Anda di halaman 1dari 5

Peran dan Fungsi Perawat

P E N D I D I K A N D A N P R O M O S I K E S E H ATA N

N A M A K E LO M P O K :
1) A Z Z A H A L F I Y YA H F
2) I N TA N N I K I A P U T R I
3) P R I C E L I A A L I FA
4) P U T R I N I K M A L AY L I A
5) R I Z K I WA H Y U D I
6) SEPTI MUTIA SUKMA
7) SITI JUBAEDAH
Peran Perawat

Perawat berperan dalam merawat atau memelihara, membantu dan melindungi seseorang
karena sakit, injury dan proses penuaan dan perawat profesional adalah perawat yang
bertanggung jawab dan berwewenang memberikan pelayanan keparawatan secara mandiri dan
atau berkolaborasi dengan tenaga kesehatan lain sesuai dengan kewenanganya.
Peran Perawat
1. Pemberi Asuhan Keperawatan 11. Konsultan
2. Pembuat Keputusan Klinis 12. Pembaharu
3. Pelindung dan Advokat Klien
4. Manager Kasus
5. Rehabilitator
6. Pemberi Kenyamanan
7. Komunikator
8. Penyuluh
9. Kolaborator
10. Edukator
Fungsi Perawat

Fungsi perawat melakukan pengkajian pada individu sehat maupun sakit dimana segala aktivitas
yang di lakukan berguna untuk pemulihan kesehatan berdasarkan pengetahuan yang dimiliki,
aktivitas ini dilakukan dengan berbagai cara untuk mengembalikan kemandirian pasien secepat
mungkin dalam bentuk Proses Keperawatan yang terdiri dari tahap Pengkajian, Identifikasi
masalah (Diagnosa Keperawatan), Perencanaan, Implementasi dan Evaluasi.
Fungsi Perawat
1. Fungsi Independen
Merupakan fungsi mandiri dan tidak tergantung pada orang lain, dimana perawat dalam
melaksanakan tugasnya dilakukan secara sendiri dengan keputusan sendiri dalam melakukan tindakan
dalam rangka memenuhi kebutuhan dasar manusia.
2. Fungsi Dependen
Merupakan fungsi perawat dalam melaksanakan kegiatannya atas pesan atau instruksi dari tim
kesehatan yang lain.
3. Fungsi Interdependen
Fungsi ini dilakukan dalam kelompok tim yang bersifat saling ketergantungan di antara satu
dengan yang lainnya.

Anda mungkin juga menyukai