconi et al.,
1995).

 Agak sukar dibuat


 menghemat tempat
 Biaya cukup murah

Peralatan Industri Pertanian 29


Peralatan Industri Pertanian 30
Penukar panas aliran bersilangan

Penukar panas ini umumnya digunakan untuk


pendinginan udara atau gas

Zat alir yang


didinginkan atau
dipanaskan dialirkan
melalui pipa dan udara
atau suatu gas dapat
dipaksa mengalir
melalui kisi-kisi
menyilang arah aliran
zat dalam pipa

Peralatan Industri Pertanian 31


Pemanas Uap Air Kontak Langsung

• Pada tipe ini tidak ada diniding penukar


panas antara produk dan media
pemanas. Panas ditransfer pada produk
dengan cara mencampur secara terbaur
melalui injeksi uap infusi.
• Pemanas tipe ini dibagi menjadi dua
jenis, yaitu pemanas jenis injector dan
pemanas jenis infuser.

Peralatan Industri Pertanian 32


Perbedaan pemanas jenis injector dan infuser
• Pemanas tipe injector, uap air panas diinjeksikan ke
dalam produk, sementara untuk jenis infusi uap air
panas disemprotkan ke dalam produk.
• Saat dioperasikan pada kapasitas rendah, pemanas
injector cenderung gemuruh karena terjadi
kondensasi dari gelembung uap air menjadi air.
• Injector biasanya dioperasikan pada kisaran yang
relatif kecil, baik ukuran, laju alir, kisaran suhu,
jumlah uap air panas dan tekanan.
• Jenis infuser lebih banyak digunakan, lebih fleksibel
dan memungkinkan dioperasikan pada kisaran
yang cukup besar, untuk laju alir produk, kisaran
suhu dan tekanan.
Peralatan Industri Pertanian 33
Peralatan Pendingin
• Mesin pendingin memiliki bagian utama, yaitu
evaporator, kompresor dan kondensor, yang
didalamnya terdapat medium pendingin yang
disebut refrigeran.
• Medium pendingin adalah bahan yang digunakan
untuk mengangkut panas dari bahan yang yang
didinginkan dan membuangnya ke luar mesin
pendingin melalui kondensor.
• Peralatan pendingin yang umum digunakan
adalah refrigerator, freezer, condition chamber
dan cold storage.

Peralatan Industri Pertanian 34


Jenis-jenis refrigeran yang sering digunakan:
Amoniak (NH3) untuk pendingin makanan
Air untuk AC
CO2 padat, sebagai es kering
CCl3, untuk AC berkapasitas besar

Peralatan Industri Pertanian 35


Refrigerator

Peralatan Industri Pertanian 36


Refrigerator cycle for a vapor-compression
refrigerating system

Condenser
From: Air Expansion Valve
Compressor From: Air
Conditioning and
From: Air Conditioning and
Refrigeration
Conditioning and Refrigeration
Institute
Refrigeration Institute
Institute

Peralatan Industri Pertanian 37


• First, the energy to the motor causes the positive displacement
compressor, whose maximum capacity is a function of the speed
and volume of the cylinder displacement, to draw cold, low
pressure refrigerant vapor from the evaporator and compresses
it.

• Second, the high pressure, high temperature discharge gas


passes through the natural draft air cooled condenser. The air
circulates over the condenser by convection, and when it comes
into contact with the warm condenser, it absorbs heat and rises.
The cooler air underneath rises to where it may also absorb
condenser heat. The gas is then condensed to a liquid and the
heat is rejected into the ambient air.

• Thirdly, the liquid refrigerant passes through a pressure


reducing capillary tube to the evaporator, at a low pressure. The
device permits the flow of refrigerant into the evaporator to be
at the rate needed to remove the desired heat load.

• Lastly, the low pressure, low temperature liquid in the


evaporator absorbs heat from its surroundings, and evaporates
to a gas, which is withdrawn by the compressor.
Peralatan Industri Pertanian 38
Schematic

Peralatan Industri Pertanian 39


• Schematic Equipment
• Step 1-2 Compressor
• Step 3-4 Condenser
• Step 5-6 Receiver (Hold subcooled
liquid)
• Step 7-8 Expansion Valve
• Step 8-9 Evaporator

Peralatan Industri Pertanian 40


Peralatan Industri Pertanian 41
STANDARD FEATURES
• Air-cooled condensing unit • Full glass doors
• Automatic condensate • Key locks
evaporation • Magnetic gasketing
• Automatic defrost • Adjustable control range from
• Casters – 1 & 2 door 2°C to 10°C. Factory preset at
• 6” legs – 3 door 4°C.
• Coated evaporator • Polyurethane foam insulation
• Digital LED thermometer • Stocked for same day shipment
• Door opening heaters • White exterior
• Ducted air distribution • White interior
• Epoxy coated shelves • Warranties: 1 year parts and
• Expansion valve system labor. 5 year compressor
• Fluorescent interior light

Peralatan Industri Pertanian 42


Freezer
Freezer merupakan peralatan pendingin yang
kontak dengan padatan dingin. Peralatan
pendingin ini dibuat dari logam yang tersusun
seri yang berada di bagian bawah refrigeran.
Lempengan logam tersebut seperti puncak
paralel yan dapat berbentuk horisontal atau
vertikal

Peralatan Industri Pertanian 43


OPTIONAL FEATURES

 Alarm systems
 Custom paint
 Extra shelves
 Left or right hand hinges
 Legs in lieu of casters
 Live quadplex outlet
 2” sleeve with cover
 Up to 8 stainless steel drawers per door section
 Solid doors
 Stainless steel exterior
 Stainless steel interior
 Temperature recorder

Peralatan Industri Pertanian 44


Peralatan Industri Pertanian 45
Bottom Mount Freezer
Peralatan Industri Pertanian 46
Peralatan Industri Pertanian 47

Cold storage
Peralatan Industri Pertanian 48

Cold storage
TERIMA KASIH

Peralatan Industri Pertanian 49

Anda mungkin juga menyukai