Anda di halaman 1dari 25

HIV / AIDS

PUSKESMAS
LEWOLEBA
WHAT IS HIV /AIDS..??

H : HUMAN
I : IMMUNODEFICIENCY
V : VIRUS

VIRUS YANG MENYEBABKAN DAYA TAHAN TUBUH MANUSIA


BERKURANG ATAU MELEMAH

A : ACQUIRED ( TDK DITURUNKAN TTP DITULARKAN )


I : IMMUNE ( SISTEM DAYA TANGKAL ATAU KEKEBALAN THD
SUATU PENYAKIT)
D : DEFICIENCY ( TDK CUKUP ATAU KURANG)
S : SYNDROME ( KUMPULAN ATAU TANDA & GEJALA PENYAKIT)

AIDS ADALAH BENTUK LANJUTAN DARI INFEKSI HIV ( PENYAKIT YANG


MEMBUAT ORG TAK BERDAYA & MEMBUAT KEMATIAN YG
DISEBABKAN OLEH HIV
PERTAMA KL : 1981 : SAN FRANSISKO, PD SEORANG GAY
S/D AKIR 1995 : HIV + DI DUNIA : 28 JUTA ORG
SETIAP HARI INFEKSI BARU : 8500 ORANG
1000 DIANTARANYA BAYI DAN ANAK2
5,8 JUTA SDH MENINGGAL

DI ZAMBIA :
EPIDEMI AIDS TELAH MENURUNKAN UHH DR: 66 THN JADI 33 TAHUN.

DAN DIPERKIRAKAN:

PADA TAHUN 2010 : DI ZIMBABWAE DARI 70 AKAN MENJADI 40 TAHUN

DI UGANDA, DARI 59 TAHUN AKAN MENJADI 31 TAHUN

75 – 85 % MENULAR MELALUI HUBUNGAN SEKS


5 - 10 % MELALUI HOMOSEKSUAL
6 - 10 % ALAT SUNTIK
3 - 5 % TRANSFUSI DARAH YG TERCEMAR.
‡ 1 % AIR SUSU IBU
CARA KERJA HIV
MENYERANG DAN MERUSAK SISTEM
PERTAHANAN TUBUH

HIV SEL DARAH PUTIH


AIDS
5-10 Thn
DARI HIV+ MENJADI AIDS:
Tertular

Periode
Jendela HIV + AIDS

3 - 6 BULAN 3 - 10 TAHUN 1 - 2 TAHUN


I.HIV + tp blm menunjukan
gejala

II.ISPA yg tak sembuh2,serta


infeksi selaput lendir

III.Diare kronis tanpa sebab yg


jelas berlangsung lbh dr 1
bln,Infeksi bakteri yg parah,TBC
paru

IV.Meliputi toksoplasmosis pd
otak,candidiasis pd
tenggorokn,s.napas,trakhea,paru
,sarkoma kaposi(bercak –bercak
coklat keunguan di kulit).
12 gejala yg mengindikasikan anda
mungkin sdh terjangkit HIV/AIDS
• Badan sakit,demam,kadang diikuti dgn rasa dingin yg hebat
• Gatal2,pasien umunya merasa gatal yg tdk normal,biasa permukaan
kulit muncul bintik merah cukup banyak
• Mudah lelah walau aktivitas ringan
• Mual
• Hilang napsu makan (kurang gizi)
• Herpes pd mulut dan organ intim
• Diare lama
• Mulut jamuran,sariawan,kesulitan menelan
• BB↓ drastis
• Sulit fokus,mudah khilangan konsentrasi.
• Menderita sakit ringan flu dan demam yg tak sembuh2.
• Gangguan haid(sakitkewanitaan lainnya)

WARNING!!..Jika prilaku
mendukung...segralah priksakan diri ke
klinik VCT terdekat
KELOMPOK RESIKO TINGGI
1. YG BERHUBUNGAN SEKS DI LUAR NIKAH /
HUBUNGAN SEKS TIDAK NORMAL:
- WTS/PTS DAN PELANGGANNYA
- HOMOSEKSUAL =>BISEKSUAL
- WANITA DI PANTI PIJAT
- WANITA/PRIA YG SERING GANTI PASANGAN SEXUAL

2. PENGGUNA NARKOTIK SUNTIK:


- SUNTIK TIDAK STERIL
- SECARA BERSAMA-SAMA / BERGANTIAN

3. PENERIMA TRANSFUSI DARAH / TRANSPLANTASI ORGAN


TERUTAMA DI TEMPAT YG TAK ADA FASILITAS UNTUK
DETEKSI HIV
PENCEGAHAN & PENULARAN

JIKA KITA TAHU CARA PENULARAN


KITA PASTI TAHU CARA PENCEGAHAN
HIV terdapat di :

darah

cairan sperma
cairan vagina

air susu ibu


PENCEGAHAN
Penularan melalui DARAH

1
SCREENING
DARAH
DONOR
HINDARI
2 PENGGUNAAN
JARUM SUNTIK
YANG TIDAK
STERIL
3
JANGAN HAMIL KALAU HIV (+)
Penularan melalui cairan vagina/air mani
PENCEGAHANNYA ?

A B C
Penularan melalui cairan vagina/air mani
PENCEGAHANNYA ?

A
Abstinensia (pantang)
Tidak melakukan
hubungan sex diluar
nikah
B
Be faithful (kesetiaan)
Dengan pasangan
A B TIDAK DIPATUHI

MAKA TERPAKSA PILIH

C CONDOM
Cara penularan melalui ASI
PENCEGAHANNYA ?

Ibu dengan HIV/AIDS


dianjurkan tidak
menyusui bayi atau
anak yang sehat (HIV
negatif)
TIDAK TERBUKTI TERJADI PENULARAN HIV-AIDS
Bagaimana pengetahuan
remaja ttng HIV/AIDS????
• Proporsi jmlh remaja pd populasi umum yg kenal HIV/AIDS dgn baik
± 20%
• Remaja pd populasi kunci yg kenal HIV/AIDS dg baik ± 50%.
• Prilaku remaja berisiko:
Yg sdh mlakukan husex 4% usia 15-19 th dan 11% umur 20-24 th =
remaja laki2
1,3% usia 15-19 th dn 1,4% usia 20-24 th=Remaja Perempuan
Alasan husex remaja perempuan:38% terjd bgt sj,21% dipaksa
pasangan,7% ingin th dn akan segera menikah,4% dipengaruhi
teman.
Dari remaja SLTA di 6 kota yg diteliti:0%-1,9% coitus 1 th trakhr,0,8-
3,2%sex anal,Jmlh rata2 pasangan sex;1,6-2,7 org.Penggunaan
kondom 3-18%
Terkait narkoba:15-27%prnah mabuk,2,2-12,8%prnh gunakan
narkoba;0,0-0,5% gunakan narkoba suntik.stengah dr pengguna
narkoba mulai coba2 sejak smp.
Yang bisa dilakukan untuk mencegah dan menanggulangi HIV/AIDS pd
remaja

PENDIDIKAN PEMANFAATAN WAKTU LUANG


• Memperkuat ktahann mental • Aktif dlm kegiatan
mlalui pend agama
rekreasi sehat dn
• Informsi yg bnar ttng Kespro
dn PHBS olaraga
• Pemahaman ttng perilaku • Kegiatan kreatif sprt
melindungi diri dn orla lomba2 dll.
• Pemahamn dn keterampilan
hdp,yi kmampuan negosiasi • Kegiatan kesenian
n kmampuan mnolak ajakn • Mengembangkan hobi
yg mmbahayakn diri dn
mrusak masa depan yg bermanfaat sprt
• Mmiliki pengthuan yg kursus dll
lengkap dn benar ttng • Melibatkan diri dlm
HIV/AIDS,Narkoba
• Mmiliki sikap dn prilaku yg kegiatan sosial
tepat trhdp prmasalahn yg kmasyarakatan.
dihdapi sbg remaja
SITUASI KITA

BAGAIMANAKAH POTRET HIV & AIDS DI KABUPATEN LEMBATA


TERCINTA HINGGA SAAT INI???

Anda mungkin juga menyukai