Anda di halaman 1dari 22

Metode Ilmiah

Kelompok 5:
Alexander Louis
Amelia Lutfi Fauziah
Ferlinda Feliana
Jezreel Lee
Mega Yull
Rani Istiqomah
Rumusan Masalah

 Adakah perbedaan pertumbuhan biji kacang


hijau di dua tempat, yaitu di tempat terang
dan dtempat gelap ?
 Faktor apa sajakah yang mempengaruhi
pertumbuhan kacang hijau yang diletakkan
didua tempat yang berbeda ?
Mengumpulkan Data

Pengertian pertumbuhan dan perkembangan


 Pertumbuhan dapat diartikan sebagai suatu proses
pertambahan ukuran atau volume serta jumlah sel
secara irreversible, atau tidak dapat kembali ke
bentuk semula
 Perkembangan adalah peristiwa perubahan biologis
menuju kedewasaan yang tidak dapat dinyatakan
dengan ukuran tetapi dengan perubahan bentuk tubuh
(metamorfosis) dan tingkat kedewasaan.
Faktor
Faktor internal yang mempengaruhi pertumbuhan dan
perkembangan tanaman :
 Gen
 Hormon

Faktor eksternal yang mempengaruhi pertumbuhan dan


perkembangan tanaman :
 Air
 Suhu / Temperatur Lingkungan
 Kelembaban Udara
 Cahaya Matahari
 Nutrien
 Kelembapan
Hipotesis

Biji kacang hijau yang tumbuh di tempat gelap akan


tumbuh lebih cepat dibandingkan biji kacang hijau yang
tumbuh di tempat yang terkena matahari.
Percobaan

Alat dan Bahan =


 Gelas plastik (sebagai pot)
 Kapas (pengganti tanah)
 Kacang ijo
 Penggaris (untuk mengukur pertumbuhan tauge)

Cara melakukan =
 Masuki tanaman kacang ijo (1 pot, 3 biji kacang ijo)
kedalam pot berisi kapas secukupnya.
 Taruh tanaman pada tempat yang ingin di teliti (tempat
terkena sinar matahari / tempat gelap)
 Siram tanaman 2 kali sehari, pagi dan sore. Ukur
pertumbuhan tauge setiap hari pada waktu yang sama
selama 7 hari.
Hasil

Tempat Gelap

a. Alexander Louis
Hari-ke 1 2 3 4 5 6 7

Ukuran 0 cm Keluar akar 3.5 cm 9 cm 18.5 cm 21.5 cm 23.5 cm

b. Jezreel Lee
Hari-ke 1 2 3 4 5 6 7

Ukuran 0 cm 0.2 cm 3 cm 5.6 cm 9.05 cm 12.2 cm 13.1 cm

c. Rani Istiqomah

Hari-ke 1 2 3 4 5 6 7

Ukuran 0 cm 0 cm membela 1 cm 4.2 cm 8.7 cm 12 cm


h
Tempat Terang

a. Amelia Lutfi Fauziah


Hari-ke 1 2 3 4 5 6 7

Ukuran 0 cm 0.5 cm 1 cm 1.1 cm 1.5 cm 2 cm 2.5 cm

b. Ferlinda Feliana
Hari-ke 1 2 3 4 5 6 7

Ukuran 0 cm 0.4 cm 1.8 cm 2.6 cm 3.9 cm 5.1 cm 6.3 cm

c. Mega Yull
Hari-ke 1 2 3 4 5 6 7

Ukuran 0 cm 1.5 cm 3.5 cm 5 cm 6 cm 7.5 cm 8. cm


Tempat Gelap

 Alexander Louis
Hari ke 3 Hari ke 4
Hari ke 5 Hari ke 6
Hari Ke 7
 Rani Istiqomah

Hari ke 3 Hari ke 4
Hari ke 5 Hari ke 6
Hari ke 7
Tempat Terang

 Mega Yull

Hari ke 1 Hari ke 2
Hari ke 3 Hari ke 4
Hari ke 5 Hari ke 6
Hari ke 7
Tempat
Gelap

Tempat
Terang
Kesimpulan
Perbedaan Pertumbuhan
 Tempat Gelap
- Lebih Panjang
- Warna daun pucat
- Klorofil yang terkandung dalam daun sedikit karna kekurangan
sinar matahari (yang mengakibatkan warna daun menjadi pucat)
 Tempat Terang
- Lebih pendek
- Warna daun hijau segar
- Klorofil yang terkandung dalam daun banyak karna terkena sinar
matahari yang cukup (yang mengakibatkan warna daun menjadi
hijau segar)

Faktor yang mempengaruhi


 Cahaya (utama)
 Pemberian air
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai