Anda di halaman 1dari 12

Asuhan Keperawatan Pada

Gangguan Sistem Hematologi

Isni Lailatul Maghfiroh


Pengkajian Umum Sistem
Hematologi
 Data Demografi
− Jenis kelamin
− Usia
− Tempat tinggal
 Golongan darah
 Riwayat Kesehatan Keluarga
 Riwayat Kesehatan Lalu
− Riwayat keganasan & kemoterapi
− Resiko tinggi HIV
− Hepatitis
− Kehamilan
− Trombosis vena
Masalah Kesehatan : Keluhan
Utama
 Tanda-tanda infeksi
Leukemia, limfoma, meiloma  Demam & menggigil
 Perdarahan
− Trombositopenia, leukemia, ggg pembekuan 
Epistaksis, perdarahan gusi, ptikie, ekimosis, menoragi
− Defisiensi faktor pembekuan  Hematrosis
 Warna Kulit
− Anemia  Pucat pada konjungtiva, ujung hidung, &
bibir
− Ikterik  Hemolisis
Masalah Kesehatan : Keluhan
Utama
 Nyeri dada, dispnea, & ortostasis  Anemia
 Pica  Pada anemia defisiensi Fe
 Perut terasa penuh, mudah kenyang  Splenomegali
 Alokoholik, kekurangan gizi, vegetarian  anemia
megaloblastik
 Nyeri kepala & gangguan neurologis  Leukostasis,
trombositopenia, atau trombosis
 Pruritus  Polisitemia & penyakit Hodgin
Pemeriksaan Fisik
 Kepala
− Konjungtiva anemis, mukosa pucat  anemis
− Ikterik  hemolisis, hiperbilirubin
− Petikie  Trombositopenia
− Glositis  anemia defisiensi Fe & B12
− Lifadenopati  Limfoma
 Sistem Integumen
− Pucat  Anemia
− Ikterik  Hiperbilirubinemia
− Koilonisia  Anemia defisiensi Fe
− Ekimosis Ptikie  Trombositopenia
 Sistem Kardiovaskuler
Takikardia  Anemia berat dengan gagal jantung
Pemeriksaan Fisik
 Abdomen
Splenomegali  Polisitemia, limfoma
 Sistem neurologi
Kehilangan sensasi getar  Anemia megaloblastik
 Sistem muskulo
Nyeri tulang / tenderness  Meiloma multipel
Pemeriksaan Lab Darah
 Hemoglobin (Hb)
<5 g/dl  indikasi transfusi meski tidak ada gejala
 Hematokrit (HCt)
Bila >70%  Indikasi flebotomi segera
 Hitung Platelet
− Bila <10.000/mmᶟ  Resiko perdarahan spontan
− <50.000 /mmᶟ  Resiko perdarahan meningkat pada pembedahan
− >2.000.000 /mmᶟ  Resiko tinggi trombosis
 Hitung Netrofil
Bila >500 /mmᶟ  Resiko tinggi infeksi
 Protrombin Time (PTT)
Bila <2.5 x kontrol  Resiko tinggi perdarahan spontan
 Waktu perdarahan
Bila >20 mnt Resiko tinggi perdarahan spontan
Masalah Keperawatan
 Gangguan perfusi jar perifer
 Gangguan pola nafas
 Gangguan difusi oksigen
 Intolerasi aktifitas
 Nyeri akut / kronis
 Mual
Rencana Intervensi
Keperawatan

Disusun berdasarkan diagnosa utama yang muncul


dengan landasan rasional yang jelas.

Jangan menyusun rencana asuhan keperawatan yang


tidak sesuai dengan kondisi pasien
Thank You

Anda mungkin juga menyukai