Anda di halaman 1dari 14

Dosen Pengampu :

Ardianus Laurens Paulus,


SE.,M.,Sc

NAMA KELOMPOK :
CINDY EKA P (31328406)
CITRA AYU W (32318407)
DIKA RAHMATIKA (32318411)
LOLIKA DWIKY W (32318419)
BERKEWIRAUSAHAAN

APA ITU
BERKEWIRAUSAHAA
N?

PROFIL SEMANGAT PRINSIP-


MANFAAT FUNGSI
BERKEWIRA BERKEWIRA PRINSIP
BERKEWIRA BERKEWIRA
BERKEWIRA
USAHAAN USAHAAN USAHAAN USAHAAN
USAHAAN
PENGERTIAN
BERKEWIRAUSAHAAN
• Menurut John J.Kao (1993) mendefinisikan berkewirausahaan adalah
usaha untuk menciptakan nilai melalui pengenalan kesempatan bisnis
manajemen pengambilan resiko yang tepat, dan melalui keterampilan
komunikasi dan manajemen untuk memobilitasi manusia,uang,dan
bahan-bahan baku atau sumber daya alam yang diperlukan untuk
menghasilkan proyek supaya terlaksana dengan baik.
• Menurut Robert D.Hisrich Et al(2005) berkewirausahaan adalah
proses dinamis atas penciptaan tambahan kekayaan.
• Pengertian kewirausahaan menurut intruksi Presiden RI NO.04 Tahun
1995 kewirausahaan adalah semangat, sikap , perilaku, dan
kemampuan seseorang dalam menangani usaha dan atau kegiatan
yang mengarah pada upaya mencari, menciptakan, menerapkan cara
kerja, teknologi dan produk baru dengan meningkatkan efisiensi
dalam rangka memberikan pelayanan yang lebih baik dan atau
memperoleh keuntungan yang lebih besar
MANFAAT BERKEWIRAUSAHAAN :
• Menurut Thomas W. Zimmerer et al (2005) merumuskan
berkewirausahaan adalah sebagai berikut :
1. Memberi peluang dan kebebasan untuk mengendalikan nasib sendiri
2. Memberi peluang melakukan perubahan
3. Memberi peluang untuk mencapai potensi diri sepenuhnya
4. Memiliki peluang untuk meraih keuntungan seoptimal mungkin
5. Memiliki peluang untuk berperan aktif dalam masyarakat dan
mendapatkan pengakuan atas usahanya
6. Memiliki peluang untuk melakukan sesuatu yang disukai dan
menumbuhkan rasa senang dalam mengerjakannya
FUNGSI-FUNGSI WIRAUSAHA
Fungsi pokok wirausaha yaitu
1. Membuat keputusan penting dan mengambil resiko tentang tujuan dan sasaran
perusahaan
2. Memutuskan tujuan dan sasaran perusahaan
3. Menetapkan bidang usaha dan pasar yang akan dilayani
4. Menghitung skala usaha yang diinginkannya
5. Menentukan permodalan yang diinginkan dengan komposisi yang
menguntungkan
6. Memilih dan menetapkan kriteria pegawai atau karyawan dan memotivasinya
7. Mengendalikan secara efektif dan efisien
8. Mencari dan menciptakan berbagai cara baru
9. Mencari terobosan dalam mendapatkan masukan atau input, serta mengolahnya
menjadi barang dan atau jasa menarik
10. Memasarkan barang dan atau jasa tersebut untuk memuaskan pelanggan dan
sekaligus dapat memperoleh dan mempertahankan keuntungan maksimal
FUNGSI TAMBAHAN WIRAUSAHA
1. mengenai lingkungan perusahaan dalam rangka mencari
dan menciptakan peluang usaha
2. Mengendalikan lingkungan kearah yang menguntungkan
bagi perusahaan
3. Menjaga lingkungan usaha agar tidak merugikan
masyarakat maupun merusak lingkungan akibat dari
limbah usaha yang mungkin dihasilkannya
4. Meluangkan dan peduli atas CSR (Corporate Social
Responsibility/Kepedulian Sosial )
PROFIL BERKEWIRAUSAHAAN
:
Menurut David E. Ryev(1996) profil kewirausahaan diantaranya :
1. Seseorang yang berprestasi tinggi Seorang wirausahawan dituntut
berprestasi tinggi, maka perlu bekerja sama dengan para profesional
dan bermitra kepada para ahli terutama untuk memecahkan masalah
masalah yang menantang
2. Pengambil resiko Seorang wirausahawan tidak boleh takut
menghadapi resiko namun tidak mengambil resiko yang rendah
ataupun terlalu tinggi
3. .Pemecah masalah Seorang wirausaha harus pandai mengidentifikasi
setiap masalah dan dapat menyelesaikan dengan efektif dan efesien
atas masalah yang dihadapi
4. . Pencari status Para wirausahawan lebih menyukai apabila bisnis
yang dibangunnya dipuji dan berhasil
5. Memiliki tingkat cadangan energi yang tinggi Para
wirausaha dituntut untuk sehat jasamani dan rohani agar
dapat bekrja pada kurun waktu yang cukup panjang
6. Memiliki rasa percaya diri yang tingg Percaya diri dan
meyakini bahwa wirausahawan memiliki keterampilan,
kemauan, dan kemampuannya sendiri
7. Menghindari ikatan emosi Harus dapat menghindari hal
hal yang dapat mengakibatkan berkembangnya hubungan
yang buruk dengan mitra usaha, atau dengan kerabat dan
sahabat
8. Memerlukan kepuasan pribadi Wirausahawan umumnya
termotivasi oleh suatu kebutuhan akan prestasi pribadi, maka
harus dapat mengatur usahanya secara fleksibel
SEMANGAT BERKEWIRAUSAHAAN :
1.kemauan kuat untuk berkarya (utamanya
bidang ekonomi) dengan semangat mandiri
2.mampu membuat keputusan yang tepat dan
berani mengambil resiko
3.kreatif dan inovatif
4.Tekun, teliti dan produktif
5. Berkarya dengan semangat kebersamaan
dan etika bisnis yang sehat
PRINSIP-PRINSIP
BERKEWIRAUSAHAAN :
Menurut Dhidiek.D.Machyudin prinsip dalam berwirausaha adalah
sebagai berikut:
1. Harus optimis
2. Ambisius
3. Dapat membaca peluang pasar
4. Sabar
5. Jangan putus asa
6. Jangan takut gagal
7. Kegagalan pertama dan kedua itu biasa, anggaplah kegagalan
adalah kesuksesan yang tertunda
Menurut Khafidhul ulum mengemukakan prinsip
kewirausahaan sebagai berikut :
1. Passion (semangat)
2. Independan (mandiri)
3. Marketing sensitivity (kreatif dan inovatif)
4. Calculated risk taker (mengambil resiko penuh
perhitungan )
5. Persisten (pantang menyerah)
6. High ethical standart (berdasarkan standar etika)
CONTOH KASUS KEWIRAUSAHAAN
Dermawan adalah seorang mahasiswa disebuah universitas yang ada
dibandung. Ia kos di dareah yang dekat dengan kampus. Derma Sering sekali
mengalami kesulitan biaya perkuliahan, Hal itu membuatnya sering putar otak
tujuh keliling untuk memnuhi kebutuhan sehari-hari dan kebutuhan
perkulihannya. Berangkat dari semangat dan sikap tak kenal lelah serta putus
asa, Menjadikan Ia seorang wirausahawan yg cukup sukses. Apapun
dikerjakannya yang penting halal dan mampu menghasilkan uang. Bermula dari
jual keu dikampus sampai nyuciin baju temen-temannya ia kerjakan tanpa
mengeluh. Dikalangan teman-temannya, Ia dikenal sebagai sosok pekerja keras,
dan supel dalam bergaul. Ia mempunyai seorang teman yang selalu mensuport
Derma setiap mengalami kesulitan. Mereka adalah teman baik sebut saja
namanya Dani. Melihat Derma adalah seorang pekerja keras, Dani menyarankan
kpd Derma untuk membuat usaha. Dani cukup paham dengan keterbatasan
modal yg dimilki oleh Drma. Kebetulan Dani adalah orang yg cukup berada, Ia
bersedia meminjamkan modal kpd Derma. Derma sgt senang, Iapun segera mncri
peluang bisnis yg tepat untuk dijalankan. Derma berpikir bahwa memulai usaha
mandiri di bidang makanan tampaknya memiliki prospek yg bagus, karena
menurutnya industri makanan adalah yg paling mampu bertahan dalam kondisi
perekonomian yg labil sekalipun.
Nah, dari situ Ia mulai mencari banyak informasi dan peluang bisnis yang
tepat dibidang makanan & jg mencari informasi tentang manajemen
berwirausaha dalam bidang makanan siap saji. Nah, akhirnya Derma
menemukan ide, Untuk buka usaha penjualan bubur. Selain itu Ia
mempertimabangkan Jika jualan bubur dapat dilakukan pada pagi hari dan
malam hari saja. Sangat cocok disesuaikan dengan jadwal perkuliahannya
selain itu tepat sekali dengan kebutuhan target konsumen yg ditetapkan oleh
Derma adalah mahasiswa. Setelah meninjau dari berbagai aspek dan benar-
benar yakin. Tanpa pikir panjang Dermapun langsung merealisasikan idenya
tersebut dengan anggaran biaya yang Ia peroleh melalui pinjaman dari Dani.
Ia menyewa ruko kecil di dekat kos-kosannya yg cukup ramai yg
dianggapnya cukup strategis. Dgn perincian investasi awal sbb:a. pengadaan
bahan baku: b. Persediaan gudang bahan baku:c. Tenaga kerja:d. B.
Operasional:e. Sewa gedung: Ket: penjulan rata-rata 50 mangkuk/hari
dengan harga 5000/mangkuk. Karena termasuk kelas bisnis kecil menengah,
maka usaha tidak dikanakan pajak. Ia sangt semangat sekali menjalani usaha
penjualan bubur tersebut. Hasilnya dalam 3 bulan sudah culkup lumayan.
Namun, Derma merasa kewalahan mengurus sekaligus memanajemen
usahanya sendirian. Tetapi setelah menginjak bulan ke-5. pembeli mulai
berkurang. Derma menyampaikan masalah tersebut kepada Dani. Dani
menyarankan agar usaha penjualan bubur tersebut jangan tanggung-tanggung
sekalian saja buat usaha besar, Kepercayaan Dani kpd Derma sangat besar,
hingga bersedia mencairkan dana kembali dari kantongnya untuk membantu
usaha Derma.
THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai