Anda di halaman 1dari 6

KELOMPOK 5

JAYA DINA MULYADI (190402002)


LAILIYAH ALUFATUN NUFUS(190402011)
NI’MATUL HIKMAH (190402021)
NIKMATURRAHMA (190402024)

1
TEOREMA 1.13
Jika salah satu dari dua garis sejajar dipotong garis
lain, garis sejajar satunya lagi dipotong juga oleh garis
tersebut.

BUKTI :
( l // m  g memotong l )  g memotong m. Andaikan g
tidak memotong m. Artinya, g // m. Maka g memotong l
maka ada satu titik potongnya sebutlah B. Jadi melalui B
ada dua garis yakni l dan g yang sejajar denagn m. Suatu
hal yang kontradikasi menurut aksioma kesejajaran.
BUKTI :
( l // m  g memotong l )  g memotong m. Andaikan g tidak memotong m. Artinya, g //
m. Maka g memotong l maka ada satu titik potongnya sebutlah B. Jadi melalui B ada dua
garis yakni l dan g yang sejajar denagn m. Suatu hal yang kontradikasi menurut aksioma
kesejajaran.

3
TEOREMA 1.14
Jika dua buah garis sejajar dengan suatu garis,
kedua garis itu pastilah sejajar.

BUKTI :
( l // m  g // m )  l // g. Andaikan l tidak sejajar g.
Artinya, l memotong g. Karena l // m dan g memotong l,
menurut teorema diatas haruslah g memotong m juga.
Terjadi kontradikasi karena diketahui g // m.

4
BUKTI :
( l // m  g // m )  l // g. Andaikan l // g. Artinya, l memotong g. Karena l // m dan g
memotong l, menurut teorema diatas haruslah g memotong m juga. Terjadi kontradikasi
karena diketahui g // m.

5
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai